Anda di halaman 1dari 2

BAB 5 ( Halaman : 49 )

1. Ada dua unsur penting dalam penetapan tujuan organisasi, coba


kemukakan dan beri penjelasan !

Jawab : Unsur-unsur terpenting dalam penetapan tujuan organisasi


yaitu, hasil-hasil akhir yang diinginkan di waktu mendatang dan
dimana hasil-hasil yang diinginkan melalui usaha-usaha kegiatan
sekarang.

2. Apa fungsi tujuan organisasi jika dikaitkan dengan misi dan tujuan
organisasi ? jelaskan !

Jawab : Sebagai pedoman bagi kegiatan, sumber legitimasi, standar


pelaksanaan, sumber motivasi, dan dasar rasional pengorganisasian.

3. Menurut Drucker ada berapa bidang pokok jika perusahaan ingin


menetapkan tujuan, coba sebutkan dan jelaskan !

Jawab : Ada delapan bidang pokok, diantaranya posisi pasar,


produktifitas, sumber daya fisik dan keuangan, profitabilitas, inovasi,
prestasi dan pengembangan manajer, prestasi dan sikap karyawan,
dan tanggung jawab sosial dan publik.

4. Agar perumusan dan tujuan dapat berlaku efektif, apa saja yang perlu
diperhatikan oleh seorang manajer ?

Jawab : melatih-dan melatih manajer, merumuskan tujuan secara


jelas, menunjukkan komitmen manajemen puncak secara kontinyu,
membuat umpan balik secara efektif dan juga dengan mendorong
partisipasi.

5. Mengapa MBO banyak digunakan dalam organisasi skop yang besar,


dan apa alasannya? Jelaskan !
Jawab : Karena MBO dapat meningkatkan rasa keterlibatan dan
pemahaman terhadap tujuan-tujuan organisasi.

Anda mungkin juga menyukai