Anda di halaman 1dari 24

Konsentrasi dan

Kadar Senyawa
Anindita Tri Kusuma Pratita
Kimia Analisis
StiKes BTH Tasikmalaya
2017
Pendahuluan

Konsentrasi
(Kadar = kepekatan)
Banyaknya zat terlarut dalam sejumlah pelarut
Pendahuluan
Yang harus diperhatikan dalam pembuatan larutan:

Alat ukur volume : Kualitatif gelas ukur


Kuantitatif labu takar

Pelaksanaan : Kualitatif padatan dilarutkan dengan aquadest


secukupnya, pindahkan ke gelas ukur dan tuangkan hingga
tanda batas

Kuantitatif pindahkan seluruh padatan ke gelas kimia,


larutkan dengan aquadet secukupnya. Pindahkan seluruhnya
pada labu takar lewat corong, keringkan bagian atas skala.
Tambahkan aquades dengan menggunakan pipet hingga
tanda batas, dan homogenkan
Molaritas

Ket: Satu molar = 1 mol zat terlarut di dalam 1 liter larutan


Molaritas

Berapa gram NaCl yang harus ditimbang jika ingin membuat larutan NaCl
sebanyak 200 ml dengan konsentrasi 5 M?
(BA Na=22,9898; BA Cl= 35,453)

m (gr) 1000
5= x
(22,9898+35,453) 200

5 x 58,4428 x 200
m=
1000
m = 58,4428 gr
Molaritas
Normalitas
Normalitas

Berapa volume H2SO4 yang


harus ukur jika ingin
membuat larutan H2SO4
sebanyak 100 ml dengan
konsentrasi 2 N?
Ekivalensi (e)

Asam Basa

HCl H+ + Cl- ek = 1

Ba(OH)2 2+
Ba + 2OH- ek = 2
Ekivalensi (e)

Pengendapan

2+
Pb (aq) + 2I- PbI2 (s) ek = 2
(aq)

Na+ + Cl- NaCl ek = 1


Ekivalensi (e)

Redoks

2H2O 4H+ + 4e +O2 ek = 4


Normalitas

Diketahui:

BA H = 1
BA S = 32 H2SO4 2H+ + SO42-
BA O = 16

BM H2SO4 = (1x2)+32+(16x4) BM H2SO4 98


BE H2SO4 = =
= 98 gram/mol e H2SO4 2

= 49 gram/mol
Berapa volume H2SO4 yang harus ukur jika ingin membuat larutan
H2SO4 sebanyak 100 ml dengan konsentrasi 2 N?

m (gr) 1000
2= x
49 100

2 x 49 x 100
m=
1000
m = 9,8 gr
Kadar Senyawa

grsenyawa
% (w/w) =
grsampel

% (w/v)
% (v/v)
Kadar Senyawa

grsenyawa
% (w/w) =
grsampel

Berapa gram NaCl yang
0,16 =
500
terdapat pada 500 gram = 0,16 x 500
NaCl 16%?
= 80 gram
Kadar Senyawa

Vkomponen
% (v/v) = x 100%
Vcampuran

40
Berapa % volume alkohol dari = x 100%
suatu campuran, jika dalam 40+50
40 ml alkohol dicampur dgn = 0,44 x 100%
50 ml aseton ?
= 44,44 %
Kadar Senyawa

gr zat terlarut
% (w/v) =
ml larutan

Berapa gram NaOH yang
0,72 =
630
terdapat pada larutan = 0,72 x 630
NaOH 72% dalam 630 ml
etanol? = 453,6 gram
Kadar senyawa
PPM

Berapa mg vitamin C yang harus ditimbang untuk membuat larutan


vitamin C sebanyak 500 ml dengan konsentrasi 100 ppm?

mg mg
ppm = 100 =
L 0,5

mg = 100 x 0,5

mg = 50
Pengenceran

V1. N1 = V2. N2

V1. M1 = V2. M2

V1. P1 = V2. P2

Konsetrasi 1 Konsetrasi 2
Pengenceran

Berapa banyak alkohol 96% yang dibutuhkan untuk membuat


alkohol 54% sebanyak 150 ml?

V1. 0,96 = 150. 0,54


V1. P1 = V2. P2 150 x 0,54
V1 =
0,96

V1 = 84,4 ml
Perbandingan

Berapa banyak HCl pekat dan HNO3 pekat yang dibutuhkan


untuk membuat air raja sebanyak 624 ml?

Air raja HCl:HNO3 (3:1)

3 1
HCl = x 624 HNO3 = x 624
4 4

HCl = 468 ml HNO3= 156 ml


Larutan Penyangga
Berapa bahan yang harus ditimbang untuk pembuatan
larutan penyangga salmiak pH 10 sebanyak 250 ml
(NH4OH = 0,1 N)?
Larutan penyangga salmiak dibuat dengan mencampurkan
NH4Cl (garam) dengan NH4OH (basa) (Troy, 2006).

Diketahui:

Jika pH 10 pOH = 4
Nilai pKb (NH4OH) = 4,75
Mr NH4Cl = 53,49 gr/mol
Thats all. Thank you!
Any Questions?

Anda mungkin juga menyukai