Anda di halaman 1dari 7

:Deez Clan

Home
Exchange
Affiliates
Disclaimer
Sitemap
about

Penyimpangan Terhadap UUD 1945 Pada Masa Orde


Lama, Orde Baru, dan Orde Revormasi
Posted by : Wisesa Galang Fitrianto Friday, 30 November 2012
ORDE LAMA
1. Presiden telah mengeluarkan peraturan dalam bentuk Penetapan Presiden. Yang hal itu
tidak dikenal di UUD 1945.
2. MPRS dengan ketetapan No. I/MPRS/1960 telah menetapkan Pidato Presiden tanggal 17
Agustus 1959 yang berjudul Penemuan Kembali Revolusi Kita (Manifesto Politik
Repuplik Indonesia) sebagai GBHN tetap.
3. Pimpinan lembaga-lembaga negara diberi kedudukan sebagai mentri-mentri negara. Yang
berarti sejajar dengan pembantu Presiden.
4. Hak Budget tidak berjalan, karena setelah tahun 1960 Pemerintah tidak mengajukan RUU
APBN untuk mendapat persetujuan DPR sebelum berlakunya tahun anggaran yang
bersangkutan.
5. 5 Maret 1960 lewat Penetapan Presiden No.3 tahun 1960, Presiden membubarkan
anggota DPR hasil pemilihan umum 1955. Lalu lewat penetapan Presiden No.4 tahun
1960, tanggal 24 Juni 1960 dibentuklah DPR Gotong Royong (DPR-GR).
6. MPRS mengangkat Ir.Soekarno sebagai Presiden seumur hidup melalui ketetapan Nomor
III/MPRS/1963.
7. Politik Luar Negeri RI yang bebas aktif diselewengkan menjadi politik poros-porosan,
dimana Indonesia hanya menjalin kerjasama dengan Blog Negara Komunis dan
memusuhi negara-negara Barat.
8. Indonesia keluar dari PBB pada tanggal 19 September 1960.
9. Adanya ajaran NASAKOM (Nasionalis, Agama, dan Komunis).

ORDE BARU
1. MPR berketetapan tidak berkehendak dan tidak akan melakukan perubahan terhadap
UUD 1945 serta akan melaksanakannya secara murni dan konsekuen (Pasal 104
Ketetapan MPR NO. 1/MPR/1983 tentang tata tertib MPR). Hal ini bertentangan dengan
Pasal 3 UUD 1945 yang memberikan kewenangan kepada MPR untuk menetapkan UUD
dan GBHN, serta Pasa 37 yang memberikan kewenangan kepada MPR untuk mengubah
UUD 1945.
2. MPR mengeluarkan Ketetapan MPR No. IV/MPR/1983 tentang REFERENDUM yang
mengatur tata cara perubahan UUD yang tidak sesuai dengan Pasa 37 UUD 1945.
3. Adanya KKN (Korupsi-korupsi, Kolusi, Nepotisme).
4. Kesenjangan pembangunan antara Pusat dan Daerah.
5. Menyelesaikan masalah dengan cara kekerasan.
6. Tidak ada kebebasan berorganisasi dan Pers.
7. Pemilu tidak berazaskan Luber dan Jurdil.
8. Terlalu Birokrasi dalam pemerintahan dengan didasarkan pada prinsip ABS (Asal Bapak
Senang).
9. Terjadi kesenjangan sosial antara masyarakat pendatang dan penduduk asli sebagai
dampak negatif program Transmigaris.

ORDE REFORMASI
1. Adanya Korupsi, Teroris, dan Narkoba.
2. Timor Timur memisahkan diri dari Indonesia.
3. Terjadinya Mafia Hukum.
4. Pembangunan daerah tidak merata.
5. Krisis Moral.

Back to Home>
Articles >
Penyimpangan Terhadap UUD 1945 Pada Masa Orde Lama, Orde Baru, dan Orde
Revormasi

{ 3 comments... read them below or Comment }

1.

Raffi Alhadi26 September 2013 at 15:34

Thanks gan
artikelnya sangat membantu

Reply

2.

Nabila Bunga Ratu Piara Dicinta15 November 2013 at 16:48

Makasih, Artikelnya bermanfaat banget ^^


Reply

3.

hanuladsih wulan23 May 2014 at 09:31

sangat bermanfaat . terimakasih :D

Reply

Load more...
NAVIGATION

Bacotan Pengunjung
Popular Posts
Penyimpangan Terhadap UUD 1945 Pada Masa Orde Lama, Orde Baru, dan Orde
Revormasi

ORDE LAMA Presiden telah mengeluarkan peraturan dalam bentuk Penetapan Presiden.
Yang hal itu tidak dikenal di UUD 1945. MPRS dengan ke...

UNDANG-UNDANG DASAR 1945

UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945


PEMBUKAAN Bahwa sesungguhnya Kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa ...

Cara Disable Ctrl + Klik Kanan Pada Mouse Di Blog

Hai sob ! Disini saya akan membagi sebuah ilmu yaitu Cara Disable Ctrl + Klik
Kanan Pada Mouse Di Blog. Ini adalah salah satu tr...


Belajar Photoshop Itu Mudah

Belajar Photoshop Dasar Sebagian besar pemula Photoshop sangat meremehkan


untuk belajar photoshop dasar, hal ini dikarnakan...

Software Teka-teki Silang

Disini saya akan membagi sebuah software yang akan membantu Anda. Nama software
ini adalah Crossword Forge yang berfungsi sebagai pembuat Te...

:DeezSave

Salam Deezclan, pertama kami grup deezclan sangat berterimakasih kepada para
pembaca yang kebetulan mampir dan berkenan meluangkan wak...

Adobe Photoshop CS6 Portable

Sebelum kalian mengedit lewat Photoshop, kalian harus punya software nya dulu
tentutnya. Disini ane akan memberi kalian Photoshop...

Microsoft Mathematic

Disini saya akan membagi sebuah software yang memiliki fungsi membantukan
dalam menyelasaikan tugas berbentuk Algabar atau lainny...

Blog list
Visitor

83,998
Label
Articles Blog Software

Followers
About Me

Wisesa Galang Fitrianto


View my complete profile

Blog Archive
2012
o November
:DeezSave
Cara Disable Ctrl + Klik Kanan Pada Mouse Di Blog
Penyimpangan Terhadap UUD 1945 Pada Masa Orde Lama...
UNDANG-UNDANG DASAR 1945
Belajar Photoshop Itu Mudah
Microsoft Mathematic
Software Teka-teki Silang
Adobe Photoshop CS6 Portable

Deez Tweet
Tweet oleh @Anony_Loading

Popular Posts
Penyimpangan Terhadap UUD 1945 Pada Masa Orde Lama, Orde Baru, dan Orde
Revormasi

ORDE LAMA Presiden telah mengeluarkan peraturan dalam bentuk Penetapan Presiden.
Yang hal itu tidak dikenal di UUD 1945. MPRS dengan ke...

UNDANG-UNDANG DASAR 1945

UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945


PEMBUKAAN Bahwa sesungguhnya Kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa ...

Cara Disable Ctrl + Klik Kanan Pada Mouse Di Blog

Hai sob ! Disini saya akan membagi sebuah ilmu yaitu Cara Disable Ctrl + Klik
Kanan Pada Mouse Di Blog. Ini adalah salah satu tr...

Belajar Photoshop Itu Mudah

Belajar Photoshop Dasar Sebagian besar pemula Photoshop sangat meremehkan


untuk belajar photoshop dasar, hal ini dikarnakan...

Software Teka-teki Silang

Disini saya akan membagi sebuah software yang akan membantu Anda. Nama software
ini adalah Crossword Forge yang berfungsi sebagai pembuat Te...

:DeezSave

Salam Deezclan, pertama kami grup deezclan sangat berterimakasih kepada para
pembaca yang kebetulan mampir dan berkenan meluangkan wak...

Adobe Photoshop CS6 Portable

Sebelum kalian mengedit lewat Photoshop, kalian harus punya software nya dulu
tentutnya. Disini ane akan memberi kalian Photoshop...

Microsoft Mathematic

Disini saya akan membagi sebuah software yang memiliki fungsi membantukan
dalam menyelasaikan tugas berbentuk Algabar atau lainny...

Google+ Badge
Google+ Followers
- Copyright 2013 :Deez Clan - Powered by Blogger - Designed by Haikal Qilbari - Original by
Johanes Djogan -

Anda mungkin juga menyukai