Anda di halaman 1dari 5

SKENARIO MODEL PEMBELAJARAN

Inquiry Bebas (Free Inquiry)

Oleh :
I Putu Ivan Karya Wiguna (152901009)
Made Dwipayana (1529061010)
I Gusti Lanang Agung Adi Prana (1529061011)

PROGRAM PENDIDIKAN IPA


PASCASARJANA
UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
TAHUN 2015
SKENARIO PEMBELAJARAN

Inkuiry Bebas (Free Inquiry)

Pada umumnya pendekatan ini digunakan bagi siswa yang telah berpengalaman belajar
dengan pendekatan inkuiri. Karena dalam pendekatan inkuiri bebas ini menempatkan siswa
seolah-olah bekerja seperti seorang ilmuwan. Siswa diberi kebebasan menentukan permasalahan
untuk diselidiki, menemukan dan menyelesaikan masalah secara mandiri, merancang prosedur
atau langkah-langkah yang diperlukan.

Selama proses ini, bimbingan dari guru sangat sedikit diberikan atau bahkan tidak
diberikan sama sekali. Salah satu keuntungan belajar dengan metode ini adalah adanya
kemungkinan siswa dalam memecahkan masalah open ended dan mempunyai alternatif
pemecahan masalah lebih dari satu cara, karena tergantung bagaimana cara mereka
mengkonstruksi jawabannya sendiri. Selain itu, ada kemungkinan siswa menemukan cara dan
solusi yang baru atau belum pernah ditemukan oleh orang lain dari masalah yang diselidiki

Contoh Skenario Inquiry Bebas :

Pertemuan 2.

Standar Kompetensi : Memahami prinsip-prinsip pengelompokan makhluk hidup


Kompetensi Dasar :Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil
pengamatan, percobaan, dan kajian literatur serta peranannya bagi kehidupan.
Indikator :
1. Membuat preparat pengamatan struktur jamur mikroskopis
2. Menggambarkan struktur jamur berdarakan hasil pengamatan mikroskopis

1. Kegiatan Pendahuluan (5 menit)/ Fase Orientasi

- Guru menarik perhatian siswa (membuka pelajaran dengan salam, menyakan kebar, dan
mengecek kehadiran siswa)
- Guru menyampaikan SK, KD, Indikator, dan Tujuan Pembelajaran
- Guru Menyampaikan Topik Pembelajaran yang akan dibahas sambil mengajukan
pertanyaan untuk menggali pengetahuan awal siswa terkait materi struktur dan fungsi
jamur.Misalnya pernahkan kalian makan jamur? Jamur jenis apa yang kalian makan?
- Guru menjelaskan pokok kegiatan yang dilakukan
- Guru mengarahkan berkempul membentuk kelompok masing-masing 4-5 orang
2. KEGIATAN INTI

Tahap Pembelajaran Tindakan Pembelajaran


Kegiatan Guru Kegiatan Siswa
1 2 3
Fase 1 : Merumuskan - Guru memotivasi siswa Membuat respon terhadap motivasi
Masalah : 10 Menit untuk mengajukan yang diajukan guru berdasarkan
beberapa permasalahan pengetahuan yang dimilikinya.
dalam kehidupan sehari- (karakter kebiasaan membaca dan
hari yang berkaiatan ingintahu )
dengan materi yang akan
dipelajari . Contoh
Masalah :
a. Mengapa jamur banyak
tumbuh di tempat yang
lebab?
b. Bagaimana cara
mengamati jamur yang
berukuran mikroskopis
dan makroskopi?apa
bedanya? - Siswa secra berkelompok
Tugas anda adalah membuat melaksanakan tugas yang
preparat pengamatan mikroskopis diberikan guru.
jamur. Terlebih dahaulu tentukan
jenis jamur yang akan anda amati.
Jika anda ingin menggambar dan - Siswa membuat rumusan
membuat preparat strukur jamur masalah sendiri.
tersebut.
a. Alat dan bahan apa yang
anda gunakan?
b. Coba gambarkan hasil
pengamatanmu?
- Guru mendampingi siswa
agar masalah yang dipilih
tepat dan konsepnya
benar.
Fase 2 - Guru menanyakan kepada - Siswa menjawab pertanyaan
(merumuskan siswa menganai hipotesis guru dengan argumentasi
hipotesis) : 10 menit apa yang telah siswa yang rasional
dapatkan berdasarkan
konsep awal yang mereka
miliki.
Fase 3 - Guru memberikan kesempatan - Siswa merancang dan
(Merancang dan kepada siswa untuk melakukan percobaan untuk
melakukan menggunakan hipotesis yang mendapatkan data dan
eksperimen) : 30 menit dibuat sebagai penuntun membuat LKSnya secara
praktikum mandiri.
- Siswa merancang eksperimen
- Rancanglah suatu percobaan
untuk mengamati struktur
berbagai jenis jamur
mikroskopis dan makroskopis
a. Tuliskan alat dan bahan
yang diperlukan
b. Jelaskan prosedur kerja
percobaan anda!
c. Lakukan percobaan sesuai
dengan rancangan anda
d. Catat gambar dan hasil
pengatamatan anda
e. Buat kesimpulan dari hasil
percobaan
Fase 4 ( - Guru meminta siswa untuk - Siswa melakukan kajian/
mengumpulkan dan menguji hipotesis melalui analisis data diperoleh
mengolah data) : 15 kegiatan praktikum) untuk menemukan / uji
menit) - Guru mengarahkan siswa hipotesis sebelumnya dan
dalam melakukan siswa berdiskusi kelompok
ekspewrimen sesui dengan
LKS yang siswa buat.
Fase 5 (Interpretasi - Guru meminta siswa untuk - Siswa membuat laporan
Hasil analisis data ) 10 analisis data, dan praktikum, membuat
menit menyampaikan hasil kesimpulan hasil
praktikum melaui percobaandan memberikan
presentasi jawaban terhadap
- Guru mendampingi permasalah
diskusi siswa berperan - Siswa menyampaikan hasil
sebagai fasilitator dalam praktikum melalui diskusi
kegiatan tersebut. kelas.
Fase 6 (Membuat - Guru memberikan - Siswa berdiskusi dengan
kesimpulan) 5 menit pelurusan konsep yang guru , mengadakan
disajikan siswa dalam penyesuian terhadap konsep
diskusi yang benar
- Guru melakukan evaluasi - Siswa menjawab pertanyaan
dengan memberikan guru
pertanyaan kepada siswa
- Guru memebrikan - Siswa bertanya mengenai
kesempatan keapda siswa konsep yang belum
untuk bertanya diketahui
- Guru memberikan tes kecil - Siswa mengerjakan tes kecil
- Guru memberikan - Siswa mengembangkan
kesempatan kepada siswa pemahaman terhadap materi
utntuk mengembangkan yang dipelajari
pemahamannya terhdap
materi yang sudah dibahas
melalaui pengalaman/
masalah-masalah
kehidupan sehari-hari.

3. Kegiatan Penutup (5 Menit)/ Fase Transfering

- Siswa membuat rangkuman hasil pembelajaran yang dilaksanakan


- Guru memberikan PR ( mencari informasi peranan jamur dalam kehidupan manusia)
- Guru menyampaiakan materi pertemuan selanjutnya
- Guru dan siswa menutup pelajaran dengan salam penutup

Anda mungkin juga menyukai