Anda di halaman 1dari 3

3.

1 Proses (Plan Do Check Action)


3.1.1 Perencanaan Pembubutan
1. Melihat Gambar Kerja
Sebelum melakukan proses pembubutan, kita perlu mengetahui dimensi dari
gambar kerja. Hal ini berguna untuk mengetahui lama waktu pengerjaan. Dan berikut
gambar kerja poros 1 :

2. Menyiapkan Alat yang dibutuhkan


Siapkan perlengkapan yang dibutuhkan seperti:
1. Mesin bubut 7. Jangka Sorong
2. Pahat Bubut 8. Kunci Chuck
3. Pahat Chamfer 9. Bantalan Pahat
4. Kunci L 10. Mata bor D8, D12, D16, D17.5
5. Coolent Water 11. Reamer
6. Kuas
3. Langkah-langkah pengerjaan pembubutan :
 Pasang pahat bubut pada toolpost, untuk menguncinya menggunakan
kunci L, dan setting toolpost dengan kemiringan 4°. Pahat bubut
disetting agar pas pada center benda kerja.
 Setting putaran yang diperlukan . Untuk pemakanan menggunakan
S11, dan untuk tahap finishing menggunakan RII agar permukaan
nya halus.
 Pasang benda kerja pada chuck, untuk mensettingnya gunakan kunci
chuck. Lalu di coba dulu nyalakan mesin untuk melihat kestabilan
putaran benda kerjanya. Apabila sudah stabil putaran dan benda kerja
nya maka lanjut ke langkah berikutnya.
 Siap kan coolant agar benda kerja dan pahat bubut tidak panas.

3.1.2 Proses Pengerjaan


 Nyalakan mesin bubut
 Atur putaran pada S11
 Bubut permukaan benda kerja (facing) terlebih dahulu lalu ukur diameter
dan panjang benda yang ingin di bubut.
 Lakukan proses pembubutan kasar dengan mengurangi diameter benda
hingga mencapai diameter 24[mm] dengan panjang 32[mm]
 Diameter benda disisakan sebesar 0,3 [mm] untuk finishing
 Lakukan finishing menggunakan putaran R11 agar permukaan halus
hingga diameter benda mencapai 24 [mm]
 Setelah finishing permukaan selesai, pasang mata bor diameter 8 pada
kepala lepas.
 Lakukan pengeboran dengan kecepatan putaran S11 hingga
melubangi/menembus benda kerja
 Bor benda kerja dengan proses ber-ulang dari diameter 8 s/d diameter
17.5
 Setelah dilakukan pengeboran, lubang tersebut direamer dengan
menggunakan putaran R11 lalu lakukan proses reamer hingga selesai
 Setelah proses pengreameran selesai, salah satu ujung lubang di chamer
dengan ukuran 1x45°
 Selanjutnya, salah satu permukaan benda kerja di lakukan proses
pembubutan tirus sebesar 8°. Untuk pembubut tirus, toolpost diputar
sebesar 8°. Lalu dilakukan pembubutan tirus sepanjang 11 [mm]
 Pada setiap proses pembubutan jangan lupa diberikan cairan coolant.

3.1.3 Pengecekan Pekerjaan :


Selalu melakukan pengukuran sebelum finishing pada tiap proses
pembubutan, ini berguna untuk mendapatkan kepresisian proses bembubutan.
Sehingga pekerjaan yang kita lakukan bias maksimal.
3.1.4 Tindakan :
Selalu memastikan bahwan pekerjaan yang dilakukan menghasilkan
pembubutan yang presisi. Agar aman dalam proses pembubutan, lakukan proses
pembubutan dengan pemakanan (feeding) sedalam 1 mm. Supaya tidak melewati
ukuran yang diinginkan.
3.2 Perhitungan dan Waktu Pengerjaan
1. Menentukan putaran untuk diameter 24mm dengan cara melihat tabel S11 sebesar
260rpm
2. Dengan kecepatan putar 260rpm dan rumus :
32
TC = 0.045 𝑥 260 = 2.73 maka dengan 1x pemakanan 1.5 mm diidapatkan waktu 2.73
menit

3. Finishing 0.5 mm dengan putaran 30 rpm


32
TC = 0.045 𝑥 30 = 23 menit. Maka untuk proses pembubutan yang pertama memakan
waktu sebanyak 2.73 + 23 = 25.73 menit

4. Untuk pengeboran dari diameter 8 s/d diameter 12 dibutuhkan waktu ±35 menit
5. Proses reamer dengan diameter 18 dibutuhkan waktu ±15 menit
6. Untuk pemakanan chamfer, lama waktu yang diperlukan kira-kira 0,5 menit
7. Untuk pemakanan tirus 8° sebanyak 3x untuk kedalaman pemakanan 1 mm
10.5
dibutuhkan waktu TC = 0.045 𝑥 260 = 0.89 menit x 3 maka dibutuhkan waktu 2.69
menit
11
8. Dan finishing tirus 8° TC = 0.045 𝑥 30 = 8.14 menit
Jadi total waktu keseluruhan yang dibutuhkan untuk proses pembubutan poros 1 adalah
25.73 + 35 + 15 + 0.5 + 2.69 + 8.14 = 87.06 menit

Anda mungkin juga menyukai