Anda di halaman 1dari 4

PROSES IMITASI DUA TAHAP

Imitasi Tahap 2

• Later entrant
Imitasi Tahap 1 berikunya
dengan harga
yang jauh lebih
Inovasi • Imitator dengan murah
produk superior
atau later entrant
• Pionir masuk dengan harga lebih
ke pasar murah masuk
dengan produk pasar
inovativ

4. MACAM STRATEGI PENGIKUT PASAR


Secara garis besar, strategi pengikut pasar Internasional bisa dikategorikan menjadi empat
macam (D’Aveni 1994)

1. Imitation
Pengikut pasar menawarkan produk yang sama dengan harga lebih murah.
2. Adding Features
Fitur tambahan semacam ini bisa berfungsi menjadi diferensiator produk yang relevan bagi
konsumen
3. Stripping Down
Hal ini mencangkup mengurangi atau menghilangkan fitur fitur tertentu sehingga pengikut
pasar hanya menawarkan produk yang lebih sederhana dengan harga yang lebih murah.
4. Flanking
Strategi ini bisa berupa stripping down dan atau adding features untuk mengembangkan
produk yang lebih cocok bagi segmen pasar yang lebih kecil.

9.7. STRATEGI BAGI INTERNATIONAL NICHE FIRM


Hampir semua pasar luar negeri memiliki perusahaan –perusahaan yang berspesialisasi
dalam melayani ceruk-ceruk pasar tertentu. Perusahaan-perusahaan yang yang berpangsa pasar
kecil bisa saja sangat profitable melalui strategi ceruk pasar yang cerdik.

Dengan alasan adalah karena penceruk pasar mengkonsentrasikan diri dalam melayani
segmen pasar tertentu, maka mereka bisa sangat memahami kebutuhan dan keinginan pasar
sasarannya.
Selanjutnya ini berdampak pada kemampuan unik penceruk pasar dalam memenuhi
tuntutan pelanggan secara lebih baik dibandingkan perusahaan-perusahaan lainnya.

PROFIL KOMPETITIF PENCERUK PASAR

Struktural
Dominasi
Monopoli atau
Oligopoli
STRATEGI
PENCERUK
PASAR Pasar
• Diferensiasi POSISI Manfaat
tinggi dan biaya KOMPETITIF besar/harga
mahal atau NON- mahal atau
diferensiasi DOMAIN manfaat
rendah dan kecil/harga
biaya murah murah
• Market
Coverage kecil Sumber Daya
•Sumber daya
moderat atau kecil
•Probabilitas
Moderat atau kecil

Ide dasar ceruk pasar adalah spesialisasi berdasarkan pasar, pelanggan, produk atau lini
bauran pemasaran. Penceruk biasanya mencari satu atau lebih ceruk pasar yang aman dan
menguntungkan. Perusahaan harus mampu mengembangkan keterampilan dan customer goodwill
sehingga sanggup mempertahankan diri dari pesaing utama

Pilihan Pilihan spesialisasi bagi penceruk pasar

1. End-use specialist
Khusus melayani tipe konsumen akhir tertentu
2. Vertical-level Specialist
Fokus pada tingkat tertentu pada siklus produksi-distribusi
3. Customer size specialist
Hanya melayani satu atau beberapa pelanggan utama
4. Geographical Specialist
Hanya menjual produk di lokasi, negara, kawasan atau daerah tertentu
5. Product of Feature Specialist
Berspesialisasi pada produk, lini produk atau fitur produk tertentu
6. Quality-price specialist
Fokus pada high-end atau low-end markets
7. Service specialist; dan
Menawarkan satu atau beberapa layanan yang tidak disediakan perusahaan lain.
RANGKUMAN
Posisi kompetitif merupakan elemen penting dalam pencapaian strategi pemasaran
kompetitif Internasional yang bisa dinilai berdasarkan 4 dimensi yang mempengaruhi kinerja
pasar internasional dan kinerja laba internasional (Structural Position, strategic position,
market position dan resources position)

Perusahaan internasional dominan memiliki tiga pilihan strategi yaitu memperkuat


persepsi pasar, mengelola pasar dan mengembangkan market sensing dan competitive
intelligience. Pemimpin pasar bisa menerapakan berbagai strategi diantaranya memperluas
pasar keseluruhan, melindungi pangsa pasar keseluruhan, melindungi pangsa pasar (melalui
position defense, flanking defense, pre-emptive defense, counteroffensive defense, mobile
defense, dan contraction defense) dan meningkatkan pangsa pasar.

Umumya penantang pasar internasional akan menyerang pemimpin pasar dan


pesaing lainnya dalam merebut pangsa pasar lebih besar. Caranya antara lain adalah
melakukan frontal attack, flanking attack encirclement attack, bypass attack dan guerrilla
attack. Pengikut pangsa internasional bisa menerapkan 4 macam strategi yaitu imitation,
adding features, stripping down dan flanking. Sedangkan penceruk pasar bisa memilih
beragam spesialisasi yaitu end-user specialist, vertical-level specialist, customer size
specialist, specific customer specialist, geographical specialist, product or feature specialist
quality-price specialist dan service specialist.

Anda mungkin juga menyukai