Anda di halaman 1dari 2

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

PENANGAN OBAT KADALUARSA

No. Dokumen : .......................


No. Revisi :
Tanggal Terbit :
SOP Halaman :
Pemerintah Daerah Tanda Tangan Kepala Puskesmas .Puskesmas ............
Kabupaten Bandung Nama Ka. Pusk
NIP
1. Pengertian : Penanganan obat kadaluarsa adalah merupakan kegiatan
pemeriksaan obat-obatan kadaluarsa dengan cara pengecekan,
pemusnahan, pencatatan berita acara dan pelaporan ke Dinas
Kesehatan Kabupaten Bandung
2. Tujuan : Sebagai acuan penanganan obat kadaluarsa
3. Kebijakan : Surat Keputusan Kepala UPTD Yankes Kecamatan ......No.
...................Tentang Standar Pelayanan Kesehatan di
Puskesmas.

4. Referensi : 1. Permenkes No 30 Tahun 2014 Tentang Standar Pelayanan


Kefarmasian Di Puskesmas
2. Peraturan Pemeritah No 72 Tahun 1998 Tentang
Pengamanan Sediaan Farmasi dan Alat Kesehatan
5. Prosedur : 1. Bahan :
 Obat
 Bahan Medis Habis Pakai
2. Alat :
 ATK
 Perangkat Komputer
 Tempat Penyimpanan

6. Langkah-Langkah : 1. Petugas farmasi melakukan stock opname obat


2. Petugas farmasi memisahkan obat yang sudah
kadaluarsa
3. Petugas farmasi mencatat nama obat kadaluarsa
4. Petugas farmasi membuat berita acara tentang obat
kadaluarsa
5. Petugas farmasi melaporkan kedinas kesehatan tentang
obat kadaluarsa dengan membawa obat beserta berita
acara
6. Dinas kesehatan memusnahkan obat
7. Diagram Alir :
Mulai

Petugas farmasi melakukan stok


opname kejadiaan

Petuga sfarmasi
memisahkan obat
kadaluarsa

Petugas obat mencatat obat


kadaluarsa

Petugas obat membuat


berita acara

Petugas obat melaporkan ke


dinas kesehatan

Dinas kesehatan memusnahkan


obat

Selesai

8. Unit Terkait : Kepala Puskesmas


Tenaga Farmasi
9. Hal-hal yang perlu : Dilaksanakan setiap awal tahun.
diperhatikan

Anda mungkin juga menyukai