Anda di halaman 1dari 2

APA ITU OBAT PCC ?

KANDUNGAN PCC

OBAT PCC Obat PCC adalah jenis obat yang P : PARACETAMOL


mengandung bahan aktifgenetik seperti
paracetamol,actaminofen, caffein dan juga
C: CAFFEINE
carisprodol. Ketiga bahan aktif tersebut
C: CARISPRODOL
masing-masing memiliki kerja yang berbeda-
beda namun tetap memiliki hubungan yang
berkaitan untuk saling mendukung efek dari
kerja obat itu sendiri. PARACETAMOL
Paracetamol atau disebut
acetaminophen termasuk ke dalam
jenis obat penghilang rasa sakit
yang dijual bebas.

CAFFEINE
kafein adalah zat yang terdapat
pada kopi, teh ataupun cola untuk
meningkatkan kesadaran, fokus,
MUGI CHAYADI dan waspada
PO.71.33.3.15.20 CARISOPRODOL
Obat ini termasuk jenis obat
muscle relaxer atau obat yang
membuat relaks otot yang akan
memotong rasa sakit yang mengalir
dari syaraf ke otak di kepala.
Mengapa obat PCC berbahaya ??
DAMPAK PENYALAHGUNAAN  PCC itu obat ILEGAL
OBAT PCC : tidak pernah terdaftar di
 merusak susunan saraf pusat Badan POM
di otak  Dari hasil uji
 memunculkan efek halusinasi
laboratorium PCC
 “bad trip” yaitu gejala cemas,
ketakutan, dan panik mengandung
 Jika overdosis dapat
menyebabkan kematian
CARISOPRODOL
yang memiliki banyak efek
samping antara lain
EUFORIA, HALUSINASI,
Manfaat sebenarnya obat PCC :
KEJANG, hingga
1. Merilekskan Otot
2. Menghilangkan Rasa Nyeri
3. Obat Sakit Jantung
4. Obat Nyeri Punggung
5. Memperbaiki Pola Tidur
6. Meredakan Sakit Kepala
Note : semua manfaat di atas
tentunya dengan dosis obat
yang tepat dari dokter.

Anda mungkin juga menyukai