Anda di halaman 1dari 6

UNIVERSITAS BRAWIJAYA - FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI

JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS


PRODI PERPAJAKAN
Jl. MT. Haryono 163, Malang 65145, Indonesia
Telp : +62-341-553737, 568914, 558226 Fax : +62-341-558227
Web : http://fia.ub.ac.id/perpajakan/ Email : perpajakan@ub.ac.id

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Kode_Mata Kuliah Prasyarat :


Kode _ Nama Mata Kuliah :
1. Pendidikan Agama Islam
2.
SKS : 2 SKS
3.
Dosen Pengampu :
Sifat : Wajib Pilihan
X 1. TIM Dosen Pendidikan Agama Islam Universitas Brawijaya
2.
Semester : Ganjil Genap
X 3.

A. DESKRIPSI MATA KULIAH

Mata Kuliah pendidkan Agama Islam merupakan mata kuliah wajib umum di Universitas brawijaya sebagai upaya pengembangkan potensi keimanan,
ketakwaan, dan akhlak mulia/karakter baik dalam diri mahasiswa.

B. KOMPETENSI MATAKULIAH
1. (Sikap Spiritual) Menghayati dan mengamalkan ajaran Islam yang dianutnya sebagai pola hidup dalam konteks akademik dan/atau profesi.
2. (Sikap Sosial) Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerja sama, cinta damai,
responsif dan pro-aktif),
3. (Pengetahuan) Memahami, menerapkan, menganalisis, mengevaluasi, dan mencipta pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif
dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait berbagai fenomena dan kejadian, serta menggunakan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian keislaman sesuai dengan bakat dan minat.
4. (Keterampilan) Mengolah, menalar, mencipta, dan menyaji berbagai hal dalam ranah konkret dan abstrak secara mandiri; serta bertindak secara efisien,
efektif, dan kreatif; serta menggunakannya sesuai kaidah keilmuan Islam dan/atau keprofesionalan.

6
C. BAHAN REFERENSI
C.1 Wajib
1. Tim Dosen PAI. Buku Daras Pendidikan Agama Islam di Universitas Brawijaya. editor Subky Hasbi. Pusat Pembinaan Agama UB. Malang. 2014.

C.2 Pelengkap
1. Abdullah, Amin, Studi Agama: Normativitas atau Historisitas? Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 1995.
2. Abdul Daim, Abdullah, Tarbiyah 'Abd Tarikh Min Ushuri Qadimah Hatta Qarnu 'Isyrin, Beirut: Dar al-'Ilmi lil Mu'allim, 1984.
3. Abdurrahim, Muhammad Imaduddin, Kuliah Tauhid, Jakarta: Gema Insani Press, 2002.
4. Adam, Wahiduddin, dkk., Peradilan Agama di Indonesia, Sejarah Perkembangan Lembaga dan Proses Pembentukan Undang-Undangnya, Jakarta: Direktorat Badan
Pembinaan Badan Peradilan Agama Islam, 1999.
5. Ahmad, Khurshid, Islam: Its Meaning and Massage, London: Islamic Council of Europe, 1978.
6. Alba, Cecep, dkk., Pendidikan Agama Islam untuk Perguruan Tinggi, Bandung: Tiga Mutiara, 1996.
7. Al-Faruqi, Ismail Razi, Tauhid: Its Implication For Thought and Life, Washington DC., The International lnstitute of Islamic Thought, 1982.
8. Al-Ghazali, Ihya' Ulumuddin, diterjemahkan oleh Ismail Ya'qub, Jakarta: CV. Faizan, 1988.
9. Al-Jauziyyah, lbnu Qayyim, The Prophetic Medicine, Karachi, Pakistan: Darul Ishaat, 1997.
10. Al-Jashshas, Abu Bakar Ahmad bin Ali al-Razi, Ahkam al-Qur'an, Jilid III, Bairut: Dar al-Katib al-Arabi, t.t.
11. Al-Jaziri, Abdurratrman, Kitab al-Fiqih 'ala al-Madzahib al-Arba'ah, Kairo: Al-Istiqamah, t.t.
12. Al-Jaziri, Abu Bakar, Minhaj al-Muslimin, Dar al-Fikr, t.t.
13. Al-Maqdusi, Ibnu Qudamah, Al-Mughni, Jilid II, Mesir: al-Manar, t.t.
14. Al-Mawardi, Al-Ahkam al-Shulthaniyah, Mesir: Al-Bab al-Halabi, 1973.
15. Al-Qardlawi, Yusuf, Fiqih Zakat, jilid I, Beirut: Dar al-Irsyad, 1969.
16. Saifuddin, A.M., Nilai-Nilai Sistem Ekonomi Islam, Jakarta: Media Dakwah, 1994.
17. Shihab, Muhammad Quraish, Membumikan Al-Qur'an, Bandung: Mizan, 1996.
18. Umari, Akram Dhiyauddin, Masyarakat Madani, penerjemah Mun'im A. Sirry, Jakarta: Gema Insani Press, cetakan ke satu, 1999.
19. Rusjdi Ali Muhammad, EKSISTENSI PAJAK DALAM KONTEKS ISLAM (Perspektif Normatif dan Historis)

D. EVALUASI HASIL PEMBELAJARAN


Sistem evaluasi ditekankan pada proses pembelajaran sehingga setiap tahapan proses mahasiswa akan dinilai oleh dosen dengan aturan penilaian dan
persentase.
Unsur dan bobot penilaian :
Presentasi 10%
Diskusi 15%
Tugas 10 %
Kuis 15%
UTS 25%
UAS 25%

6
E. PELAKSANAAN KULIAH :
Kuliah Matakuliah Pendidikan Agama Islam dilaksanakan dalam kuliah tatap muka oleh dosen selama (100 menit) x 14 kali pertemuan

F. URAIAN
Materi Pembelajaran Bobot Kompetensi
MINGGU Bentuk/Metode Bahan
KE Media Nilai
Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Pembelajaran Referensi
(%)
8
1 2 3 4 5 6 7
1 2 3 4 5 6 7
1. Pengantar Perkuliahan dan Kontrak
Laptop
Kuliah (latar belakang agama, visi, Ceramah RKPS
PAI Sebagai LCD 5% x x x x
1 misi, fungsi serta capaian Tanya jawab Buku Ajar
MKDU di PTU Pre tes
White Board PAI UB
pembelajaran agama islam di PTU Modul PAI
2. Urgensi PAI bagi mahasiswa

Al-Qur’an &
1. Makna agama dan ruang lingkupnya Ceramah Laptop Buku PAI
Pemahaman 2. Urgensi islam bagi manusia Tanya jawab LCD 5% x x x x
2 3. Agama Islam dan Ruang lingkupnya
Makna Agama Case Study Proyektor Ref Buku
Diskusi Kelompok White Board No:
(1 & 5)

Ceramah Al-Qur’an &


KETUHANAN 1. Hakikat Tuhan, Pembuktian Adanya Laptop Buku PAI
Tuhan dan Konsep Tauhid Tanya jawab
DAN LCD 10 % x x x x
3 2. Kejadian Alam Semesta, Sunnatullah Case Study
PENCIPTAAN Diskusi Kelompok
Proyektor Ref Buku
ALAM SEMESTA di Alam Semesta dan Akhir dari Alam White Board No:
Presentasi Tugas (3, 6, & 8)
Semesta

1. Hakikat penciptaan Manusia


2. Kedudukan dan Tujuan Penciptaan Ceramah Al-Qur’an &
Laptop Buku PAI 10 % x x x x
HAKIKAT Manusia Responsi
LCD
4 PENCIPTAAN 3. Memahami Potensi Positif & Negatif Tanya jawab
Proyektor Ref Buku
MANUSIA Manusia Case Study No:
White Board
4. Aspek-Aspek yang Mempengaruhi Presentasi Tugas (1, 5, & 8)
Perilaku Manusia
5. Ikhtiar Merealisasikan Tugas Hidup

6
Al-Qur’an &
Iman, Islam dan 1. Pengertian Iman, Islam, dan Ihsan Ceramah Buku PAI
Laptop
2. Proses Terbentuknya Iman dan Responsi
Ihsan: Tiga Pilar LCD 5% x x x x
5 Upaya Meningkatkannya Tanya jawab Ref Buku
Dialektis Case Study
Proyektor No:
Pembentuk 3. Ibadah: Manifestasi Iman dan Islam White Board (1, 2, 5, &
Presentasi Tugas
Karakter 8)
Unggul Al-Qu’an &
Praktek Ibadah 1. Pelatiha tata cara Sholat sempurna Praktek Lapang Tajwid,
Laptop
2. Evaluasi Bacaan sholat Latihan tuntunan
Mahdhoh dan LCD 10 % x x x x
6 3. Tahsin bacaan AlQur’an Simulasi Sholat
Bacaan Al- Responsi
Proyektor Sempurna
Qur’an White Board Audio
Visual
1. Hukum Islam Al-Qur’an &
Hukum Islam 2. Sumber Hukum Islam Simulasi
Laptop Buku PAI
dan Perbedaan 3. Prinsip dan tujuan Hukum Islam Responsi 10 % x x x x
LCD
7 Mazhab Fikih 4. Perbedaan Mazhab dan Tanya jawab
Proyektor
Ref Buku
Case Study No:
Penyikapannya White Board (11, 9, &
Presentasi Tugas
5. Akomodasi Kearifan Lokal dalam 14)
Hukum Islam

8 UTS x x x x

Akhlak Islam 1. Pengertian Etika, Moral, dan Akhlak Ceramah Al-Qur’an &
2. Kedudukan dan Ruang Lingkup Tanya Jawab Laptop Buku PAI
dan Peranannya 5% x x x x
dalam Akhlak dalam Islam Simulasi LCD
9 Responsi Proyektor
Ref Buku
Pembinaan 3. Aktualisasi Akhlak dalam No:
Masyarakat Kehidupan Presentasi White Board (10, 12, &
4. Akhlak terhadap Lingkungan 13)

6
1. Ilmu Pengetahuan dalam Perspektif
Islam Ceramah Al-Qur’an &
Dinamika 2. Kebudayaan dan Peradaban Islam Tanya Jawab Laptop Buku PAI 10 % x x x x
Kebudayaan di Masa Silam Simulasi LCD
10 Responsi Proyektor Ref Buku
dan Peradaban 3. Kemajuan Iptek Sebagai Tantangan
Presentasi White Board No:
Islam Umat Islam Masa Kini (14, & 17)
4. Jejak Peradaban Islam dalam
Kebudayaan Indonesia
1. Korupsi: Pengertian, Ragam dan Ceramah Al-Qur’an &
Korupsi dan Tanya Jawab Laptop Modul KPK
Upaya Hukumnya 5% x x x x
Simulasi LCD
11 Pemberantasan 2. Motif-Motif Korupsi Responsi Proyektor Ref Buku
nya dalam 3. Bahaya Korupsi bagi Kehidupan Presentasi White Board No:
Pandangan 4. Upaya Menumbuhkembangkan (16, & 8)
Islam Budaya Anti Korupsi

Prinsip Politik & 1. Prinsip Politik dalam Perspektif Al-Qur’an &


Ceramah Modul KPK
Cinta Tanah Air Islam Laptop 5% x x x x
Tanya Jawab
dalam 2. Variasi Pandangan Umat Islam LCD
12 Simulasi Proyektor
Ref Buku
Perspektif Islam dalam Melihat Relasi Islam dan No:
Responsi White Board
Negara (14, 17 &
Presentasi
3. Institusi Khilafah dalam Tradisi 18)
Politik Islam
1. Penghormatan terhadap HAK dan
Ceramah Al-Qur’an &
Sistem Ekonomi Kepemilikan 5% x x x x
Tanya Jawab Laptop Buku PAI
dan Etos Kerja 2. Sikap positif terhadap harta
3. Ragam transaksi di era modern Simulasi LCD
13 dalam Islam Ref Buku
Responsi Proyektor
4. Sistem Ekonomi Islam dan ragam No:
Presentasi White Board (11, 16, &
transaksi Ekonomi Modern
17)
5. Etos Kerja dan Kemandirian Hidup

6
1. Pengertian Baitul Mal (Al Wizarat Ceramah Laptop Al-Qur’an &
Baitul Mal (Al Al-Maliyyah) Tanya Jawab LCD Modul KPK 10 % x x x x
Wizarat Al- 2. Pemberdayaan Pajak untuk Simulasi Proyektor
14 kemaslahatan masyarakat Ref Buku
Maliyyah) Responsi White Board No:
3. Kapita Selecta: Manajemen Zakat, Presentasi (Kuliah tamu (16, 17 &
Jizyah, Waqaf, infak dan sedekah dari Baznaz) 18)

1. Cinta dan Fitrah Manusia untuk


Menikah 10 % x x x x
2. Kriteria Pendamping Hidup dan Ceramah Al-Qu’an &
Pernikahan: Laptop Buku Ajar
Ikhtiar Mencarinya Tanya Jawab
Ikhtiar Meraih LCD Audio Visua
15 3. Menjaga ‘Iffah (Kesucian Diri) Simulasi
Keluarga Proyektor Fikih 4
dalam pergaulan Responsi White Board Madzhab
Bahagia
4. Meraih Keluarga Berkah/ Samara Presentasi
dalam Bingkai Pernikahan
5. Ragam Pernikahan Kontroversial

UAS
16

Anda mungkin juga menyukai