Anda di halaman 1dari 3

PR

Pilihan Ganda
1. Contoh peranan ilmu kimia dalam bidang pertanian adalah…..
A. Penemuan sel surya untuk menghasilkan energi.
B. Penemuan vaksin untuk penyakit menular.
C. Penemuan jenis obat tertentu untuk untuk melawan penyakit.
D. Penemuan pupuk sintesis yang dapat meningkatkan hasil pertanian.

2. Ilmu Kimia adalah cabang ilmu pengetahuan yang mempelajari tentang…


A. Kehidupan manusia
B. Alam semesta
C. Materi dan energi
D. Makhluk Hidup
E. Benda mati
3. Program yang bertujuan untuk menurunkan polusi udara akibat dari pemanfaatan energi
adalah program ....
A. Teknologi langit biru D. Kimia industri
B. Program langit biru E. Pertanian
C. Pemeriksaan kesehatan

4. Peranan kimia dalam bidang kedokteran, pertanian, dan biologi, kecuali....


A. Pembuatan pupuk
B. Pembuatan bahan-bahan kosmetika
C. Pembuatan pestisida
D. Proses pencernaan dalam lambung
E. Terapi dan pengobatan penyakit kanker

5. Peranan kimia dalam menyelesaikan masalah global adalah …


A. Produksi pupuk
B. Produksi detergen
C. Produksi insektisida
D. Pengolahan bensin
e. penemuan alat pendeteksi polutan
6. Peran ilmu kimia dalam kehidupan sehari-hari:
1) Program langit biru
2) Pemberian Pupuk dah herbisida
3) Pengecekan kadar alkohol
4) Pemeriksaan kesehatan
5) Fotografi
6) Pencarian bibit unggul dengan menggunakan zat radioaktif
Peran ilmu kimia dalam bidang lingkungan hidup adalah nomor ....
A. 1 dan 5
B. 2 dan 3
C. 4 dan 5
D. 1 dan 6
E. 2 dan 6

7. Langkah dalam metode ilmiah yang dilakukan secara kualitatif dan kuantitatif disebut …
a. observasi
b. hipotesis
c. ekserimen
d. teori baru
e. pengumpulan data

8. Berikut ini adalah sikap yang penting dibiasakan dalam pembelajaran sains, kecuali....
A. Sikap agresif
B. Tekun dan tidak putus asa
C. Sikap proaktif
D. Sikap positif dan nilai ilmiah
E. Jujur terhadap fakta

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
Nilai Soal PG = x 100
8
PEDOMAN PENSKORAN:

SKOR
NO ASPEK KRITERIA YANG DINILAI
MAKS
 Presentasi terdiri atas, Judul, Isi Materi dan
Daftar Pustaka
 Presentasi sistematis sesuai materi
4
 Menuliskan rumusan masalah
1 Kelengkapan Materi  Dilengkapi gambar / hal yang menarik yang
sesuai dengan materi
 Hanya 3 kriteria yang terpenuhi 3
 Hanya 2 kriteria yang terpenuhi 2
 Hanya 1 kriteria yang terpenuhi 1
 Materi dibuat dalam bentuk charta / Power
Point
 Tulisan terbaca dengan jelas 4
 Isi materi ringkas dan berbobot
2 Penulisan Materi
 Bahasa yang digunakan sesuai dengan materi
 Hanya 3 kriteria yang terpenuhi 3
 Hanya 2 kriteria yang terpenuhi 2
 Hanya 1 kriteria yang terpenuhi 1
 Percaya diri, antusias dan bahasa yang lugas
 Seluruh anggota berperan serta aktif
 Dapat mengemukanan ide dan 4
berargumentasi dengan baik
3 Kemampuan presentasi
 Manajemen waktu yang baik
 Hanya 3 kriteria yang terpenuhi 3
 Hanya 2 kriteria yang terpenuhi 2
 Hanya 1 kriteria yang terpenuhi 1
SKOR MAKSIMAL 12

Anda mungkin juga menyukai