Anda di halaman 1dari 15

a.

Lampiran Evaluasi Soal Biotekologi

Instrumen Penilaian
1) Lembar Observasi Penilaian Sikap (Afektif)

Disiplin Kerjasama Teliti Nilai


No Nama 1 2 3 1 2 3 1 2 3 Akhir

1.
2.
Indikator Aspek penilaian Keterangan
Disiplin
 Tertib mengikuti instruksi 3= Jika tiga indikator
 Tidak melakukan kegiatan yang tidak diminta terlihat
 Tidak membuat kondisi kelas menjadi tidak 2= Jika dua indikator
kondusif terlihat
Kerjasama 1= Jika satu indikator
 Ikut berperan dalam kegiatan diskusi terlihat
 Memusatkan perhatian pada tujuan kelompok
 Memberikan pendapat dalam diskusi

Teliti
 Teliti dalam hal melakukan analisis
 Teliti dalam hal mencatat data
 Teliti dalam hal mendeskripsikan hasil
analisis
Teknik penilaian:.
Nilai Akhir = Jumlah skor yang di dapat x100 = Total skor akhir
9
Lembar Penilaian Keterampilan (Psikomotor)
Berilah tanda checklist (V) pada skor 1, 2, 3 atau 4 berdasarkan presentasi dan diskusi !
Lembar Psikomotor Siswa
Materi : Bioteknologi
Kelas/Semester : X/2
Hari/Tanggal :

Berilah tanda checklist (V) pada skor 1, 2, 3 atau 4 berdasarkan pekerjaan siswa dalam berdiskusi dan menyampaikan hasil
diskusi !

Indikator Psikomotor
KESESUAIAN RESPON KEMAMPUAN
Nama KESESUAIAN KESERASIAN Total
No DENGAN MENYELESAIKAN Nilai
Siswa KONTEN MATERI PEMILIHAN KATA Skor
PERTANYAAN MASALAH
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
Dst

Keterangan :
Skor 1 : kurang
Skor 2 : cukup
Skor 3 : baik
Skor 4 : baik sekali

Nilai Psikomotorik = x 100 = 100


RUBRIK PENILAIAN PSIKOMOTOR
PRESENTASI DAN DISKUSI
NO ASPEK YANG DINILAI KRITERIA SKOR

A. PENYAJIAN MATERI PRESENTASI

1 Sistematika dan 1. Materi presentasi disajikan secara


kelengkapan materi runtut
2. Materi presentasi disajikan secara
terstruktur
3. Materi presentasi disajikan secara 4
sistematis
4. Materi dilengkapi gambar atau
video yang relevan
Terpenuhi seluruh kriteria

Terdapat 3 kriteria terpenuhi 3

Terdapat 2 kriteria terpenuhi 2


Terdapat 1 kriteria terpenuhi 1

2. Format penyajian materi 1. Materi dibuat dalam bentuk


power point
2. Setiap slide dapat terbaca dengan
jelas
3. Isi materi dibuat ringkas dan 4
berbobot
4. Materi terdiri atas materi fakta
dan konsep
Terpenuhi seluruh kriteria

Terdapat 3 kriteria terpenuhi 3


Terdapat 2 kriteria terpenuhi 2

Terdapat 1 kriteria terpenuhi 1

B. PENYAMPAIAN MATERI PRESENTASI

1. Penguasaan bahasa 1. Bahasa yang digunakan mudah


dipahami
2. Ketepatan penggunaan bahasa
3. Penyampaian materi disajikan
4
dengan intonasi yang tepat
4. Penyampaian materi disajikan
dengan artikulasi/lafal yang jelas
Terpenuhi seluruh kriteria

Terdapat 3 kriteria terpenuhi 3

Terdapat 2 kriteria terpenuhi 2


Terdapat 1 kriteria terpenuhi 1

2. Kemampuan menyajikan 1. Dipresentasikan dengan percaya


materi diri, antusias, dan bahasa yang
lantang
2. Seluruh anggota kelompok
berpartisipasi dalam presentasi
4
3. Dapat mengemukakan ide dan
beragumen dengan baik
4. Memanajeman waktu presentasi
dengan baik
Terpenuhi seluruh kriteria

Terdapat 3 kriteria terpenuhi 3

Terdapat 2 kriteria terpenuhi 2

Terdapat 1 kriteria terpenuhi 1

3. Kemampuan 1. Mampu mempertahankan


mempertahankan dan argumen
menanggapi pertanyaan atau 2. Mampu menanggapi pertanyaan
sanggahan 3. Mempu menanggapi sanggahan 4
4. Mampu mempertahankan dan
menanggapi pertanyaan atau
sanggahan dengan arif dan
bijaksana
Terdapat 3 kriteria terpenuhi 3

Terdapat 2 kriteria terpenuhi 2


Terdapat 1 kriteria terpenuhi 1
PENILAIAN ANTAR TEMAN

Nama teman yang dinilai : ………………

Nama penilai : ………………

Kelas : ………………

Semester : .……………...

Beri tanda centang (√) pada kolom “Ya” dan “Tidak” sesuai dengan keadaan teman
kalian yang sebenarnya!

No Pernyataan Ya Tidak

1 Berdoa sebelum melakukan aktivitas pembelajaran

2 Berusaha belajar dengan sungguh-sungguh

3 Mengikuti pelajaran dengan penuh perhatian

4 Mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru dengan tepat


waktu

5 Mengajukan pentanyaan jika ada yang tidak dipahami

6 Berperan aktif dalam kelompok

7 Menyerahkan tugas tepat waktu

8 Menguasai dan dapat mengikuti kegiatan pembelajaran dengan


baik

9 Menghormati dan menghargai teman

10 Menghormati dan menghargai guru


RUBRIK PENILAIAN DISKUSI KELOMPOK

Nomor Kelompok :
Nama Anggota : 1.
2.
3.
4.
No Sikap/ Aspek yang Nilai Nilai Nilai Kualitatif Skor Akhir
dinilai Max Kuantitatif
1. Menyelesaikan tugas
kelompok dengan
baik
2. Kerjasama Kelompo
(komunikasi)
-------------------- X 100
3. Hasil Tugas
(relevansi dengan =
bahan)
4. Pembagian Job
5. Sistematika
Pelaksanaan
Kriteria Penilaian
Kriteria Indikator Nilai Kualitatif Nilai
Kuantitatif

80-100 Memuaskan 4

70-79 Baik 3

60-69 Cukup 2

45-59 Kurang Cukup 1


RUBRIK PENILAIAN

PRAKTIKUM PEMBUATAN TEMPE DAN TAPE

PETUNJUK

1. Bacalah dengan cermat indicator aktivitas siswa!


2. Dalam melakukan penilaian mengacu pada descriptor yang sudah ditetapkan.
3. Beri tanda Check (√) pada huruf a, b, c, dan d jika descriptor yang tertulis
tampak!
4. Skala penilaian untuk masing-masing indicator sebagai berikut :
Nilai 4 jika semua descriptor tampak
Nilai 3 jika hanya 3 deskriptor tampak
Nilai 2 jika hanya 2 deskriptor tampak
Nilai 1 jika hanya 1 deskriptor tampak
Pembuatan Tempe

No Indikator Deskriptor Check (√) Skor

1 Pengelolaan a. Kemampuan siswa memilih topik

b. Mencari informasi

c. Mengelola waktu pengumpulan


data
d. Analisis sesuai dengan hasil
proyek
2 Relevansi a. Topik yang diangkat sesuai KD

b. Produk yang dihasilkan sesuai


dengan KD
c. Memberikan pengalaman kepada
siswa sesuai dengan tujuan
pembelajaran
d. Produk yang dihasilkan
bermanfaat untuk jangka
kedepannya
3 Keaslian a. Hasil Analisa produk merupakan
karya sendiri
b. Siswa memilih dan menentukan
bahan-bahannya sendiri
c. Siswa melakukan proses
pembuatan tempe sendiri
d. Hasil produk yang dibuat sendiri

4 Inovasi dan a. Bentuk tempe berbeda dari


kreativitas biasanya
b. Pengemasan yang lebih menarik

c. Proses pembuatan yang lebih


kreatif
d. Penyajian rapi

5 Proses a. Mempersiapkan bahan kedelai yg


pembuatan baik
produk b. Merebus kacang kedelai

c. Memberikan ragi

d. Membungkusnya secara rapi

6 Hasil produk a. Berwarna putih atau putih keabu-


abuan
b. Tekstur kompak, padat dan lunak

c. Aroma khas tempe

d. Tempe tidak hancur

7 Video a. Penyajian video menarik


Praktikum b. Langkah pegolahan benar

c. Gambar jelas(Resolusi baik/tidak


pecah
d. Gambar berwarna

Jumlah skor yang diperoleh

Kategori

Jumlah skor=………………..Katergori……………..

Klasifikasi Kategori Nilai Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa

Skor Kategori

22,5≤skor≤28 Sangat baik

17≤skor≤22,5 Baik

11,5≤skor≤17 Cukup

6≤skor≤11 Kurang

1≤skor≤6 Sangat kurang


Pembuatan Tape

No Indikator Deskriptor Check Skor


(√)

1 Pengelolaan a. Kemampuan siswa memilih topik

b. Mencari informasi

c. Mengelola waktu pengumpulan


data
d. Analisis sesuai dengan hasil
proyek
2 Relevansi a. Topik yang diangkat sesuai KD

b. Produk yang dihasilkan sesuai


dengan KD
c. Memberikan pengalaman kepada
siswa sesuai dengan tujuan
pembelajaran
d. Produk yang dihasilkan
bermanfaat untuk jangka
kedepannya
3 Keaslian a. Hasil Analisa produk merupakan
karya sendiri
b. Siswa memilih dan menentukan
bahan-bahannya sendiri
c. Siswa melakukan proses
pembuatan tape sendiri
d. Hasil produk yang dibuat sendiri

4 Inovasi dan a. Warna tape berbeda dari biasanya


kreativitas
b. Pengemasan yang lebih menarik
c. Proses pembuatan yang lebih
kreatif
d. Penyajian rapi

5 Proses a. Mempersiapkan bahan ketan


pembuatan yang baik
produk b. Merebus/mengukus ketan

c. Memberikan ragi

d. Membungkusnya secara rapi

6 Hasil produk a. Berwarna bervariasi

b. Tekstur tape

c. Aroma khas tape

d. Rasa tape (manis)

7 Video a. Penyajian video menarik


Praktikum
b. Langkah pegolahan benar

c. Gambar jelas(Resolusi baik/tidak


pecah
d. Gambar berwarna

Jumlah skor yang diperoleh

Kategori

Jumlah skor=………………..Katergori……………..
Klasifikasi Kategori Nilai Lembar Pengamatan Aktivitas Siswa

Skor Kategori

22,5≤skor≤28 Sangat baik

17≤skor≤22,5 Baik

11,5≤skor≤17 Cukup

6≤skor≤11 Kurang

1≤skor≤6 Sangat kurang


RUBRIK PENILAIAN SOAL URAIAN
Nomor Kriteria Penilaian Skor
Soal
1 Mengidentifikasi perbedaan bioteknologi konvensional dan 3
bioteknologi modern dengan tepat
Mengidentifikasi perbedaan bioteknologi konvensional dan 2
bioteknologi modern kurang tepat
Mengidentifikasi perbedaan bioteknologi konvensional dan 1
bioteknologi modern tidak tepat
2 Menjelaskan dampak dari kehigenisan produksi dalam 3
pembuatan tempe dengan tepat
Menjelaskan dampak dari kehigenisan produksi dalam 2
pembuatan tempe kurang tepat
Menjelaskan dampak dari kehigenisan produksi dalam 1
pembuatan tempe tidak tepat
3 Menggambarkan jamur benang yang berperan dalam 3
pembuatan tempe dengan tepat
Menggambarkan jamur benang yang berperan dalam 2
pembuatan tempe kurang tepat
Menggambarkan jamur benang yang berperan dalam 1
pembuatan tempe tidak tepat
4 Menjelaskan proses pembuatan tape dan tempe dengan tepat 3
Menjelaskan proses pembuatan tape dan tempe kurang tepat 2
Menjelaskan proses pembuatan tape dan tempe tidak tepat 1
5 Menjelaskan tentang dampak pemilihan kedelai untuk 3
pembuatan tempe dengan tepat
Menjelaskan tentang dampak pemilihan kedelai untuk 2
pembuatan tempe kurang tepat
Menjelaskan tentang dampak pemilihan kedelai untuk 1
pembuatan tempe tidak tepat
Penskoran Uraian

Anda mungkin juga menyukai