Anda di halaman 1dari 32

Konsep, Filosofi dan Implementasi

Sistem Pembayaran Rumah Sakit Dengan


INA-CBG’s (Bagian-II)
Bagaimana Grouping Dilakukan?
Alur Data Entry – Realisasi/Pelaporan
Data entry dengan
Pelayanan Software Pemasukan Penyiapan berkas Konversi ke aplikasi Pengajuan klaim
Data oleh coder pendukung pengajuan klaim (Bag Keu)
(Excel)

Realisasi/Pelaporan Verifikasi Klaim Pengajuan klaim ke


Verifikator
Diagram Alur Klaim Dengan Software
INA-CBG’s
Untuk rumah sakit yang sudah menggunakan jaringan komputer

Reporting /
Entri data Entry TXT
Klaim Data

Coders Coding Grouping

Verifikator Verifikasi
Konsep Jaringan
Server atau komputer desktop yang dijadikan sebagai
pusat penyimpanan data INA-CBG’ss

Aplikasi INA-CBG’s dan grouper


Diinstall di komputer ini

User (Adm. Klaim) User (Coders)


Tugas PPK Dalam Sistem INA-CBG’s (1)
(A). Dokter
• Menuliskan diagnosa (utama dan sekunder) di
dokumen rekam medik
• Menuliskan tindakan/prosedur yang diberikan
• Memberikan perintah pulang (pencatatan waktu
pulang)
(B). Petugas Ruang Perawatan (Perawat)

• Melakukan kontrol penulisan dx dan prosedur 


komunikasi kejelasan dx dgn dokter
• Mengirimkan dokumen rekam medik lengkap ke
instalasi rekam medik
Tugas PPK Dalam Sistem INA-CBG’s (2)
(C). Petugas Rekam Medik (Koder)
• Memberikan kode diagnosa (ICD-10) dan prosedur/tindakan
(ICD-9 CM) & konfirmasi kpd dokter PJ
• Melakukan entry kode diagnosa ke sistem HMIS
• Mengirimkan datadetail hasil koding per-pasien ke petugas
pelayanan klaim

(D). Petugas Aministrasi Klaim


• Melakukan pengecekan kelengkapan dokumen penunjang
(adm)
• Melakukan entry dan verifikasi internal
• Membuat rekapitulasi harian
Proses Grouping s/d Pengajuan Klaim

Koding Diagnosa Entri Data


Pelayanan Menurut Pengecekan
ICD-10
Data Entri
dan ICD-9 CM
dengan
Berkas
CODER RS ADM KEUANGAN RS
Klaim

Data Dx + Berkas + TXT Grouper


Tampilan Software Grouper INA-CBG’s (1)
• Tampilan awal (Login)
ID dan Password
default bawaan
program adalah :
ID : grouper
Password : grouper
Tampilan Software Grouper INA-CBG’s (2)
• Tampilan form pencarian data pasien
Masukkan Nama atau
Nomor Rekam Medis pasien
untuk memulai pencarian
data pasien atau klik Baru
untuk memasukkan data
pasien yang baru.
Tampilan Software Grouper INA-CBG’s (3)
• Tampilan form input data pasien baru
Masukkan data pasien:
Nomor Rekam Medis
Nama Lengkap
Jenis Kelamin
Tanggal Lahir
Tampilan Software Grouper INA-CBG’s (4)
• Tampilan form data pasien baru
Masukkan data
klaim/grouping
Tampilan Software Grouper INA-CBG’s (5)
• Tampilan form input diagnosa dan prosedur
Diagnosa & Tindakan:
Klik Tambah untuk
memasukkan diagnosa
baru. Masukkan code atau
nama penyakit pada textbox
dan tekan enter untuk
mencari atau klik Browse.
Klik Simpan untuk
menyimpan, Batal untuk
mengulang dan Hapus untuk
menghapus.
Tampilan Software Grouper INA-CBG’s (6)
• Tampilan form grouper
Klik DRG Grouper untuk
mulai melakukan grouping
atas data-data yang telah di
entry.
Kode INA-DRG akan tampil
beserta tarifnya.
Tampilan Software Grouper INA-CBG’s (7)
• Tampilan form laporan (report)
Klik tab Laporan untuk
membuat laporan.
Masukkan range Tanggal
pasien pulang, Jaminan,
Kelas Perawatan dan Jenis
Rawat. Klik Tampilkan untuk
melihat data. Klik Klaim per
Pasien (PDF), Rekap TXT
atau Rekap PDF untuk
membuat rekap dalam
format PDF atau TXT.
Tampilan TXT File Luaran Grouper
INA-CBG’s
• Hasil TXT
Klik hasil grouping TXT pada
Form Laporan untuk
membuat file TXT

Data ini yg akan


dikirim ke
Verifikator
Contoh Tampilan Klaim INA-CBG
• Tampilan form report PDF
Klik tab Rekap PDF
pada form laporan
untuk membuat rekap
dalam bentuk file PDF
Contoh Tampilan Klaim INA-CBG
Bagaimana Klaim Dilakukan?
Komponen Klaim Dengan Sistem
INA-CBG
• Klasifikasi (Ketepatan) Diagnosis, menggunakan
ICD-10
• Klasifikasi (Ketepatan) Prosedur, menggunakan
ICD-9 CM
• Software Grouper (termasuk costing)
• Kelengkapan berkas administrasi
• Software Verifikasi
PPK Verifikator
Import data dari software INA-DRG

Pelengkapan berkas

Pemilahan data pengajuan klaim

Pencetakan dan pengajuan klaim Penerimaan berkas pengajuan klaim

Verifikasi berkas administrasi

Pemilahan pengajuan

Penerimaan informasi peserta belum layak Penyerahan informasi belum layak

Perbaikan data di software INA-DRG 1.6

Perbaikan/pelengkapan berkas
Alur Proses Klaim s/d Verifikasi

PPK Verif Bapel


• Text file INA-DRG (digital)
• Text file INA-DRG
(digital) .
• Text file Adm Klaim • Text file Adm Klaim (digital)
• Form pengajuan (digital)
klaim (hardcopy) • Form pengajuan klaim
• Berkas pendukung (hardcopy)
• Berkas pendukung

• Lembar Kerja

• Form • Form Laporan


Pertanggungjawaban Pertanggungjawaban
Klaim (hardcopy) Klaim (hardcopy)
• Raw data dari lembar • Raw data dari lembar kerja
kerja VI

• Pelaporan
Bagaimana Verifikasi Dilakukan?
Proses Verifikasi
• Verifikasi  pemeriksaan terhadap kebenaran laporan,
pernyataan, perhitungan uang, dan sebagainya

pengecekan

konfirmasi verifikasi

test
pembuktian
Pemeriksaan (ulang)
Proses Verifikasi
Beberapa teknik yang digunakan dlm
Verifikasi:

1. Scanning
2. Konfirmasi
3. Komparasi.
4. Rekonsiliasi.
5. Tracing.
Proses Verifikasi

Verifikasi Data Klaim dengan


Berkas Klaim, Validasi data
Klaim (Double Klaim &
Ketentuan INA CBG),
Verifikator Rekapitulasi Klaim
Adm. Keuangan RS

TXT + Berkas Klaim + Data


Pendukung
Tata Alur Software

Layak DATA BASE


Administrasi MySQL

REKAPITULASI

• DOUBLE KLAIM
Clean PELAPORAN
 RJTL vs RJTL BULANAN/REA
Klaim LISASI
 RJTL vs RITL
 RITL vs RITL
BERITA ACARA
• KODE INA-CBGs
YG TDK LAYAK
BAYAR
• AMHP
• DIAGNOSA YG
TDK LAYAK BAYAR
Tampilan Software Verifikasi Klaim INA-CBG
For most healthcare, all that is needed ;
– an ounce of knowledge,
– an ounce of intelligence, and

–a pound of thoroughness.

anonimous. (Lancet, 1951)


31
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai