Anda di halaman 1dari 1

10 langkah menuju akreditasi paripurna

1. Melaksanakan manajemen puskesmas sesuai siklus manajemen yang tercantum dalam


permenkes Nomor 44 tahun 2016 tentang pedoman manajemen Puskesmas, yang
terdiri dari Perencanaan ( P1), Penggerakan Pelaksanaan ( P2), dan Pengawasan
Pengendalian dan Penilaian Kinerja ( P3)
2. Merencanakan perencaaan pemenuhan sarana, prasarana, dan alat kesehatan di
Puskesmas, dan mengusulkan perencanaan yang sudah disusun ke Dinas Kesehatan
Kabupaten, berdsarkan kebutuhan pelayanan di Puskesmas dab mengacu kepada
standar yang tercantum dalam Permenkes Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
3. Melaksanakan perencanaan pemenuhan kebutuhan sumber daya manusia di Puskesmas
dan mengusulkan perencanaan yang sudah disususun ke DKK, berdasarkan kebutuhan
pelayanan di Puskesmas dan mengacu pada standara yang tercantum dalam Permenkes
Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
4. Melaksanakan perencanaan pemenuhan obat dan Bahan Medis Habis Pakai (BMHP )
dan mengusulkan perencanaan yang sudah disusun kepada DKK berdasarkan kebutuhan
pelayanan di Puskesmas dan mengacu kepada Formularium Nasional
5. Memanfaatkan anggaran Bantuan Operasional Kesehatan ( BOK ) dana Kapitasi, dan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Pemerintah Daerah ( APBD ) dan sumber dana lain di
Puskesmas secara optimal dan akuntabel , yang didukung pembinaan dan
pendampingan dari DKK
6. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan Puskesmas, sesuai dengan periode
yang disepakati
7. Melaksnakaan upaya kesehatan masyarakat ( UKM ) esensial, UKM pengembangan, dan
Upaya Kesehatan Perorangan ( UKP ) sesuai dengan dokumen akreditasi yang telah
disusun berdasarkan NSPK yang berlaku.
8. Mengadvokasi lintas sektoral untuk dapat mendukung pelaksanaan upaya Puskesmas
dan penyelesaian masalah kesehatan diwilayah kerja Puskesmas
9. Menerpakan Manajemen mutu dan keselamatan pasien di Puskesmas termasuk
manajemen resiko dan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi ( PPI ) dan
10. Melaksanakan pemenuhan 5 R ( Ringkas, Rapi,Resik, Rawat, Rajin ) di Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai