Anda di halaman 1dari 1

Di sebuah puskesmas, ada seorang dokter yang sedang bekerja dan ada tiga orang pasien yang

menghidap sakit yang sama, menunggu nombor giliran mereka. Ketiga-tiga pasien ini mempunyai agama
yang berlainan iaitu Pasien A-Kristen, Pasien B-Buddha dan Pasien C-Hindu. Dokter mengobati pasien-
pasien tersebut secara adil tanpa mengira apa agama mereka atau status mereka. Layanan yang
diberikan sama dan tidak mempunyai unsur pilih kasih kepada sesuatu agama. Dokter juga memberi
ubat yang sesuai dengan status mereka menurut kemampuan kewangan mereka. Pasien yang miskin
diberi obat yang murah tetapi berkhasiat supaya pasien tersebut juga bisa sembut seperti pasien yang
kaya yang mendapat obat yang mahal dan berkhasiat. Nasehat yang sama juga diberikan kepada setiap
pasien supaya pasien A, B dan C mendapat kesembuhan yang total.

Anda mungkin juga menyukai