Anda di halaman 1dari 5

RAPAT PENETAPAN AREA

PRIORITAS
No Dokumen :
No.Revisi :
Tanggal Terbit :
Notulen
Halaman :

Dinas Kesehatan Disahkan Oleh


Bengkulu Selatan Kepala Puskesmas Tungkal

Rahma Julita S.Kep


NIP. 198207062008032002

Notulen Pertemuan Nama Pertemuan: Rapat Penetapan Area Prioritas


Tanggal: Tempat: Ruang TU
Pukul : Puskesmas
Susunan Acara 1. Pembukaan
2. Sambutan Tim Mutu
3. Pembahasan Materi Rapat : Penentapan Area Prioritas
4. Kesimpulan
5. Penutup
Notulen -
Sebelumnya
Pembahasan 1. Pembukaan
Dibuka dengan bacaan Basmalah
2. Sambutan Ketua Tim Mutu
3. Pembahasan Materi Rapat
Dengan adanya keterbatasan sumber daya yang ada di Puskesmas,
maka upaya perbaikan mutu layanan klinis perlu
diprioritaskan.Oleh karena itu tenaga klinis bersama dengan
pengelola Puskesmas menetapkan prioritas fungsi dan proses
pelayanan yang perlu disempurnakan. Penetapan prioritas
dilakukan dengan kriteria high risk, high volume, high cost dan
kecenderungan terjadi masalah. Penetapan nilai dari unit yang
paling bermasalah adalah dengan member nilai 1-5 dari yang
paling sedikit hingga yang paling banyak.Sedangkan penetapan
bobot adalah dengan menentukan high risk 4, high cost 3, problem
prone 2, dan high volume 1. Prioritas pelayanan diperoleh dengan
menambahkan perkalian antara nilai dan bobot masing-masing
kriteria. Unit layanan yang memiliki nilai tertinggi adalah area
prioritas yang diutamakan untuk diperbaiki.
UNIT KERJA POKOK RINCIAN MASALAH
BAHASAN
PELAYANAN Rekam Medis Pelaksanaan Penyampaian Pertan
MEDIS pelayanan Informasi pasien
ditany
Penya
hak da
pasien
Ketersediaan Ketersediaan Tidak
SDM tenaga D3 rekam
Rekam medis
Poli Rawat Keselamatan Upaya Sosial
Jalan Pasien Keselamatan kesela
Pasien belum
Kepatu
melak
pasien
Pelaksanaan Antria
pelayanaan teruta
poli dan um
Upaya Pelaks
Keselamatan pasien
Pasien belum

UGD Pelaksanaan Ketersediaan Hanya


pelayanan SDM petuga
medis memp
ATLS/B
GELS y

Tidak
penan
bencan
Keselamatan Belum
Pasien pelaks
peneri
Ruang Sarana Ketersediaan Keters
Bersalin/Rawat Pelayanan peralatan sterilis
Inap Medis medis tidak a
Ketersediaan Kamar
sarana penga
tangan
Pelaksaan Pelaksanaan Tidak
pelayanan pelayanan di piket y
medis luar jam poli kamar
PELAYANAN Apotik/Farmasi Ketersediaan Tidak adanya Tidak
PENUNJANG SDM apoteker
MEDIS Keselamatan Pemberian Petuga
Pasien obat mema
saja p
pembe
Pengelolaan Penan
obat LASA belum
dan high Penan
alert alert b
Laboratorium Keselamatan Upaya Kepatu
Pasien keselamatan melak
pasien belum pasien
dilaksanakan
secara
maksimal

Ketersediaan Jumlah Kebut


SDM tenaga analis analis
yang tidak
sesuai
dengan
beban kerja

4. Penutup
Ditutup dengan bacaan Hamdalah
Kesimpulan Tim Mutu telah menetapkan area prioritas dan telah bersepakat untuk
menaatinya.
Rekomendasi Hasil Diskusi Tim Akreditasi Program promkes
DAFTAR HADIR
NO NAMA Jabatan TANDA TANGAN

1. Rahma Julita Kepala Puskesmas 1.

2 Drg. Uta Juliani Ketua Tim Mutu 2.

3 Dr. Nana Febria Koordinator Tim UKP 3.

4 Roni Suprino Amd.Kep Koordinator Tim Admen 4.

5 Yuliana Dusti SKM Koordinator Tim UKM 5.

6 Erni Yolvin Amd.Kep Anggota Tim MUtu 6.

7 Linda Triana Sari Amd.KG Anggota Tim Mutu 7.

8. Efti Susanti SST Anggota Tim Mutu 8.

Petugas Notulen

Linda Triana Sari Amd. KG


PEMERINTAH KABUPATEN BENGKULU SELATAN
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS TUNGKAL
Jl. Tungkal I Kec.Pino Raya Kab. Bengkulu Selatan KodePos
38572
Email: pkmtungkal@gmail.com

Nomor : Tungkal, 2018


Lamp : -
Hal : Undangan Kepada:
Yth. Tim Mutu
Di
Tempat

Dalam rangka rapat tim mutu Puskesmas mengharap kehadiran seluruh karyawan
Puskesmas Tungkal pada :
Hari/tanggal :
Waktu : Pkl. 12.00 WIB
Tempat : Ruang TU Puskesmas Tungkal
Acara : Rapat Menetapkan Area Prioritas

Demikian atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.

Ketua Tim Mutu


Puskemas Tungkal

Uta Juliani,drg
NIP. 198912312017052007

Anda mungkin juga menyukai