Anda di halaman 1dari 3

MID

Ke-PGRI-an
A Sore Bahasa Inggris Semester VII

NAMA : Novrisal Wadi


N.I.M : 321510044
DOSEN : Ardimansyah, S.Pd.M.Pd

1. Uraikan sejarah PGRI sebelum dan sesudahnya kemerdekaan sehingga terbentuknya


organisasi PGRI !

a. PGRI sebelum kemerdekaan.

Pada tahap awal kebangkitan nasional dan masa pendidikan Jepang, para guru
terlibat dalam organesasi Pemuda Pembela Tanah Air dan Pembina jiwa serta
semangat para pemuda pelajar, saat Proklamsi kemerdekaan Republik Indonesia
17 Agustus 1945, para guru berperan aktif dalam barisan/perjuangan bersenjata
mempertahankan kemerdekaan. Tepat 100 hari setelah Proklamasi, pada tanggal
25 November 1945 di Surakarta para guru berjuang untuk mendirikan organisasi
dengan nama Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) sebagai organesasi
perjuangan.

b. PGRI sesudah Kemerdekaan.

Masa inilah peran PGRI dalam kehidupan berbangsa, bernegara dan


bermasyarakat lebih terbuka dan maksimal. Pada 24-25 November 1945 yang
telah diselenggarakan Kongres Guru Indonesia di Surakarta. Pada tanggal 25
November 1945 dan lahirnya Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) sebagai
perwujudan aspirasi guru Indonesia dalam mewujudkan cita-cita perjuangan
bangsa

2. Jelaskan yang dimaksud PGRI :

a. Organisasi profesi

PGRI berfungsi sebagai wadah kebersamaan dan rasa kesejahteraan


(kesetiakawanan) para anggota dalam mewujudkan keberadaannya dilingkungan
masyarakat, memperjuangkan segala aspirasi dan kepentingan suatu profesi,
menetapkan standar prilaku professional melindungi seluruh anggotanya,
meningkatkan kualitas kesejahteraan, dan mengembangkan kualitas pribadi dan
profesi.

b. Organisasi pejuang

PGRI merupakan Wahana mewujudkan cita-cita Proklamasi Kemerdekaan Negara


Kesatuan Republik Indonesia, berdasarkan pancasial dan UUD 19945 dan

1
Wahana untuk membela, mempertahankan, dan melestarikan Negara Kesatuan
Republik Indonesia

c. Pejuang organisasi

Adalah para guru yang membela, mempertahankan dan memperkuat organisasi


mereka supaya tetap berdiri teguh dan tetap memperjuangkan pendidikan bangsa.

d. Organisasi ketenagakerjaan

PGRI merupakan Wahana untuk memperjuangkan terwujudnya hak-hak guru dan


tenaga kependidikan dan wahana untuk memperjuangkan kesejahteraan guru yang
berupa : imbal jasa, rasa aman, hubungan pribadi, kondisi kerja dan kepastian
karier.

3. Jelaskan sifat-sifat PGRI sebagai berikut :

a. Unitaristik

Tanpa memandang perbedaan perbedaan ijazah, tempat kerja, kedudukan, agama,


suku, golongan, gender, dan asal usul.

b. Independen

Berdasarkan pada prinsip kemandirian organisasi dengan mengutamakan


kemistrasejajaran dengan berbagai pihak.

c. Nonpartisan ( non partai politik )

Bukan merupakan bagian dari dan tidak berafiliasi dengan partai politik.

4. Uraikan tentang semangat PGRI :

a. Demokrasi

Yaitu dimana di organisasi PGRI semua guru berhak dan bebas untuk
mempertahankan dan memperjuangkan pendidikan demi pendidikan bangsa.

b. Kekeluargaan

Berarti dalam sebuah organisasi setiap anggota harus saling memiliki


kekeluargaan terhadap satu dengan yang lainnya agar tercapainya tujuan
pendidikan.

c. Keterbukaan

1) Senantiasa berfikir positif

2) Membuka diri

2
3) Tidak menyalahi kesepakatan

4) Bersikap adil terhadap sesama

5) Menghargai hasil karya orang lain

6) Perencanaan kegiatan melibatkan semua pihak

7) Menghormati hak orang lain

d. Tanggung jawab Etika, Moral & Hukum

Berarti PGRI suatu organisasi yang bersifat bertanggung jawab, memiliki


etika, moral dan hukum agar terwujudnya visi dan misi PGRI dengan adanya
tangguang jawab, moral, etika dan hukum dalam organisasi.

5. Tuliskan visi dan misi PGRI !

VISI : Terwujudnya PGRI sebagai Organisasi PROVESI

Terpercaya, Dinamis, Kuat, dan Bermartabat.

MISI :

1. Meningkatkan profesionalisme guru dan dosen;

2. Memberikan perlindungan profesi, hukum, keselamatan dan kesehatan kerja, serta hak
atas kekayaan intelektual;

3. Meningkatkan kesejahteraan guru, dosen, dan tenaga kependidikan;

4. Membangun kerjasama dengan pemerintah, pemerintah daerah, dan lembaga


nonpemerintah;

5. Mewujudkan pendidikan nasional yang bermutu dan terjangkau masyarakat;

6. Mendorong layanan prima dalam pendidikan;

7. Menyukseskan pembangunan nasional.

6. Apa pendapat anda tentang PGRI ?

PGRI adalah salah satu organisasi yang mampu memperjuangkan pendidikan di


Indonesia yang dapat memberikan perlindungan dan kesejahteraan kepada seluruh
guru-guru di Indonesia sehingga dapat memajukan pendidikan bagi bangsa ini.

Anda mungkin juga menyukai