Anda di halaman 1dari 2

pentingnya Senyuman bagi Hotelier

kita jaga agar terus laku. Salah satu syaratnya

R ahajeng SEMETON VISESA. Pernahkah Kamu


mendengar ungkapan “Jika tidak bisa
adalah ramah terhadap tamu dengan selalu
memberikan senyuman
tersenyum, jangan buka toko”? Peribahasa dari
Selain untuk menghargai dan menghormati tamu,
negeri bambu tersebut sangat layak kita pelajari
ternyata senyuman yang positif juga sangat
bagi kita yang berprofesi sebagai seorang pekerja
bermanfaat bagi kesehatan baik untuk dirimu
profesional di hotel, kita seharusnya bangga
sendiri maupun orang lain.
karena tugas utama kita adalah membuat
Lalu, kapan saja sih kita harus tersenyum?
pengalaman tamu merasa menyenangkan ketika
1. Pada saat pertama kali ketemu tamu
mereka tinggal di hotel kita. Pastinya, dalam
Pada momen ini sangat penting bagi kita untuk
menjaga guest experience kita harus menampilkan
memberikan senyuman sebagai rasa
wajah “senyum tulus” kita.
penghargaan kita terhadap tamu yang telah
Lalu, kenapa kita harus tersenyum, kapan kita
memilih hotel kita. Upayakan untuk tersenyum
tersenyum, dan apa manfaatnya bagi kita dan
ketika kamu sudah ada eye contact dengan tamu.
orang lain?
Dengan begitu, maka kita telah berupaya
Senyuman memiliki peranan yang besar dalam
memberikan sinyal untuk menyambut kedatangan
sebuah pelayanan. Itulah alasannya mengapa
tamu.
Manajermu mungkin saja selalu memintamu untuk
2. Ketika saat ingin memeriksa kualitas
selalu tersenyum ketika bekerja. Tujuan
layanan
utamanya tidak lain dan tidak bukan adalah untuk
Ketika kamu akan menanyakan rasa makanan,
menciptakan sebuah pengalaman yang unique dan
pengalaman menginap dan hal-hal lain yang
authentic bagi para tamu hotelmu. Jika kita
bertujuan untuk berinteraksi dengan tamu, maka
renungkan, ungkapan peribahasa “jangan buka
tersenyumlah terlebih dahulu sebelum memulai
toko kalau tidak bisa senyum” bermakna bahwa
percakapan
sebagai seorang hotelier kita harus mampu untuk
3. Ketika berpapasan dengan tamu di
menjaga toko kita agar para tamu merasa dihargai
koridor atau di jalan
dan dihormati
Cukup tersenyum dan ucapkan salam ketika jarak
Aura positif yang Kamu berikan melalui senyuman
sudah dekat dengan tamu
juga dapat menyumbangkan kesan positif dari
4. Saat tamu selesai menggunakan layanan
tamu terhadap hotel. Jadi intinya adalah
kita misalnya pada saat tamu check in –
departemen kita adalah kita bersama yang harus
check out
Bagaimana jika tamu tidak merespons senyuman Jadi, sebagai hotelier yang jempolan maka
kita? “senyuman” sangat penting untuk selalu kita
Jawabannya tidak masalah yang penting kita lakukan untuk memberikan pengalaman yang
sudah berupaya yang terbaik untuk memberikan authentic pada semua tamu hotel kita termasuk
kesan dan aura yang positif. Intinya, yang harus para kandidat yang sedang antri wawancara
kita lakukan adalah berpikir positif mungkin dengan HRD dan siapa pun yang melintasi area
tamunya lagi banyak pikiran jadi lagi enggak fokus kerja kita. Dengan begitu, kita akan selalu belajar
lihat kita dan jangan BAPER ya untuk menjadi pribadi yang ramah dan rendah hati
ya Semeton Visesa

Anda mungkin juga menyukai