Anda di halaman 1dari 2

BAGAIMANA TANDA DAN  Kelainan Darah

APAKAH GEJALANYA?  Konsumsi alcohol yang berlebih


TROMBOSITOPENIA ITU?  Infeksi virus dan bakteri di dalam
a. Mudah Memar. darah
Trombositopenia
b. Sakit Kepala.  Obat-obatan tertentu
adalah suatu  Kondisi autoimun
kekurangan trombosit c. Keletihan.
di dalam darah, d. Sakit Mulut.
jumlah trombosit kurang dari e. Pendarahan Gusi. AKIBAT LANJUT DARI
150.000/mL TROMBOSITOPENIA
f. Hidung Berdarah.
KLASIFIKASI g. Sesak Napas.
TROMBOSITOPENIA
h. Nyeri Panggul.
1. Kehilangan darah secara berlebihan
i. Darah dalam Urine.
 Derajat I : 2. Anemia
j. Bintik – bintik merah keunguan
Demam disertai gejala klinis lain atau 3. Adanya gangguan pada kekebalan
perdarahan spontan pada kulit, terutama bagian kaki
 Derajat II :
tubuh
4. Penurunan Kesadaran
Derajat II dengan manifestasi perdarahan APA YANG MENYEBABKAN
spontan di bawah kulit. 5. Hemorrhages
TROMBOSITOPENIA
 Derajat III 6. Splenomegali
Derajat III ditambah dengan ditemukan
manifestasi kegagalan system sirkulasi Produksi Trombosit Menurun dipicu
oleh :
 Derajat IV :
Derajat IV ditandai tensi tak terukur dan
nadi tak teraba.
CARA MENCEGAH KOMPLIKASI 2. Cara meningkatkan trombosit
TROMBOSITOPENIA
dengan daun bayam adalah
dengan merebus 5 daun bayam
1. Mengurangi penggunaan
dengan 2 gelas air. Rebus
stimulant oral seperti kafein dan
hingga air menguap dan tinggal
teh
1 gelas. Minum airnya.
2. Mengkonsumsi makanan yang
berserat tinggi.
Lakukan setiap hari.
3. Menggunakan sikat gigi yang
lembut agar gusi tidak berdarah. 3. Sel darah terbuat dari air dan
4. Berhati-hati dalam penggunaan protein, maka dengan minum
obat. banyak air akan menghasilkan
5. Pola hidup yang sehat. lebih banyak sel darah termasuk
6. Mengurangi stress. meningkatkan trombosit.
7. Menghindari makanan berlemak.

4. Memperkuat sistem kekebalan OLEH :


PENGOBATAN tubuh dengan mengkonsumsi
TRADISIONAL vitamin C seperti jeruk ataupun
Ni Putu Sri Wiadnyani

suplemen vitamin C dapat P07120216057


1. Buah jambu kaya akan vitamin menaikkan trombosit secara D IV KEPERAWATAN TK II SMT IV
C, untuk meningkatkan alami.
trombosit bisa mengkonsumsi JURUSAN KEPERAWATAN
jambu biji dengan cara POLTEKNIK KESEHATAN
langsung dimakan atau dijus. DENPASAR

Anda mungkin juga menyukai