Anda di halaman 1dari 17

TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

TIN107 - Material Teknik 1

6623 - Taufiqur Rachman h t t p://ta ufiqurrach man.webl og.e sa unggu l.ac.id

Materi #12 TIN107 – Material Teknik

Definisi Keramik
2 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Sebuah klasifikasi dari material yang berbahan dasar


tanah liat (clays), pasir (sands) dan feldspar.
Tanah liat (clays) mengandung beberapa hal sebagai
6623 - Taufiqur Rachman


berikut:
 Silikon & Aluminium sebagai silikat

 Senyawa potassium

 Senyawa magnesium

 Senyawa calcium

 Pasir mengadung Silica dan Feldspar atau Aluminium


Potassium Silicate.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 1


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Klasifikasi Keramik
3 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Material Keramik Optik, wadah/alat rumah tangga

Glasses
6623 - Taufiqur Rachman

Keramik putih, struktur rangka


Clay Products
Bata untuk tungku (temp. tinggi)
Refractories
Ampelas, alat potong dan penghalus
Abrasive
(poles)
Cements
Komposit, rangka struktur
Advance
Ceramics Bearing, sensor
TIN107 - Material Teknik Materi #12

Perbandingan Logam & Keramik (1)


4 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Logam Keramik
6623 - Taufiqur Rachman

Struktur kristal Struktur kristal

Jumlah elektron bebas Elektron tidak bebas


banyak (captive)

Ikatan logam Ikatan ionik/kovalen

Daya hantar listrik baik Daya hantar listrik buruk

Ukuran atom seragam Ukuran atom berbeda


TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 2


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Perbandingan Logam & Keramik (2)


5 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Logam Keramik
6623 - Taufiqur Rachman

Tembus cahaya pada


Tidak tembus cahaya
bagian tipis

Kekuatan tarik tinggi Kekuatan tarik rendah

Tegangan geser rendah Tegangan geser tinggi

Keuletan baik Keuletan rendah (rapuh)

Memiliki alur plastis Tidak memiliki alur plastis

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Perbandingan Logam & Keramik (3)


6 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Logam Keramik
6623 - Taufiqur Rachman

Memiliki tegangan kejut Tegangan kejut rendah

Berat relatif tinggi Beratnya rendah

Kekerasan sedang Kekerasan tinggi (ekstrim)

Tidak berpori Berpori tinggi

Kepadatan tinggi Kepadatan rendah

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 3


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Keramik Clay
7 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Terbuat dari tanah liat alami dan campuran


tanah liat dengan menambahkan keramik
6623 - Taufiqur Rachman

kristal.
 Contoh:

 Keramik putih (Whitewares).


 Produk struktur tanah liat.
 Keramik dengan pembakaran
(Refractory).

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Whitewares (Keramik Putih)


8 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Barang tembikar.
 Keramik lantai dan
6623 - Taufiqur Rachman

dinding.
 Perangkat pembersih
(sanitary).
 Porselen/keramik
untuk listrik.
 Keramik untuk hiasan.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 4


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Pengecoran Slip (Slip Casting)


9 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Merakit Membuang
cetakan residu
Proses
Sintering
6623 - Taufiqur Rachman

dan
Serving

Menuangkan slip ke Memindahkan


dalam cetakan Memangkas cetakan

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Refractories (1)
10 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Batu bata pembakaran (firebricks) untuk tungku


dan oven. Mengandung Silicon atau Aluminium
Oxide yang tinggi.
6623 - Taufiqur Rachman

 Produk batu bata ini digunakan dalam pabrik


untuk besi dan baja, logam non-ferrous, kaca,
semen, keramik, konversi energi, perminyakan,
dan industri kimia.
 Digunakan untuk memberikan perlindungan
panas dari bahan lain pada aplikasi temperatur
yang sangat tinggi, seperti pembuatan baja
(Tm=1500°C), proses pengecoran logam, dll.
TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 5


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Refractories (2)
11 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Biasanya terdiri dari  Selaian itu, khusus untuk


alumina (Tm=2050°C) refractories, BeO, ZrO2,
dan silika bersama mullite, SiC, dan graphite
6623 - Taufiqur Rachman

dengan oksida lainnya: yang memiliki porositas


MgO (Tm=2850°C), rendah juga digunakan.
Fe2O3, TiO2, dll, dan
memiliki porositas
yang intrinsik,
biasanya lebih besar
dari 10% volumenya.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Amorphous Ceramics (Glasses)


12 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Kandungan utamanya adalah Silica (SiO2).


 Jika didinginkan sangat lambat akan membentuk struktur
kristal.
6623 - Taufiqur Rachman

 Jika didinginkan lebih cepat akan membentuk struktur


amorf (amorphous) yang terdiri dari rantai tidak teratur
dan berhubungan dari atom Silicon dan Oksigen.
 Hal ini menyebabkannya menjadi transparan, karena
batas-batas kristal menghamburkan cahaya, menyebabkan
refleksi.
 Jenis ini dapat di temper untuk meningkatkan
ketangguhan dan ketahanan terhadap retak.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 6


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Tipe Keramik Kaca (Glass)


13 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Secara umum terdapat 3 (Tiga) jenis dari kaca:


 Kaca soda-kapur (Soda-lime glass)
6623 - Taufiqur Rachman

 Sekitar 95% dari semua jenis kaca,


jendela, kontainer (wadah), dll.
 Kaca timbal (Lead glass)

 Berisi oksida timbal untuk meningkatkan indeks


bias.
 Borosilicate

 Berisi oksida boron (boron oxide), yang dikenal


sebagai Pyrex.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Contoh Keramik Kaca (Glasses)


14 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Kaca datar (flat glass) ► jendela.


 Kaca untuk wadah (container glass) ► botol.
6623 - Taufiqur Rachman

 Kaca tekan dan tiup (pressed and blown glass)


► alat makan, seperti: piring, gelas, dll.
 Kaca serat (glass fibres) ► penyekat rumah.
 Kaca khusus (advanced/specialty glass) ►
serat optik, yang berhubungan dengan optik.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 7


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Gambar Keramik Kaca (Glasses)


15 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id
6623 - Taufiqur Rachman

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Gambar Contoh Kaca Stuktur


16 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id
6623 - Taufiqur Rachman

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 8


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Gambar Contoh Kaca


17 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Kaca Lapis Baja Kaca Dengan Timbal


(Armoured Glass) (Leaded Glass)
6623 - Taufiqur Rachman

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Proses Kaca Tekan (Pressed Glass)


18 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Gob yang Gob


lunak di mengendap
6623 - Taufiqur Rachman

masukkan dan plunger


ke dalam turun
cetakan

Penekanan
bentuk akhir Produk jadi

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 9


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Cetakan Tiup (Blow Molding)


19 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id
6623 - Taufiqur Rachman

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Proses Kaca Datar (Plate Glass)


20 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id
6623 - Taufiqur Rachman

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 10


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Kaca Temper (Tempered Glass)


21 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Kekuatan kaca dapat Goresan kecil


ditingkatkan dengan
menginduksi tekanan
6623 - Taufiqur Rachman

tegangan sisa pada


permukaan.

 Permukaan tetap dalam


kompresi yang menutup
goresan kecil dan retak.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Proses Pengerasan (Hardening)


22 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Tempering
 Kaca dipanaskan di atas suhu Tg tetapi di bawah titik
pelunakan.
6623 - Taufiqur Rachman

 Didinginkan sampai suhu kamar dengan udara atau


minyak.
 Permukaan mendingin hingga di bawah suhu Tg
sebelum interior (lapisan dalam).
 Ketika mendinginkan dan mengkontraksi interior , hal
tersebut menarik eksterior (lapisan luar) ke kompresi.
 Penguatan Kimia (Chemical Hardening)
 Kation dengan jari-jari ionik yang besar menyebar ke
permukaan.
 Hal ini membuat "kisi (lattice)“ menginduksi tegangan
dan tekanan.
TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 11


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Kristal Keramik
23 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Isolator listrik yang baik dan refractories (mampu


dibakar).
6623 - Taufiqur Rachman

 Oksida Magnesium (Magnesium Oxide) digunakan


sebagai bahan isolasi di elemen pemanas dan kabel.
 Oksida Aluminium (Aluminium Oxide).
 Oksida Berilium (Beryllium Oxides).
 Karbida Boron (Boron Carbide).
 Karbida Tungsten (Tungsten Carbide).
 Digunakan sebagai ampelas dan tips alat pemotong.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Abrasives
24 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Alami/Natural (garnet, berlian, dll).


Sintetis (karbida silicon/silicon carbide,
6623 - Taufiqur Rachman


berlian, leburan alumina, dll) digunakan
untuk penggilingan (grinding), pemotongan
(cutting), pemolesan (polishing), lapping,
atau bahan tekanan peledakan (blasting).

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 12


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Semen (Cements)
25 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Banyak digunakan
untuk:
6623 - Taufiqur Rachman

 jalan beton,

 jembatan,

 bangunan,

 bendungan, dll.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Advanced Ceramics .....(1)


26 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Material advanced ceramic telah dikembangkan selama


setengah abad terakhir
 Diterapkan sebagai lapisan penghalang panas untuk
6623 - Taufiqur Rachman

melindungi struktur logam, permukaan peralatan, atau


sebagai komponen integral sendiri.
 Aplikasi mesin sangat umum untuk jenis bahan yang
mencakup silikon nitrida/silicon nitride (Si3N4), silikon
karbida/silicon carbide (SiC), Zirkonia/Zirconia (ZrO2)
dan Alumina (Al2O3).
 Ketahanan panas dan sifat yang diinginkan lainnya telah
mengarah pada pengembangan metode untuk
menguatkan material melalui penguatan dengan serat
dan serabut (whiskers), membuka lebih banyak aplikasi
untuk keramik.
TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 13


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Advanced Ceramics .....(2)


27 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Struktur rangka: biokeramik, alat pemotong,


komponen mesin, lapis baja.
6623 - Taufiqur Rachman

 Listrik: kapasitor, insulators, paket sirkuit


terpadu (integrated circuit packages),
piezoelectrics, magnet dan superkonduktor.
 Lapisan: komponen mesin, alat pemotong, dan
bagian komponen industri.
 Kimia dan lingkungan: filter (saringan),
membran, katalis, dan katalis pendukung.

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Komponen Mesin Dari Keramik .....(1)


28 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Rotor/kipas (Alumina) Roda Gigi (Alumina)


6623 - Taufiqur Rachman

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 14


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Komponen Mesin Dari Keramik .....(2)


29 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Turbocharger Rem Cakram


6623 - Taufiqur Rachman

Rotor/kipas dari keramik


(Ceramic Rotor)

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Silicon Carbide
30 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Gambar komponen
otomotif dari Silicon
6623 - Taufiqur Rachman

Carbide

Dipilih untuk
ketahanan
panas dan aus

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 15


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Keramik Lapis Baja (Armour) .....(1)


31 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Sistem keramik lapis baja digunakan untuk


melindungi personil dan peralatan militer.
Keuntungan: kepadatan rendah dari material dapat
6623 - Taufiqur Rachman


menyebabkan efisiensi bobot sistem lapis baja.
 Bahan keramik yang umum digunakan dalam sistem
lapis baja antara lain alumina, boron carbide, silicon
carbide, dan titanium diboride.
 Bahan keramik terputus dan diapit antara keuletan
kulit luar dan dalam.
 Kulit luar harus cukup keras untuk menghancurkan
proyektil.
TIN107 - Material Teknik Materi #12

Keramik Lapis Baja (Armour) .....(2)


32 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

 Sebagian besar energi benturan/kejut diserap oleh


patahan/retakan dari keramik dan setiap energi kinetik
yang tersisa diserap oleh kulit bagian dalam, yang juga
6623 - Taufiqur Rachman

berfungsi untuk menahan beberapa bagian keramik dan


proyektil, sehingga mencegah dampak yang parah
terhadap personil/peralatan yang dilindungi.
 Keramik alumina/sistem komposit kevlar sistem komposit
dalam lembaran setebal sekitar 20mm digunakan untuk
melindungi bidang utama pesawat Hercules
(kokpit kru/instrumen dan pompa utama bahan bakar).
 Karena ringan, keramik memberikan solusi sistem lapis
baja yang efisien dan mudah dipindahkan/diganti. Sistem
serupa juga digunakan pada pengangkut personil
(kendaraan) lapis baja.
TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 16


TIN107 - Material Teknik #12 - Keramik

Gabungan Keramik Lapis Baja


33 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

Ceramic–Discontinuous
Kulit luar yang keras (Keramik yang terputus)
6623 - Taufiqur Rachman

Personil
dan
Peralatan

Proyektil
Kulit dalam yang ulet

TIN107 - Material Teknik Materi #12

Daftar Referensi
34 http://taufiqurrachman.weblog.esaunggul.ac.id

http://www.virginia.edu
www.materials.ac.uk
6623 - Taufiqur Rachman

www.engr.mun.ca

TIN107 - Material Teknik Materi #12

6623 - Taufiqur Rachman 17

Anda mungkin juga menyukai