Anda di halaman 1dari 2

SOAL

Dekomposisi NO2 dalam fase gas adalah studi pada suhu konstan dengan reaksi
2NO2 2NO + O2
[ NO2] (mol L-1) t1/2
0,5000 10
0,0707 50
0,05 100
0,025 200
0,0125 300
Tentukan orde reaksi ?
Jawab
Asumsi orde reaksi adalah orde 1
Orde 1
ln 2
t1/2 =
𝑘

Pembuktian :
1. Data pertama
ln 2
t1/2 =
𝑘
0.693
10 =
𝑘

k = 0.0693

2. Data Kedua
ln 2
t1/2 =
𝑘
0.693
50 =
𝑘

k = 0.01
Selanjutnya kita asumsikan bahwa orde reaksi 2,
1
t1/2 = [𝐴]
𝑘

1. Data pertama
1
t1/2 = [𝐴]
𝑘
1
10 =
0,5000 . 𝑘

k = 0.2
2. Data Kedua
1
t1/2 = [𝐴]
𝑘
1
50 =
0.0707 . 𝑘

k = 0.282

[ NO2] (mol L-1) t1/2 k1 = ln 2 / t1/2 k2 = 1 / t1/2 [A]


0,5000 10 5 x 10-2 0.2
0,0707 50 1.414 x 10-3 0.282
0,05 100 5 x 10-4 0.2
0,025 200 1.25 x 10-4 0.2
0,0125 300 4.61 x 10-5` 0.266

Dari data diatas , harga k1 untuk orde satu berbeda jauh, maka reaksi bukan
orde 1 sedangkan data k2 hampir berdekatan maka reaksi adalah orde 2.

Anda mungkin juga menyukai