Anda di halaman 1dari 5

1.

Fungsi hormon epineprin, kecuali


1. Merangsang kontraksi otot polos
2. Dilatasi bronchial

3. Menurunkan kerja jantung


4. Meningkatkan glukosa darah

2. Hormon yang di sekresikan kelenjar tiroid yaitu


1. Insulin
2. Glukagon

3. Tiroksin
4. Parathormon

3. Dibawah ini manakah yang termasuk gejala hipersekresi tiroksin


1. Suhu tubuh tinggi
2. Jantung berdebar

3. BB naik
4. Eksoltalmus

4. Fungsi hormon insulin, kecuali


1. Mendorong sintesis protein
2. Mendorong glukosa-glikogen, glukosa-lemak
3. Mendorong glukosa ke dalam sel

4. Mendorong gulogenolisis

5. Berikut ini merupakan fungsi dari hormon, kecuali


1. Key and lock mechanism

2. Tidak beredar dalam darah


3. Bertindak pada sel target yang jauh
4. Pembawa pesan antar sel

6. Corda spinalis pars lumbalis berjumlah ...


1. 12
2. 10
3. 2

4. 5

7. Apa akibat kelebihan Growth Hormone?


1. hepatomegali
2. Kerdil

3. Gigantisme
4. Gwarfisme

8.Arti dari caput yaitu...


1. Tangan
2. Ekor

3. Kepala
4. Kaki

9.Kelainan fungsi korteks adrenal, kecuali


1. Hipofungsi ñ addisonís disease
2. Hipofungsi akut ñ kematian

3. Hipofungsi ñ cushing syndrome


4. Hiperfungsi ñ cushing syndrome

10. Bagian yang lebih dekat ke kepala disebut


1. Inferoir
2. Posterior

3. Superior
4. Anterior

11. Bagian tubuh yang lebih dekat ke permukaan depan tubuh yaitu
1. Superior

2. Anterior
3. Posterior
4. Inferoir

12. Gerakan memperluas sudut dari frontal plane yaitu

1. Fleksi
2. Supinasi
3. Pronasi
4. Extensi

13. Kontrol sekresi hormon pada sistem endokrin kecuali


1. Melalui sistem saraf otonom
2. Melalui sistem umpan balik

3. Tidak berkesinambungan dengan sistem saraf


4. Berkesinambungan dengan sistem saraf

14. Manakah yang bukan fungsi utama sistem endokrin

1. Mengatur keseimbangan cairan bukan fungsi hormon


2. Homeostasis tubuh
3. Mengatur laju metabolisme tubuh
4. Mengatur keseimbangan denyut jantung dan tekanan darah

15. Dalam posisi anatomis, jempol (radial) kita berada pada posisi
1. Dorsal

2. Lateral
3. External
4. Internal

16. Hormon yang dihasilkan kelenjar pankreas adalah


1. Tiroksin
2. Parathormon

3. Glukagon
4. Oksitosin

17.Penyebab penyakit gondok


1. Hiperaktivitas kelenjar paratiroid

2. Hiperaktivitas kelenjar tiroid


3. Hipersekresi kelenjar paratiroid
4. Hipersekresi kelenjar tiroid

18. Dibawah ini fungsi dari kelenjar paratiroid, kecuali

1. Mengatur jodium dalam tubuh


2. Mengatur kalsium darah
3. Mendorong aborbsi Ca pada usus
4. Berperan dalam osifikasi

19. Kadar glukosa darah meningkat melalui proses berikut ini, kecuali
1. Glukolisis
2. Glukoneogenesis

3. Glukosintesis
4. Glukogenolisis

20. Berikut fungsi kelenjar adrenal, kecuali


1. Menghasilkan hormon insulin
2. Mengatur kadar elektrolit dan air dalam tubuh
3. Menghasilkan hormon aldosteron
4. Berperan dalam metabolisme protein-karohidrat

Anda mungkin juga menyukai