Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS TAWANGSARI
Jalan Pattimura No. 76 Tawangsari Kab. Sukoharjo, Kode Pos 57561
Telp.(0272) 881356, Email: sik_tawangsari@yahoo.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TAWANGSARI


NOMOR:445.4/ I. 03 / I /2017
TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR PRIORITAS UNTUK MONITORING
DAN MENILAI KINERJA DI PUSKESMAS TAWANGSARI
KEPALA PUSKESMAS TAWANGSARI,

Menimbang : a. bahwa pimpinan Puskesmas dan


penanggung jawab upayanPuskesmas wajib memonitor
pelaksanaan dan pencapaian pelaksanaan pelayanan
dan upaya Puskesmas dan mengambil langkah tindak
lanjut untuk revisi/ perbaikan rencana yang diperlukan;
b. bahwa dalam memonitor dan menilai
proses pelaksanaan dan pencapaian hasil pelayanan
diperlukan adanya indikator;
c. bahwa untuk melaksanakan maksud
point a dan b, perlu ditetapkan Keputusan Kepala
Puskesmas Tawangsari;
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang
Pemerintahan Daerah sebagaimana telah beberapa kali
diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 23
Tahun 2014 (Lembaran Negara);
2. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan (Lembaran Negara);
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
4. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor
741/MENKES/PER/VII/2008 Tentang Standar pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan
5. Surat Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Nomor 440 /
358 / I / 2017 tentang Standar Pelayanan Minimal
Bidang Kesehatan.
MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TAWANGSARI
TENTANG PENETAPAN INDIKATOR PRIORITAS UNTUK
MONITORING DAN MENILAI KINERJA DI PUSKESMAS
TAWANGSARI.
KESATU : Penetapan indikator seperti yang dimaksud adalah
menggunakan indikator Penilaian Kinerja yang ditetapkan
oleh Kepala Puskesmas Tawangsari;
KEDUA : Indikator Penilaian Kinerja sebagaimana dimaksud pada
diktum kesatu di atas adalah seperti terlampir dalam
keputusan ini;
KETIGA : Pengumpulan data untuk pengukuran kinerja dilakukan
setiap bulan, oleh penanggung jawab kegiatan/ program ke
penanggungjawab laporan tingkat Puskesmas;
~2~

KEEMPAT : Segala biaya yang dikeluarkan sebagai akibat pelaksanaan


surat keputusan ini dibebankan pada anggaran Puskesmas
Tawangsari;
KELIMA : Surat keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan;
KEENAM : Apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan
dalam penetapan surat keputusan ini, akan ditinjau dan
diadakan perubahan seperlunya.

Ditetapkan di : Tawangsari
Pada tanggal : 17 Januari 2017

KEPALA PUSKESMAS TAWANGSARI

dr. ANNA ENDARYATI


Penata Tk I
NIP 19780425 200801 2 013
~3~

LAMPIRAN : SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSAT


KESEHATAN MASYARAKAT
TAWANGSARI
NOMOR : 445.4/I. 03 /III /2017
TANGGAL : 17 Januari 2017

INDIKATOR DAN TARGET PENCAPAIAN KINERJA


DI PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT TAWANGSARI

a. Indikator Mutu Pelayanan Klinis:


NO SASARAN MUTU BAGIAN TARGET
1 Indeks Kepuasan Pelanggan Semua 85%
Pelayanan
2 Kelengkapan pengisian identitas pasien Pendaftaran 85%
di RM
3 Kelengkapan Pengisian RM mencakup Pelayanan 100%
anamnesa, Pemeriksaan Fisik, Diagnosa Pemeriksaan
dan Terapi Umum
4 Respon time paien gawat darurat IGD 100 %
maksimal 5 menit
5 Diberikan inform concent pada setiap Pelayanan 100%
tindakan dengan injeksi Kesehatan Gigi
& Mulut
6 Kelengkapan pemeriksaan 10 T dalam KIA-ANC 100%
pelaksanaan ANC pada ibu hamil
trimester III
7 Pemberian inform concent pada setiap KIA-KB 100%
tindakan KB
8 Termonitoring penyimpanan vaksin KIA-Imunisasi 100%
dalam suhu 2-8° Celcius 2 kali setiap
hari
9 Pelayanan obat sediaan maksimal 10 Ruang Obat 85%
menit dan racikan maks 15 menit mulai
dari identifikasi resep sampai
penyerahan obat
10 Waktu tunggu pemeriksaan GDS maks Laboratorium 90%
30 menit mulai dari pengambilan darah
sampai penyerahan hasil
11 Ketepatan waktu distribusi makanan Gizi 90%
kepada pasien
12 Tindak lanjut kunjungan rumah hasil Konsultasi 85%
konseling kesehatan lingkungan Sanitasi
maksimal 2 hari kerja
13 Kelengkapan pengisian partograf Ruang bersalin 100%
14 Kelengkapan dokumen asuhan Rawat inap 90%
keperawatan untuk setiap pasien rawat
inap
15 Kepatuhan kontrol pasien sesuai Fisioterapi 85%
dengan jadwal yang ditetapkan
16 Kelengkapan pengisian blangko MTBS Ruang MTBS 85%
~4~

pada setiap pasien


17 Kepatuhan pengambilan obat dan Ruang TB 85%
konseling untuk setiap pasien TB
18 Pemberian inform concent pada setiap Ruang IVA 100%
pasien yang akan dilakukan IVA test

b. Indikator Mutu Upaya Admin


1 Penyetoran retribusi puskesmas ke Kasir 100%
bendahara penerima dalam 1x24 jam
setiap harinya setelah pelayanan
2. Peningkatan kompetensi dengan Kepegawaian 90%
pelatihan minimal 10 pegawai dalam
setahun
3. Kalibrasi alat minimal 10 dalam setahun Inventaris 90%
barang

c. Indikator Mutu Pelayanan Upaya Kesehatan Masyarakat


Target
Indikator Sasaran Mutu UKM
Capaian
2017

Kesehatan 1. Angka Kematian Ibu (AKI) per 0


Masyarakat 100.000KH
KIA KB 2. Cakupan Kunjungan ibu hamil K1 100%
3. Cakupan Kunjungan Ibu Hamil K-4 100%
4. Cakupan Komplikasi Kebidanan Yang 100%
Ditangani
5. Cakupan Pertolongan Persalinan Oleh 100%
Tenaga Kesehatan Yang Memiliki
Kompetensi Kebidanan
6. Cakupan Pelayanan Nifas 100%
7. Cakupan Peserta KB Aktif 85%
8. Angka Kematian Bayi (AKB) per 1.000 0
KH
9. Cakupan Kunjungan Neonatal 100 %
10. Cakupan Pelayanan Balita 100%
11. Cakupan Neonatus dengan Komplikasi 100%
yang ditangani
12. Angka Kematian Balita (AKABA) per 0%
1.000 KH

1. Persentase Balita Gizi Buruk 0,5 %


GIZI 2. Persentase Ibu Hamil KEK 14 %
3. Ibu Hamil mendapat FE 90 tab 90%
4. Bayi 0-6 blan mendapat ASI Eklusif 38 %
5. Balita ditimbang 85 %
6. Persentase Bumil Anemia 15%
7 Persentase Bufas mendapat Vitamin A 90%

1 Angka kesembuhan penyakit TB Paru >85 %


~5~

Penanganan 2 Setiap orang beresiko terinfeksi HIV 100 %


Penyakit mendapat pemeriksaan HIV sesuai
Menular standar
3. Angka penemuan Pneumonia Balita 12,5 %
4. Angka Kesakitan (IR) DBD per 100.000 < 49 %
penduduk
5. Angka Kematian DBD (CFR) 0
6. Cakupan Desa/Kelurahan Universal 85%
Child Immunization (UCI)
7. Cakupan penemuan (AFP) rate per 1
100.000 penduduk < 15 tahun
8. Cakupan Desa/Kelurahan mengalami 100 %
KLB yang dilakukan penyelidikan
epidemiologi < 24 jam
KES LING 1. Prosentase desa ODF 30 %
2. Prosentase tempat pengelolaan makanan 22 %
dan minuman yang memenuhi syarat
3 Prosentase penduduk akses air minum 85 %
4. Prosentase TTU yang memenuhi syarat 100 %
5. Prosentase desa yang melaksanakan 50 %
STBM
Pengendalian 1. Presentasi Desa yg melaksanakan 30 %
Penyakit Tidak Posbindu .PTM
Menular 2. Cakupan penemuan perempuan usia 30 20 %
– 50 th di deteksi dini ca cervix dan ca.
Payudara
Promkes dan 1. Cakupan Posyandu Purnama dan 60 %
Pemberdayaan Mandiri 20%
2. Cakupan Rumah Tangga ber PHBS 77 %
3. Cakupan Desa Siaga Aktif 77 %
Pelayanan 1. Cakupan pelayanan kesehatan dasar 100%
Kesehatan pasien masyarakat miskin
2 Cakupan pelayanan kesehatan rujukan 100 %
pasien masyarakat miskin
Program 1 Cakupan pelayanan kesehatan Lansia di 80 %
kesehatan Poksila
Lansia

d. Indikator Mutu sasaran Keselamatan Pasien

Sasaran Keselamatan
NO Indikator Keselamatan Pasien Target
Pasien
1 Identifikasi pasien Tidak Terjadi salah identifikasi 100%
pasien di pendaftaran
2 Komunikasi efektif Komunikasi efektif TUBAK (tulis 100%
dalam pelayanan baca dan konfirmasi) di
pelayanan obat
3 Tidak terjadi Tidak terjadi pemberian obat 100%
kesalahan pemberian salah orang
obat
4 Tidak terjadi Kepatuhan terhadap SOP klinis 100%
kesalahan prosedur
Tindakan
~6~

5 Pengurangan Kepatuhan cuci tangan 100%


terjadinya resiko Kepatuhan penggunaan APD
infeksi
6 Tidak terjadinya Tidak terjadinya pasien Jatuh 100%
pasien Jatuh selama di puskesmas

KEPALA PUSKESMAS
TAWANGSARI

dr. ANNA ENDARYATI


Penata Tk I
NIP 19780425 200801 2 013

Anda mungkin juga menyukai