Anda di halaman 1dari 3

Prospektus

Pembiayaan Transaksi Penjualan


Pepaya California

Rincian Program Budidaya


Mengenal Pepaya California
Buah yang dikenal secara umum dengan nama Pepaya California (Carica Papaya L) seringkali
dikaitkan dengan buah impor yang berasal dari negara Amerika. Namun Pepaya California
Kebutuhan modal
sebenarnya merupakan varietas lokal asli Indonesia yang disebut juga dengan nama Pepaya
Rp 1.000.000.000
Calina. Varietas jenis ini ditemukan oleh pakar genetik Institut Pertanian Bogor (IPB), yaitu
Profesor Sriani Sujiprihatini.
Nilai satuan unit penyertaan
Rp 1.000.000 Pepaya jenis ini sangat popular dan banyak ditanam di berbagai daerah di Indonesia. Ini
dikarenakan keunggulan yang dimiliki antara lain pohon yang berbuah cepat dibandingkan
Biaya pengelolaan TaniFund
pepaya jenis lainnya, serta cukup tahan terhadap hama. Umumnya buah yang dipanen berukuran
1 bulan 0.25% 1 – 2 kg dan dapat dijumpai dengan mudah di supermarket-supermarket ataupun pasar lokal.

Estimasi imbal hasil


bulanan 1.5% Penjualan Pepaya California
(18% p.a.)
Permintaan Pepaya California tergolong sangat tinggi di masyarakat Indonesia. Sehingga sejalan
dengan peningkatan permintaan Pepaya California ini, petani-petani mitra PT Tani Hub Indonesia
(TaniHub.com), sebuah perusahaan e-commerce pertanian yang fokus untuk membantu petani
Periode penyertaan unit modal Indonesia menjual produk-produknya langsung ke pembeli, mendapatkan permintaan pembelian
Pepaya California dari berbagai gerai bisnis makanan dan modern market.
1 Okt 2018 - 31 Okt 2018

Untuk memenuhi kebutuhan modal kerja penjualan Pepaya California, Petani-petani mitra
Periode pelakasanaan program
TaniHub membutuhkan pembiayaan modal kerja tambahan untuk periode selama 12 (dua belas)
1 Nov 2018 - 31 Okt 2019
bulan ( jangka pendek) dengan skema bagi hasil sebesar 18% per tahun (atau 1.5% per bulan).

Jadwal pembayaran bagi hasil Diharapkan dengan dukungan dari masyarakat melalui pinjaman secara gotong-royong
30 Nov 2018, 31 Des 2018, (crowdlending) di platform fintech TaniFund, para petani tersebut dapat terbantu dan berkembang
31 Jan 2019, 28 Feb 2019, usahanya.
31 Mar 2019, 30 Apr 2019,
31 Mei 2019, 30 Jun 2019,
31 Jul 2019, 31 Aug 2019, Catatan:
30 Sep 2019, 31 Okt 2019

• Kelompok tani yang bekerja sama dalam program ini merupakan kelompok tani-kelompok tani
Jadwal pengembalian pokok
dari berbagai daerah Jawa yang telah bekerjasama dengan TaniHub.com.
31 Okt 2019
• Program pembiayaan ini bersifat jangka pendek, stabil, dan sesuai untuk Anda yang ingin
mendapatkan bagi hasil tetap setiap bulan.

2018 © TaniFund. Seluruhnya adalah hak cipta. Dokumen ini semata-mata untuk tambahan informasi saja. TaniFund tidak
mencantumkan jaminan apapun, baik tertulis maupun tersirat dalam dokumen ini.
Asumsi-asumsi dasar

Proyeksi penjualan dan keuntungan per bulan


Komoditas Unit Target penjualan per bulan Harga jual per kg Harga beli per kg % Biaya logistik % Biaya rebate

dari harga jual dari harga jual

Pepaya California kg 200.000 Rp 6.250 RP 5.000 3% 5%

Proyeksi laba rugi


Pendapatan Setiap bulan Total

Penjualan - Buah Pepaya California Rp 1.250.000.000 Rp 15.000.000.000

Harga pokok penjualan (HPP)

Pembelian - Buah Pepaya California (Rp 1.000.000.000) (Rp 12.000.000.000)

Total HPP (Rp 1.000.000.000) (Rp 12.000.000.000)

Biaya Logistik (Rp 37.500.000) (Rp 450.000.000)

Biaya Rebate (Rp 62.500.000) (Rp 750.000.000)

Laba (rugi) Rp 150.000.000 Rp 1.800.000.000

% Laba (rugi) kotor 12% 12%

Proyeksi bagi hasil


Skema bagi hasil Pembagian bulanan Setiap bulan Total

Pemilik modal 1.5% (Rp 30.000.000) (Rp 360.000.000)

TaniFund 0.25% (Rp 5.000.000) (Rp 60.000.000)

Laba (rugi) Rp 115.000.000 Rp 1.380.000.000

% Laba (rugi) bersih 9% 9%

2018 © TaniFund. Seluruhnya adalah hak cipta. Dokumen ini semata-mata untuk tambahan informasi saja. TaniFund tidak
mencantumkan jaminan apapun, baik tertulis maupun tersirat dalam dokumen ini.
Layanan yang disediakan oleh PT. Tani Fund Madani Indonesia (“TaniFund”) diatur dan tunduk pada Syarat dan
Ketentuan yang berlaku, terdapat pada www.tanifund.com.

TaniFund adalah anak perusahaan dari PT Tani Hub Indonesia (“TaniHub”) yang bergerak dibidang penjualan
produk pangan secara online dimana menghubungkan antara petani dengan pelaku usaha seperti hotel,
restoran, katering, ritel modern, pedagang tradisional, dan pabrik makanan.

Setiap program pengembangan budidaya yang kami selenggarakan telah melalui proses seleksi yang ketat
disertai dengan perhitungan resiko dan keuntungan yang terukur berdasarkan analisis dan penilaian tim
TaniFund. Walaupun demikian, resiko kehilangan sebagian atau seluruh dana yang anda sertakan masih melekat
karena kemungkinan terjadinya faktor-faktor yang terjadi diluar kuasa TaniFund.

Segala performa masa silam, proyeksi, perkiraan, atau simulasi hasil tidak semata-mata mengindikasikan
performa atau potensi performa masa depan dari program pengembangan budidaya yang kami selenggarakan.

Jl. Emesde C Blok D8, Kemang Selatan, Sebelum anda bertindak atas informasi yang tersedia didalam prospektus ini, anda disarankan untuk mencari
Jakarta Selatan - 12410 - Indonesia saran finansial, pajak, dan legal yang independen atau melakukan investigasi independen yang dibutuhkan atau
info@tanifund.com wajar atas program pengembangan budidaya yang kami selenggarakan.

2018 © TaniFund. Seluruhnya adalah hak cipta. Dokumen ini semata-mata untuk tambahan informasi saja. TaniFund tidak
mencantumkan jaminan apapun, baik tertulis maupun tersirat dalam dokumen ini.

Anda mungkin juga menyukai