Anda di halaman 1dari 7

3.8-4.

UKBM KIMIA 3.8-4.8- 1-1-8

1. Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Kimia
b. Semester : XI/Ganjil
c. MateriPokok : Kesetimbangan Kimia.
d. Alokasi Waktu : 2minggu x 4 jam x45menit
e. Kompetensi Dasar : 3.8 – 4.8
Menjelaskan reaksi kesetimbangan di dalam hubungan antara pereaksi dan hasil
reaksi
f. Tujuan Pembelajaran:
Setelah mempelajari UKBM 3.8 – 4.8 – 1 – 1 – 8 , kalian diharapkan dapat :
 Menganalisis analogi kesetimbangan dinamis (model Heber)
 Menganalisis reaksi kesetimbangan timbal sulfat dengan kalium iodide
 Menjelaskan reaksi kesetimbangan dinamis yang terjadi berdasarkan hasil
pengamatan.
 Membedakan reaksi kesetimbangan homogen dan reaksi kesetimbangan
heterogen
 Menuliskan rumus tetapan kesetimbangan ( Kc dan Kp) dari reaksi
.ID
kesetimbangan
 Menentukan harga tetapan kesetimbangan berdasarkan data hasil
percobaan.
 Mengolah data untuk menentukan nilai tetapan kesetimbangan suatu
M
reaksi
 Menyajikan hasil pengolahan data untuk menentukan nilai tetapan
kesetimbangan suatu reaksi
 Melakukan perhitungan kuantitatif yang berkaitan dengan kesetimbangan
KI

kimia
 Menentukan komposisi zat dalam keadaan setimbang, derajat disosiasi
(), tetapan kesetimbangan (Kc dan Kp) dan hubungan Kc dengan Kp
U

g. Materi Pembelajaran
 Unggul Sudarmo dan Nanik Mitayani, Kimia Peminatan untuk
R

SMA/MA,Erlangga,2016,hal
 Michael Purba, Kimia Kelas XI SMA /MA kurikulum 2013 , Erlangga
,Jakarta
 Sudarmo, U. 2013. Kimia untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta :Erlangga.
 Purba, Michael. 2006. KIMIA untuk SMA Kelas XI. Jakarta: Erlangga
 Sentot

Petunjuk Umum

1. Pastikan dan fokuskan apa yang akan anda pelajari


hari ini.
2. Baca dan pahami Pendahuluan (Apersepsi) untuk
membantu anda memfokuskan permasalahan yang
akan dipelajari.
Sumber download : RUKIM.ID
3. Cari referensi/buku-buku
IG Admin : @gurukimia teks yang terkait dengan
topik/permasalahan yang anda hadapi.

UKBM KIMIA 3.8-4.8- 1-1-8


4. Jangan lupa browsing internet untuk menda-patkan
pengetahuan yang up to date.
5. Selalu diskusikan setiap persoalan yang ada dengan
teman-teman dan atau guru.
6. Presentasikan hasil pemahaman anda agar bermanfaat
bagi orang lain.

Jika tahapan-tahapan telah kalian lewati, kalian boleh meminta tes formatif
kepada Bp/Ibu guru sebagai prasyarat untuk melanjutkan ke UKBM berikutnya.
Oke.?!

h. KegiatanPembelajaran
a) Pendahuluan
Sebelum belajar pada materi ini silahkan kalian
 amati gambar di bawah ini. .ID
M
KI
U

 Pernahkah kalian mengamati stalagmit dan stalagtit dalam gua?


 Apa yang kalian pikirkan dari gambar tersebut ?
R

 Tahukah kalian,bagaimana stalagmit dan stalaktit terbentuk sehingga


menghasilkan pemandangan yang indah ?
Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silahkan kalian lanjutkan ke
kegiatan belajar berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKB ini.

b) Peta Konsep

Sumber download : RUKIM.ID


IG Admin : @gurukimia

UKBM KIMIA 3.8-4.8- 1-1-8


2. Kegiatan Inti
.ID
KegiatanBelajar 1
M
Kesetimbangan dinamis
Diskusi dan kajian literasi
KI

1. Pada reaksi yang berlangsung bolak balik, ada saat dimana laju terbentuknya
produk sama dengan laju terurainya kembali produk menjadi reaktan. Pada
keadaan ini, biasanya tidak terlihat lagi ada perubahan. Keadaan reaksi dengan
laju reaksi maju (ke kanan) sama dengan laju reaksi baliknya (ke kiri)
U

dinamakan keadaan setimbang. Reaksi yang berada dalam keadaan setimbang


disebut Sistem Kesetimbangan. Untuk lebih jelas,silahkan mengamati dan
R

menyimak pada link berikut :


https://www.youtube.com/watch?v=f9FgwIe59RE
2. Perhatikan dua gambar reaksi berikut ini dengan seksama.

Gambar 1. Kristal CuSO45H2O(biru) dipanaskan, membentuk serbuk putih


CuSO4 dan melepaskanuap air
Gambar 2. Serbuk putih CuSO4 yang ditetesi air, hasilnya serbuk putihmenjadi
berwarna biru
Kembali
Untuk lebih jelas, silahkan menyimak video pada link berikut :
https://www.youtube.com/watch?v=eX3JiKmenuU
3. Lakukanlah kegiatan eksperimen, sesuai petunjuk pada lembar kerja berikut :

Untuk menguji kemampuan kalian, diskusikan dengan kelompok kalian soal


evaluasi berikut :Sumber download : RUKIM.ID
IG Admin : @gurukimia Ayoo Berlatih !

UKBM KIMIA 3.8-4.8- 1-1-8


1. Jelaskan dengan contoh perbedaan antara reaksi reversible dan reaksi
irreversible
2. Apakah proses perkaratan besi merupakan reaksi reversible ? jelaskan
3. Apakah perbedaan antara kinetika kimia dengan kesetimbangan kimia ?
4. Bagaimana cara membedakan reaksi yang berlangsung sempurna dengan
reaksi kesetimbangan ?
5. Tuliskan ciri – ciri reaksi kesetimbangan dinamis !
4. Presentasikan hasil diskusi kalian pada guru

Apabila kalian telah mampu menyelesaikan persoalan di atas, maka kalian bisa
melanjutkan pada kegiatan belajar 2 berikut.

Kegiatan Belajar 2

Eksperimen reaksi reversibel


1. Setelah melakukan kegiatan belajar 1, silahkan anda melakukan kegiatan
eksperimen untuk mengamati dan menemukan perbedaan reaksi reversibel dan
ireversibel .
2. Sebelum melakukan kegiatan eksperimen, perhatikan langkah-langkah kerja
yang harus anda lakukan dan alat dan bahan yang akan digunakan di dalam
kegiatan eksperimen .ID
Lembar Kegiatan Siswa :

3. Diskusikan hasil percobaan kalian, buatlah laporan praktikum, dan


presentasikan hasil laporan kalian di depan kelas !
M
Apabila kalian telah mampu menyelesaikan persoalan di atas, maka kalian bisa
melanjutkan pada kegiatan belajar 3 berikut
KI

KegiatanBelajar 3

Konstanta Kesetimbangan Berdasarkan Konsentrasi


U

1. Konstanta kesetimbangan berdasarkan konsentrasi dinyatakan dengan notasi


R

Kc, yaitu hasil kali konsentrasi zat-zat hasil reaksi dibagi hasil kali zat-zat
pereaksi, setelah masing-masing konsentrasi dipangkatkan koefisiennya pada
reaksi tersebut.
Jadi, pada kesetimbangan m A(g) + n B(g) p C(g) + q D(g), harga KC
adalah:

2. Perhatikan contoh soal pada alamat berikut


https://www.youtube.com/watch?v=zFRXM9RkT74
https://www.youtube.com/watch?v=CrhXmClSc0o
https://www.youtube.com/watch?v=1jc66PwnxkU
3. Setelah menyimak video tersebut, diskusikan dengan kelompok kalian

Sumber download : RUKIM.ID Ayo berlatih


IG Admin : @gurukimia

UKBM KIMIA 3.8-4.8- 1-1-8


4. Untuk menguji kemampuan kalian, diskusikan dengan kelompok kalian soal
evaluasi berikut :
1. Tuliskan pernyataan kesetimbangan Kc untuk reaksi – reaksi berikut :
a. 2NOCl(g) ⇄2NO(g) + Cl2(g)
b. 2H2O(g) + 2SO2(g) ⇄2H2S(g) + 3O2(g)
c. P4(g) + 3O2(g) ⇄P4O6(g)
2. Diketahui 2 persamaan reaksi kesetimbangan :
2 A(g) + B(g) ⇄2C(g) Kc=8
3 A(g) ⇄C(g) + 2D(g) Kc=2
Tentukanb nilai Kc untuk reaksi :B(g) + 2D(g) ⇄4A(g)
3. Pada pemanasan 1 mol gas SO3 dalam ruang yang volumenya 2 liter
diperoleh gas O2 sebanyak 0,25 mol. Pada keadaan tersebut tentukan
tetapan kesetimbangan Kc
5. Presentasikan hasil diskusi kalian pada guru

Apabila kalian telah mampu menyelesaikan persoalan di atas, maka kalian bisa
melanjutkan pada kegiatan belajar 4 berikut

KegiatanBelajar 4 .ID
1. Diskusi dan literasi
Konstanta Kesetimbangan Berdasarkan Tekanan
1. Konstanta kesetimbangan berdasarkan tekanan dinyatakan dengan simbol Kp,
M
yaitu hasil kali tekanan parsial gas-gas hasil reaksi dibagi dengan hasil kali
tekanan parsial gas-gas pereaksi, setelah masing-masing gas dipangkatkan
KI

dengan koefisiennya menurut persamaan reaksi. Jadi, konstanta


kesetimbangan pada reaksi:
U

m A(g) + n B(g) p C(g) + q D(g) yaitu:


R

Tekanan parsial diberi lambang P dan ditentukan dengan rumus:

Untuk menentukan Kp tekanan gas dapat dinyatakan dengan cm Hg atau


atmosfer (atm).

Sumber download : RUKIM.ID


IG Admin : @gurukimia

UKBM KIMIA 3.8-4.8- 1-1-8


2. Untuk lebih memahami nilai tetapan kesetimbangan Kp, kunjungi web
berikut : https://www.youtube.com/watch?v=M7P3sZLxLmQ
3. Untuk menguji kemampuan kalian, ayo berlatih mengerjakan soal berikut :

Ayoo Berlatih
!

2. Tuliskan pernyataan kesetimbangan Kp untuk reaksi – reaksi berikut :


a. 2NOCl(g) ⇄2NO(g) + Cl2(g)
b. 2H2O(g) + 2SO2(g) ⇄2H2S(g) + 3O2(g)
c. P4(g) + 3O2(g) ⇄P4O6(g)
3. Sebanyak 4 mol N2O4 dipanaskan dalam ruang 1 liter sehingga terurai sebanyak
50% menurut reaksi N2O4(g) ⇄ 2NO2(g) .jika tekana total campuran gas tersebut 3
atm,tentukan nilai Kp reaksi tersebut!
4. Pada reaksi penguraian metanol berikut, terjadi proses kesetimbangan:
CH3OH(g) ⇄ CO2(g) + H2(g)
Jika pada suhu 27oC harga tetapan Kc = 0,5 dan R=0,082L atm/mol K, tentukan
nilai Kp
.ID
3. Penutup
M
Bagaimana kalian
KI

sekarang?

Setelah kalian belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2, 3,dan 4,
berikut untuk mengukur diri kalian terhadap materi yang sudah kalian pelajari.Jawablah
U

sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKBM ini di Tabel berikut.
R

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi

No Pertanyaan Ya Tidak
1. Apakah Anda dapat menjelaskan disertai contoh
antara reaksi reversibel dan reaksi irreversibel ?
2. Apakah Anda dapat mendefinisikan kesetimbangan
kimia ?
3 Apakah Anda dapat memahami kesetimbangan
dinamis ?
4 Apakah Anda dapat menjelaskan ciri - ciri
kesetimbangan dinamis ?
5 Apakah Anda dapat membedakan kesetimbangan
homogen dan kesetimbangan heterogen
6 Apakah Anda dapat menuliskan rumus tetapan
kesetimbangan homogen dan kesetimbangan
heterogen
7 Apakah Anda dapat menuliskan rumus tetapan
kesetimbangan homogen dan kesetimbangan
Sumber download : RUKIM.ID
heterogen
IG Admin : @gurukimia
8 Apakah Anda dapat memahami komposisi zat

UKBM KIMIA 3.8-4.8- 1-1-8


pereaksi dan hasil reaksi pada saat tercapai
kesetimbangan dinamis
9 Apakah Anda dapat menentukan nilai tetapan
kesetimbangan sebagai konsentrasi(Kc)
10 Apakah Anda dapat menentukan nilai tetapan
kesetimbangan sebagai tekanan parsial(Kp)
11 Apakah Anda dapat menganalisis reaksi
kesetimbangan disosiasi
12 Apakah Anda dapat menganalisis komposisi zat
pereaksi dan hasil reaksi dari kesetimbangan
disosiasi
13 Apakah Anda dapat menentukan nilai derajat
disosiasi( α ) dari kesetimbangan disosiasi
14 Apakah Anda dapat menentukan komposisi zat saat
setimbang dari kesetimbangan disosiasi,jika
diketahui derajat disosiasinya ( α )
15 Apakah Anda dapat menentukan nilai tetapan Kc
berdasarkan nilai Kp atau sebaliknya

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah
kembali materi tersebut dalam BukuTeks Pelajaran (BTP) dan pelajari ulang UKBM ini
dengan bimbingan Guru atau teman sejawat. Jangan putus asa untuk mengulang
.ID
lagi!.Dan apabila kalian menjawab “YA” pada semua pertanyaan, maka kalian boleh
sendiri atau mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tesformatif agar
kalian dapat belajar ke UKBM berikutnya... Oke.?
M
Anda Pasti Bisa.!
KI
U
R

Sumber download : RUKIM.ID


IG Admin : @gurukimia

UKBM KIMIA 3.8-4.8- 1-1-8

Anda mungkin juga menyukai