Anda di halaman 1dari 8

SATUAN ACARA PENYULUHAN

( SAP ) HIV/AIDS

Disusun Oleh Kelompok 6

Dalam memenuhi tugas Promosi Kesehatan

Anggota:

1. Mellisa Ismiyanti
2. Milsa Azizah
3. Nanang Nurjaman
4. Nurfadila Agustin
5. Zalsa Putri Nabila

Kelas 2D

Dosen Pengajar

Dra. Atih Suryati, M. Kes

S1 KEPERAWATAN FIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA


1.Kasus VI

Puskesmas Ketapang terletak di wilayah Kabupaten Soreang, wilayah ini sedang berkembang
sehingga masyarakatnya sudah mulai terjadi pergeseran penduduk, yang semula sangat homogen
sekarang berubah menjadi heterogen. Perubahan tersebut membawa dampak terhadap kehidupan
masyarakat terutama untuk kaum remaja. Dampak negative yang terjadi mulai maraknya pengguna
Narkoba, pemda setempat berkoordinasi dengan puskesmas dalam pembinaan remajanya melalui
kelompok karang taruna. Di wilayah kerja puskesmas tersebut tercatat sekitar 3000 remaja yang
tersebar di 5 desa.setiap desa memiliki kelompok karang taruna, tenaga lapangan setiap bulan
mengadakan penyuluhan terhadap kelompok karang taruna serta remaja setempat untuk topic
Narkoba. Setiap karang taruna memiliki rata-rata anggota sekitar 15 sd 20 orang dengan jumlah
remaja sekitar 100 orang. Tingkat pendidikan remaja bervariasi mulai SD sd PT pekerjaan, ada
yang bekerja terutama di pabrik atau swasta dan PNS. Status ekonomi menengah kebawah. Selain
topic narkoba yang mereka butuhkan juga tentang sex education dan HIV/AIDS. Bulan juli ini
tenaga puskesmas yang akan melakukan penyuluhan adalah Ns. L yang akan diselenggarakan Hari
Senin, 23 Juli 2012 jam 16.30-17.00 di ruang balai desa.

2. Pembahasan kasus

 Analisa Data

kategori Data Pernyataan Kesimpulan


Geografi:  wilayah soreang sedang  maraknya
Lingkungan Fisik berkembang,sehingga masyarakat penggunaan narkoba
mulai terjadi pergeseran penduduk terutama pada kaum
yang semula sangat homogeny remaja
sekarang berubah menjadi
heterogen

kesenjangan data : diperlukan data sebelumnya untuk menentukan apakah


data geografi menjadi factor predisposisi bagi maraknya penggunaan
narkoba pada kaum remaja
Demografi :  Di wilayah tersebut tercatat sekitar  jumlah penduduk usia
Usia 3000 remaja yang tersebar di 5 desa remaja tinggi
 Setiap karang taruna memiliki rata-
rata anggota sekitar 15 sd 20 orang
dengan jumlah remaja sekitar 100
orang
kesenjangan data : diperlukan data sebelumnya untuk menentukan apakah
data demografi tersebut konsisten atau tidak
Statistik Vital  Perubahan penduduk membawa  Tingginya presentase
dampak terhadap kehidupan warga yang
masyarakat terutama untuk kaum mengkonsumsi
remaja. Dampak negative yang narkoba terutama
terjadi mulai maraknya pengguna pada kaum remaja
Narkoba
kesenjangan data : diperlukan data sebelumnya untuk menentukan apakah
data statistik vital meningkatkan terjadinya
System Review  tenaga lapangan setiap bulan  karang taruna dan
mengadakan penyuluhan terhadap remaja setempat
kelompok karang taruna serta mendapatkan
remaja setempat untuk topic penyuluhan rutin
narkoba tentang narkoba
 Selain topic narkoba yang mereka setiap bulan
butuhkan juga tentang sex
education dan HIV/AIDS.
kesenjangan data : diperlukan data sebelumnya untuk menentukan apakah
data system revie berpengaruh terhadap tingkat pengetahuan warga tentang
narkoba dan topic-topic lainnya.
Ekonomi  ada yang bekerja terutama di pabrik  Status ekonomi
atau swasta dan PNS. menengah kebawah.
kesenjangan data : diperlukan data sebelumnya untuk menentukan apakah
data ekonomi berpengaruh terhadap kemampuan warga untuk
meningkatkan pengetahuan tentang narkoba
Pendidikan  Tingkat pendidikan remaja  tingkat pendidikan,
bervariasi mulai SD sd PT pengetahuan dan
pekerjaan. kemampuan warga
 Tenaga lapangan setiap bulan dalam menerima
mengadakan penyuluhan narkoba informasi baik
kepada masyarakat desa ketapang
 Selain topik narkoba yang mereka
butuhkan juga tentang sex
education dan HIV/AIDS
kesenjangan data : diperlukan data sebelumnya untuk menentukan apakah
data pendidikan berpengaruh terhadap pengetahuan dan kemampuan warga
dalam menerima informasi dari penyuluhan
 Rumusan Diagnosa

Masalah Etiologi Tanda dan gejala


(aktual/ potensial) Berhubungan dengan Dimanifestasikan oleh
Tingginya presentase angka Pergeseran penduduk di desa  maraknya penggunaan
pengguna narkoba pada usia ketapang narkoba terutama pada
remaja di desa ketapang kaum remaja
 Di wilayah tersebut
tercatat sekitar 3000
remaja yang tersebar di
5 desa
 wilayah ini sedang
berkembang sehingga
masyarakatnya sudah
mulai terjadi pergeseran
penduduk, yang semula
sangat homogen
sekarang berubah
menjadi heterogen

Diagnosa Keperawatan Komunitas

1. Tingginya presentase angka pengguna narkoba pada usia remaja di desa ketapang b.d
Pergeseran penduduk di desa ketapang yang di tandai dengan:
 maraknya penggunaan narkoba terutama pada kaum remaja
 Di wilayah tersebut tercatat sekitar 3000 remaja yang tersebar di 5 desa
 wilayah ini sedang berkembang sehingga masyarakatnya sudah mulai terjadi
pergeseran penduduk, yang semula sangat homogen sekarang berubah
menjadi heterogen
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) HIV/AIDS

I. IDENTITAS
1. Pokok Bahasan : HIV / AIDS
2. Sub Topik : HIV/ AIDS dikalangan Remaja
3. Sasaran : Masyarakat Kaum Remaja Desa Ketapang Wilayah
Kabupaten Soreang
4. Waktu : Senin, 23 Juli 2012 Jam 16.30-17.00 (Durasi 30 Menit)
5. Lokasi : Ruang Balai Desa Ketapang
6. Karakteristik audience : - peserta mayoritas kaum remaja
- Tingkat pendidikan remaja bervariasi mulai SD sd PT
Pekerjaan

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Tujuan intruksi Umum (TIU)
Setelah dilakukan tindakan perawatan pendidikan kesehatan Masyarakat kaum remaja
diharapkan mampu memahami HIV/ AIDS secara tepat, mulai dari Definisi HIV/AIDS
sampai dengan cara pencegahan HIV/AIDS dikalangan remaja.

2. Tujuan Intruktusional Khusus (TIK)


a. masyarakat kaum remaja mampu mengidentifikasi apa itu HIV/ AIDS
b. masyarakat kaum remaja mampu mengidentifikasi penyebab terjadinya HIV/
AIDS
c. masyarakat kaum remaja mampu menjelaskan tanda dan gejala HIV/ AIDS
d. masyarakat kaum remaja mampu mengidentifikasi faktor-faktor terjadinya
HIV/AIDS dikalangan remaja
e. masyarakat kaum remaja mampu menjelaskan cara pencegahan HIV/AIDS

III. MATERI
1. Definisi HIV/ AIDS
2. Penyebab HIV/AIDS
3. Tanda dan Gejala HIV/ AIDS
4. Faktor-faktor HIV/ AIDS dikalangan remaja
5. Cara pencegahan HIV/ AIDS

IV. METODA
1. Ceramah
2. Tanya Jawab
V. MEDIA DAN SUMBER PEMBELAJARAN
1. Media :
a. PPT
b. Video
c. LCD
d. Laptop
2. Sumber :
Noviana Nana,2016.Konsep HIV/AIDS Seksualitas& Kesehatan Reproduksi,TIM

VI. KBM (Kegiatan Belajar Mengajar)

No Tahapan dan waktu Kegiatan penyuluhan


Waktu
. Pelaksanaan Sasaran

Pembukaan - salam pembuka - menjawab salam (16.30-16.35)


- perkenalan - menyimak 5 menit
- penyampaian tujuan -memberi respons
1
Pembelajaran
- menggali pengetahuan awal -Menjawab
audiens dengan menanyakan
materi yang akan disampaikan pertanyaan

Inti/ core - mendengarkan (16.35-16.55)


materi
Menjelaskan materi: 20 menit
1. pengertian Explanation Pengertian HIV/
HIV/AIDS AIDS secara gari besar -Menyimak
Memberikan kesempatan -Bertanya materi
bertanya dan menjawab yang belum jelas
pertanyaan
Menanyakan pengertian -menjawab
2 pertanyaan
Memberikan Reinforcement
dengan benar
2. penyebab Explanation penyebab
terjadinya HIV/ AIDS -menyimak
HIV/AIDS
Memberikan kesempatan
-sudah merasa
bertanya jelas dengan
uraian yang
disampaikan
Menanyakan kembali -merasa belum
penyebab terjadinya jelas dan tidak
HIV/AIDS dapat menjawab
pertanyaan
Menjelaskan kembali - Memperhatikan

3. Tanda dan Eplanation tanda dan gelaja -menyimak


Gejala HIV/AIDS
HIV/AIDS Memberikan kesempatan -bertanya point
bertanya dan menjawab yang belum jelas
pertanyaan
Menjelaskan kembali -Memperhatikan

4. Faktor-faktor Menjelaskan Faktor-faktor


terjadinya terjadinya HIV/AIDS
-Memperhatikan
HIV/AIDS dikalangan remaja
Memberikan kesempatan -bertanyan point
bertanya yang belum jelas
Bertanya point yang sudah -menjawab
dijelaskan pertanyaan
Memberikan Reinforcement dengan benar

Menjelaskan Cara pencegahan -Menyimak


5. Cara HIV/AIDS di kalangan remaja
pencegahan Memberikan kesempatan Sudah merasa
HIV/AIDS bertanya jelas dengan
uraian yang
disampaikan
Memberi pertanyaan -menjawab
Memberikan Reinforcement pertanyaan
dengan tepat
-merasa bangga
Memberikan Reinforcement
dapat menjawab
pertanyaan

Penutup Memberi kesimpulan bersama - menyimpulkan (16.55-17.00)


audiens bersama
3 5 menit
Mengucapkan salam penutup - mengucapkan
dengan Hamdallah Hamdallah
VII. EVALUASI
1. Evaluasi Struktur
Hal – hal yang akan dievaluasi:
• Kesesuaian tujuan dengan materi
• Kesesuaian materi dengan metoda dan media
• Kesesuaian tujuan dengan rencana evaluasi hasil, dll

2. Evaluasi Proses
Aspek yang akan dievaluasi:
• Apakah peserta siap untuk belajar
• Apakah peserta antusias untuk melakukan pembelajaran
• Apakah ada motivasi belajar
• Apakah peserta fokus pada pembelajaran, dll

3. Evaluasi Hasil
• Jenis evaluasi tes lisan 5 pertanyaan
• Kunci jawaban terlampir

Lampiran:

1. Materi pembelajaran
2. Soal dan kunci jawaban

Kabupaten Seroang, 23 juli 2012

Pelaksana : Ns.L Mengetahui :

(...................................) (.........................................)

Anda mungkin juga menyukai