Anda di halaman 1dari 2

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) SEMESTER GENAP

MATA PELAJARAN : FISIKA


KELAS : X (PERTANIAN DAN TKJ) DAN XI (PERTANIAN)

1. Jelaskan perbedaan jarak dan perpindahan.


Jawab:

2. Siska berjalan ke arah barat sejauh 600 m, lalu berbelok ke arah selatan sepanjang 300
m dan berbelok lagi ke arah timur 1 km. Hitunglah perpindahan siska.
Jawab:

3. Rangkaian kereta api berangkat dari stasiun A menuju stasiun B. Mulai km 3 hingga
km 73 rangkaian kereta api tersebut bergerak lurus beraturan, sehingga jarak
ditempuh dalam waktu 30 menit.
A km 3 km 73 B

Hitunglah!
a. Kelajuan kereta api dari km3 hingga km 73
b. Waktu yang diperlukan kereta api untuk menempuh jarak 400 meter.

Jawab:
4. Tuliskan persamaan-persamaan pada Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) yang
anda ketahui.
Jawab:

5. Tono melemparkan bola volly dari lantai atas rumahnya ke bawah dengan kecepatan
awal 6 m/s. Kecepatan bola sesaat sebelum mengenai tanah 14 m/s. Berapakah
ketinggian lantai atas rumah tono?
Jawab:

6. Tuliskan bunyi hukum newton I, II dan III beserta persamaannya.


Jawab:

Anda mungkin juga menyukai