Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI – UNIVERSITAS GUNADARMA

Tanggal Penyusunan 29/01/2016 Tanggal revisi -

Kode dan Nama MK KU064308 Kimia Dasar


SKS dan Semester SKS 3 Semester I (PTA)
Prasyarat -
Status Mata Kuliah [ √ ] Wajib [ .... ] Pilihan
Dosen Pengampu Inti Mulyo Arti, STP, MSc
1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu
menunjukkan sikap religius
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan
tugas berdasarkan agama, moral, dan etika
3. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan
peradaban berdasarkan Pancasila
4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta
tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggung jawab
pada negara dan bangsa
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama,
Sikap
dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal
orang lain
6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta
kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
7. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat
dan bernegara
8. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik
9. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di
bidang keahliannya secara mandiri
10. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan
Capaian kewirausahaan
Pembelajaran 1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan
Mata Kuliah inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang
keahliannya
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan
terukur
3. Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang
memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai
dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika
Ketrampilan ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain
Umum atau kritik seni
4. Mampu menyusun deskripsi saintifik hasil kajian tersebut
di atas dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan
mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi
5. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks
penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan
hasil analisis informasi dan data
6. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja
dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun
di luar lembaganya
7. Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja
kelompok dan melakukan supervisi serta evaluasi terhadap
penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja
yang berada di bawah tanggungjawabnya
8. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok
kerja yang berada di bawah tanggungjawabnya, dan mampu
mengelola pembelajaran secara mandiri
9. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan,
dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan
dan mencegah plagiasi
Mahasiswa dapat memahami konsep dasar ilmu kimia dan
Pengetahuan
mampu mengaplikasikan dalam ilmu agroteknologi
Ketrampilan Mahasiswa dapat membuat dan menggunakan ilmu kimia
Khusus dalam ilmu agroteknologi dengan baik dan aman
Deskripsi Umum Mata kuliah ini membahas konsep dasar ilmu kimia, konfigurasi elektron atom,
(Silabus) ikatan kimia, persamaan dan rumus kimia, stoikiometri, gas, oksidasi dan reduksi,
larutan dan koloid, asam, alkali dan garam serta kimia organik, juga membahas
kaitan pengetahuan dasar kimia dengan ilmu agroteknologi.
1. Ceramah/Kuliah Pakar √ 4. Kunjungan lapang √
Metode
2. Problem Based Learning/FGD √ 5. Self-Learning (V-Class) √
Pembelajaran
3. Project Based Learning √ 6. Lainnya: .......................... .....
Pengalaman a. Tayangan Presentasi √ c. Online exercise/kuiz (V-class) √
Belajar/Tugas b. Review textbook/Jurnal √ d. Laporan √
1) Charles W. Keenan, 1999, Kimia untuk Universitas, Edisi Keenam-Jilid 1 dan 2
(Terjemahan: Aloysius Hadyana Pudjaatmaka), Erlangga, Jakarta
2) Muljono, 2003, Fisika Modern, Andi, Yogyakarta
3) Petrucci, R.H., 1996, Kimia Dasar, Prinsip dan Terapan Modern, Edisi Keempat-
Jilid 1 dan 2 (Terjemahan: Suminar dan Achmadi), Erlangga, Jakarta
4) Rosenberg, J.L., College Chemistry : Schaum’s Outline Series, Mc. GrawHill Book
co., Singapore, 1985
Referensi
5) Rukaesih Achmad, 2004, Kimia Lingkungan, Andi, Yogyakarta
6) Sri Yadial Chalid, 2005, Kimia Dasar II, Gunadarma, Jakarta
7) Syukri S., Kimia Dasar 1, ITB, Bandung, 1999
8) Syukri S., 1999, Kimia Dasar 2, ITB, Bandung
9) Tety Elida Dkk, 1993, Pengantar Kimia, Gunadarma, Jakarta
10) Wisnu Arya Wardhana,1999, Dampak Pencemaran Lingkungan, cetakan ke-2,
Andi, Yogyakarta
No. Kemampuan Akhir yang Kriteria dan Bahan Kajian Metode Alokasi Teknik Penilaian Sumber
Diharapkan Indikator Pembelajaran Waktu Belajar
(Jam)
1. Penduhuluan : mahasiswa Mahasiswa dapat 1. Pengertian Materi 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
dapat memberikan memahami 2. Sifat dan Perubahan Materi : menit mahasiswa dalam 3
gambaran umum tentang pengertian materi, sifat intrinsik dan ekstrinsik, mendeskripsikan 9
materi yang akan sifat materi, sifat fisika dan kimia, materi
didiskusikan dan dibahas perubahan materi, perubahan fisika dan kimia.  Keaktifan
dalam perkuliahan Kimia klasifikasi materi, 3. Klasifikasi Materi : atom, mahasiswa dalam
Dasar 1, dari minggu serta hukum- unsur, molekul, senyawa, diskusi
pertama sampai terakhir. hukum yang campuran homogen dan
berhubungan heterogen
Mahasiswa dapat dengan materi. 4. Hukum-hukum yang
memahami konsep dasar berkaitan dengan materi
ilmu kimia : Materi meliputi Hukum Kekekalan
Massa, Hukum Perbandingan
Tetap, dan Hukum
Perbandingan Berganda.
5. Diskusi latihan soal
2. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Partikel penyusun atom : 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
memahami konsep mengetahui dan elektron, neutron dan proton menit mahasiswa dalam 3
Struktur Atom memahami 2. Elektron dalam atom : model mendeskripsikan 9
partikel penyusun atom mekanika kuantum atom
atom, dan susunan - Bilangan Kuantum elektron :  Keaktifan
elektron dalam utama, azimut, magnetik dan mahasiswa dalam
atom. spin diskusi
- Konfigurasi elektron
3. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Tabel Periodik Bentuk 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
memahami Tabel Periodik mengetahui Panjang : dasar penyusunan menit mahasiswa dalam 3
susunan unsur unsur dan hubungan antara menjelaskan tabel 9
dalam tabel konfigurasi elektron dengan periodik
periodik dan sifat- letak unsur dalam tebel  Keaktifan
sifat periodik periodik mahasiswa dalam
unsur. 2. Sifat Periodik Unsur : sifat diskusi
logam, jari-jari atom, jari-jari
ion, energi ionisasi, afinitas
elektron, keelektronegatifan
dan sifat magnetik unsur
4. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Peranan Elektron dalam 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
mengetahui dan mengetahui dan Pembentukan Kimia menit mahasiswa dalam 3
memahami ikatan kimia memahami 2. Pembentukan Ikatan Ion menjelaskan ikatan 9
peranan elektron 3. Pembentukan ikatan kovalen kimia
dalam 4. Kepolaran Ikatan dan  Keaktifan
pembentukan Keelektronegatifan : ikatan mahasiswa dalam
ikatan kimia, kovalen polar dan non-polar diskusi
pembentukan 5. Penyimpangan Aturan Oktet
ikatan ion, dan : Oktet Tak Lengkap dan
pembentukan Oktet Berkembang
ikatan kovalen
5. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Bilangan Oksidasi 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
mengetahui dan mengetahui dan 2. Penamaan Senyawa Biner : menit mahasiswa dalam 3
memahami tata nama memahami senyawa biner ionic, menjelaskan tata 9
dalam kimia bilangan oksidasi, senyawa biner kovalen dan nama dalam kimia
penamaan asam biner  Keaktifan
senyawa biner, 3. Penamaan senyawa mahasiswa dalam
penamaan poliatomik diskusi
senyawa 4. Penamaan senyawa
poliatomik dan kompleks : senyawa Garam
penamaan Asam, Garam Basa, Garam
senyawa komplek. Rangkap dan Garam
Kompleks
6. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Penentuan Koefisiensi Reaksi 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
mengetahui dan menentukan dalam persamaan kimia menit mahasiswa dalam 3
memahami persamaan koefisien reaksi 2. Jenis-jenis reaksi kimia menentukan 9
kimia dan dapat koefisiensi dan
menyebutkan jenis-jenis reaksi
jenis-jenis reaksi.  Keaktifan
mahasiswa dalam
diskusi
7. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Bilangan avogadro 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 3
mengetahui dan mengetahui dan 2. Massa atom dan Massa menit mahasiswa dalam 9
memahami stoikiometri memahami molekul menentukan
kimia bilangan 3. Konsep mol : hubungan stoikiometri dalam
avogadro, massa antara jumlah mol dengan reaksi kimia
atom dan massa Bilangan Avogadro, Massa  Keaktifan
molekul, konsep Atom Relatif dan Massa mahasiswa dalam
mol, konsentrasi Molekul Relatif diskusi
larutan, dan mol 4. Mol dalam larutan
dalam reaksi 5. Mol dalam reaksi kimia
kimia.
8. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Bilangan avogadro 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
mengetahui dan mengatahui dan 2. Massa atom dan Massa menit mahasiswa dalam 2
memahami gas dalam memahami sifat- molekul menentukan 9
kimia sifat umum gas, 3. Konsep mol : hubungan stoikiometri dalam
dan dapat antara jumlah mol dengan reaksi kimia
menerapkan Bilangan Avogadro, Massa  Keaktifan
beberapa hukum Atom Relatif dan Massa mahasiswa dalam
yang berlaku pada Molekul Relatif diskusi
gas dan 4. Mol dalam larutan
persamaan gas 5. Mol dalam reaksi kimia
ideal.
9. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Kalor dan Kalor Reaksi 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
memahami dan memahami dan 2. Entalpi dan perubahan menit mahasiswa dalam 3
menentukan termokimia menentukan entalpi memahami dan 5
dalam reaksi perubahan entalpi 3. Reaksi Eksoterm dan menghitung 6
dalam reaksi. Endoterm termokimia 7
4. Hukum-hukum yang berlaku  Keaktifan
dalam termokimia : hukum mahasiswa dalam
Laplace dan hukum Hess diskusi
5. Energi Ikatan
10. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Sifat dasar larutan 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
mengetahui dan menjelaskan 2. Tipe larutan : larutan jenuh, menit mahasiswa dalam 3
memahami larutan dalam bagaimana larutan tak jenuh dan lewat jenuh mengetahui larutan 5
kimia terbentuk dan 3. Konsentrasi larutan dalam elektrolisis dan 6
mengetahui molalitas dan molaritas penggunaan
perubahan- 4. Larutan elektrolit dan non- hukum Faraday
perubahan yang elektrolit dalam elektrolisis,
terjadi jika suatu 5. Larutan standart dan titrasi potensial
zat larut ke dalam penguraian,
pelarutnya macam-macam dan
penggunaan sel
galvanik
 Keaktifan
mahasiswa dalam
diskusi
11 UJIAN TENGAH SEMESTER
12. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Reaksi Reduksi dan Oksidasi 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
mengetahui dan menjelaskan 2. Elektrolisis dan hukum menit mahasiswa dalam 3
memahami elektrokimia hubungan antara Faraday mengetahui sifat 5
reaksi kimia dan 3. Potensial penguraian dasar, tipe, 6
aliran listrik 4. Sel Galvanik konsentrasi dan
daya hantar larutan
 Keaktifan
mahasiswa dalam
diskusi
13. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Ukuran Koloid dan Keadaan 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
memahami koloid dalam menerangkan sifat Koloid menit mahasiswa dalam 3
kimia fisik koloid 2. Tipe-tipe system koloid memahami koloid 6
3. Sifat-sifat kolid : efek Tyndal,  Keaktifan 8
gerak Brown, adsorpsi, mahasiswa dalam
dialysis dan elektroforesis diskusi
4. Kestabilan koloid
14. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Unsur radioaktif : contoh 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 1
mengetahui kimia inti memahami unsur radioaktif dan jenis- menit mahasiswa dalam 2
terjadinya radiasi jenis radiasi yang memahami unsur 3
zat radioaktif, dipancarkan zat radioaktif radioaktif, 6
penggunaannya, 2. Peluruhan Inti : kestabilan peluruhan inti, laju 8
efeknya, dan inti dan reaksi peluruhan inti peluruhan, reaksi
penanggulangan 3. Laju peluruhan dan reaktor inti
bahayanya. 4. Reaksi inti : penembakan serta dampak
dengan partikel ringan dan radiasi pada
berat, reaksi fisi dan reaksi berbagai bidang
fusi  Keaktifan
5. Reaktor Inti : reaktor mahasiswa dalam
penelitian dan reaktor daya diskusi
6. Dampak radiasi :
pemanfaatan, efek genetik
maupun somatik, dan
penangulangan bahaya
radiasi
15. Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat 1. Pengertian polusi dan 1, 2, 3 2 x 50  Ketepatan 5
memahami kimia menjelaskan polutan menit mahasiswa dalam 6
lingkungan pengaruh bahan- 2. Pencemaraan Udara : memahami 10
bahan kimia dan komposisi udara yang sehat, perbedaan polusi
proses kimia penyebab, sumber, dan polutan,
terhadap keadaan komponen dan dampak mengetahui
lingkungan pencemaran udara kondisi udara, air
sekitar. 3. Pencemaran Air : indikator dan tanah yang
fisik, kimia dan biologis air baik dan yang
yang sehat, penyebab, tercemar
sumber, komponen dan  Kemampuan
dampak pencemaran air mahasiswa dalam
4. Pencemaran tanah : menganalisa
komposisi tanah yang penyebab, sumber,
normal, penyebab, sumber, komponen dan
komponen dan dampak dampak
pencemaran tanah pencemaran
5. Usaha penanggulangan terhadap udara, air
dampak pencemaran dan tanah
lingkungan  Keaktifan
mahasiswa dalam
diskusi
16. UJIAN AKHIR SEMESTER

Anda mungkin juga menyukai