Anda di halaman 1dari 2

Pertemuan: 4 LEMBARAN KERJA 3 SKS :2

Dosen: Nelly
Armayanti,Sp.,M.Sp Kode :
MATA KULIAH KEPEMIMPINAN
Hari/ Tanggal: Waktu : 10’
Prodi S1 Pendidikan administrasi perkantoran
13 September 2019 Fakultas Ekonomi – Unimed Paraf Dosen
Nama Mhs:Devita
Rahmawati
Napitupulu Nilai :

Materi: Konsep dan struktur kepemimpinan dalam organisasi.

Indikator Capaian: Dapat mendeskripsikan, menganalisis dan memverifikasi konsep


dan struktur kepemimpinan dalam organisasi.
Soal:
1. Diskripsikan minimal 2 pendapat ahli tentang struktur organisasi beserta
rujukannya?
2. Simpulkan struktur organisasi menurut Saudara berdasarkan rujukan yang
dideskripsikan di atas (no.1)!
3. Deksripsikan struktur kepemimpinan dalam organisasi?

Jawaban:
1. pendapat para ahli tentang struktur organisasi:
*Gibson ( 1951:101), yang dimaksud dengan Struktur Organisasi adalah sebagai pola dan
kelompok pekerjaan dalam suatu organisasi.
* Wright dkk,(1996:188) menjelaskan pula bahwa yang dimaksud dengan Struktur
Organisasi adalah :“Sebagai bentuk cara di mana tugas dan tanggangjawab dialokasikan
kepada individu, di mana individu tersebut dikelompokkan ke dalam kantor,
departemen, dan divisi. Struktur Organisasi hendaknya selalu menyesuaikan dengan
perkembangan kebutuhan publik dan lingkungan. Hal tersebut bertujuan untuk
terciptanya kinerja organisasi yang efektif dan proses kerja yang cepat”.
2. Struktur Organisasi menurut saya merupakan faktor yang sama pentingnya dalam
menentukan cara kerja suatu organisasi, yang mana dapat dilihat melalui strukturnya
yang tergambar dan akan bisa diketahui bagian-bagiannya,wewenang masing-
masingnya serta hubungan antar bagian dan sub bagian dalam pelaksanaan tugas serta
tanggungjawab masing-masing yang ada akhirnya menggambarkan saling
ketergantungan antar bagian dan sub bagian dalam suatu organisasi.
3.struktur kepemimpinan dalam organisasi yaitu:
1. Pemimpin, yaitu orang yang mampu menggerakkan pengikut untuk mencapai
tujuan organisasi.
2. Kemampuan menggerakkan, yaitu bagaimana pemimpin menggerakkan
pengikutnya untuk mencapai tujuan organisasi
3. Pengikut, yaitu orang yang berada dibawah otoritas seorang pemimpin.
4. Tujuan yang baik, yaitu apa yang ingin dicapai oleh organisasi tersebut.
5. Organisasi, yaitu wadah atau tempat kepemimpinan berada.

Daftar Pustaka:

 https://oukristin.wordpress.com/tag/struktur-organisasi-dalam-kepemimpinan-
manajemen/

 http://www.definisi-pengertian.com/2015/07/pengertian-tentang-struktur-
organisasi.html?m=1

Anda mungkin juga menyukai