Anda di halaman 1dari 3

KUESIONER PENGETAHUAN ASI EKSKLUSIF IBU HAMIL

PUSKESMAS SINGOSARI TAHUN 2019

No. RESPONDEN :

1. Nama :
2. Umur : ……….. Tahun
3. Usia Kehamilan : ………. Minggu
4. Kehamilan ke- : ……….
5. Jumlah Anak Lahir hidup :
6. Alamat :
7. Pendidikan terakhir :
8. No. Handphone :

Berilah tanda checklist () PADA SALAH SATU jawaban benar atau salah :

KUESIONER PENELITIAN (1)

NO Item Pertanyaan Alternatif Jawaban

Benar Salah
01 Kolostrum adalah ASI yang dihasilkan pada hari
keempat setelah bayi lahir
02 Jika ASI belum keluar maka ibu boleh memberikan
susu botol kepada bayi saat berusia 0-6 bulan
03 Kolostrum mengandung zat kekebalan tubuh sehingga
dapat melindungi bayi dari berbagai penyakit
04 Ibu yang bekerja diluar rumah tidak digaruskan
memberikan ASI kepada bayi saat berusia 0-6 bulan
05 Menyusui dapat merubah bentuk payudara ibu

06 Memberi ASI saja kepada bayi usia 0-6 bulan dapat


mencegah berat badan ibu kembali seperti sebelum
hamil
07 Membersihakn payudara dapat dilakukan dengan
menggunakan air hangat kemudian mengeringkannya
08 Jika bayi usia 0-6 bulan sakit ringan, ibu cukup
memberikan ASI untuk mengobatinya

09 Memberikan ASI saja saat lahir hingga berusia 6


bulan dapat menyebabkan ibu menjadi gemuk
10 Susu formula dapat melengkapi zat gizi bayi 0-6bulan
11 ASI diberikan kapan saja kepada bayi usia 0-6 bulan
tanpa perlu dijadwalkan
12 ASI eksklusif adalah pemberian hanya ASI saja sejak
lahir hingga bayi berusia enam bulan
13 Sabun dan Alkohol juga dapat digunakan untuk
membersihkan payudara
14 Jika terjadi radang payudara , putting lecet, pemberian
ASI harus dihentikan
INTENSI

Lingkarilah SALAH SATU jawaban yang sesuai dengan keinginan ibu:

1. Apakah ibu berniat memberikan pisang pada bayi sebelum ia berusia 6 bulan?
a. Ya
b.Tidak
2. Pada usia berapa, anak ibu diberikan makanan/minuman selaian ASI untuk pertama kali?
a. <1 bulan
b.1-2 bulan
c. 3-4 bulan
d.5-6 bulan
e. 7-9 bulan
f. >9 bulan
3. Apakah ibu berniat memberikan air putih pada bayi sebelum ia berusia 6 bulan?
a. Ya
b.Tidak
4. Apa yang ibu rencanakan untuk diberikan dalam satu minggu pertama kelahiran pertama?
a. Hanya ASI
b.Hanya susu Formula
c. ASI dan Susu Formula
5. Apakah ibu berniat memberikan madu pada bayi sebelum ia berusia 6 bulan?
a. Ya
b.Tidak

Anda mungkin juga menyukai