Anda di halaman 1dari 18

PENGENALAN

E-COMMERCE
Tifani intan solihati, S.Kom., M.Ti.
TEXT BOOK & REFERENCE
• Meler, Andreas.2009. eBusiness and eCommerce Managing the Digital Value
Chain, Switzerland : Spinger
• Goetsch,Kelly.2014. eCommerce in the Cloud. California : O’Reilly Media,
Inc.
• Purbo, Onno. W.2001.Mengenal eCommerce, Jakarta : Elex Media
Komputindo
• Indrajit, Richardus.E. 2001.E-Commerce Kiat dan Strategi Bisnis di Dunia
Maya, Jakarta : Elex Media Komputindo
• Sumber : https://iprice.co.id/insights/mapofecommerce/
DEFINISI E-COMMERCE
• E-Commerce merupakan satu set teknologi dinamis, aplikasi, dan proses
bisnis yang mehubungkan perusahaan, konsumen, dan komunitas tertentu
melalui transaksi elektronik dan perdagangan barang, pelayanan dan
informasi yang dilakukan secara elektronik. (David Baum)
• Bertukar layanan dengan bantuan jaringan komunikasi publik atau pribadi,
termasuk Internet, untuk mencapai nilai tambah. Perusahaan (bisnis),
lembaga publik (administrasi), serta orang pribadi (konsumen) dapat
menjadi penyedia layanan dan konsumen layanan.
• Hubungan bisnis elektronik menghasilkan nilai tambah, yang dapat berupa
uang atau kontribusi tidak berwujud.
KEUNTUNGAN E-COMMERCE
• Aliran pendapatan baru yang mungkin menjanjikan, yang tidak dapat
ditemui di sistem transaksi tradisional.
• Meningkatkan market exposure ( pangsa pasar)
• Menurunkan biaya operasional
• Melebarkan jangkauan
• Meningkatkan customer loyality
• Meningkatkan supplier management
• Memperpendek waktu produksi
• Menigkatkan value chain (mata rantai pendapatan)
MEKANISME E-
COMMERCE DALAM
DUNIA BISNIS

• Hal yang dapat dilakukan


konsumen

• Melihat barang / jasa dari


online ads

• Mencari yang dibutuhkan


MEKANISME E-
COMMERCE DALAM
DUNIA BISNIS
• Proses : penunjang e-
commerce

• Institusi : kerjasama

• Teknologi Informasi : jenis e-


commerce muncul B2B / C2C
JENIS E-COMMERCE (1)
ELECTRONIC SHOP (BUSINESS TO
CONSUMER / B2C)

Electronic Shop (juga sering disebut webshop atau toko online) adalah sistem
perangkat lunak berbasis web yang menawarkan barang dan jasa, mengaktifkan
tawaran / penawaran, menerima pesanan, dan menangani pengiriman dan
cara pembayaran.
ARCHITECTURE OF THE ELECTRONIC
SHOP ESARINE
CASE STUDY
• eDVDShop : Business Idea for an eShop
JENIS E-COMMERCE (2)
• Electronic Health Market (Business to Business B2B)

• Kemajuan medis selama beberapa dekade terakhir telah menyebabkan


peningkatan berkelanjutan dalam efisiensi pelayanan kesehatan dan harapan
hidup populasi umum. Hal ini mengakibatkan meningkatnya biaya layanan
kesehatan.
• Di banyak negara, biaya ini meningkat lebih cepat daripada indeks harga
konsumen, itulah sebabnya reformasi berada dalam agenda politik.
• Market participants in the electronic
health market in Switzerland :
• Care/service providers
• Insurance companies
• Clearinghouses / kliring
• Insurant / penanggung
jawab
JENIS E-COMMERCE (3)
ELECTRONIC VOTING AND ELECTIONS
(AN ADMINISTRATIVE UNIT AND THE
PUBLIC /A2C)
• eGovernment refers to the electronic services and processes that occur
within administrative units (A2A).
• Between public institutions and companies (A2B).
• And eDemocracy between an administrative unit and the public (A2C).
DEGREES OF INTERACTION AND
APPLICATION TYPES IN A2C
KNOWLEDGE EXCHANGE VIA
ELECTRONIC BOOKS (CONSUMER TO
CONSUMER / C2C) (4)
• Electronic books adalah perangkat komputer portabel dengan layar datar
yang dimuat dengan konten buku digital melalui antarmuka komunikasi
(misalnya, spesifikasi e-book terbuka berdasarkan HTML dan XML, http: //
www. openebook.org), dan ini diklasifikasikan, dijelaskan, atau disiapkan
menjadi file pengetahuan pribadi oleh pengguna.

• Electronic books atau agen informasi pribadi serupa dapat digunakan


dalam mode C2C untuk bertukar pengetahuan dengan kolega profesional
atau orang lain dan untuk memperkaya bank pengetahuan pribadi. Bank
pengetahuan elektronik ini terus diperluas dan diperbarui selama periode
pelatihan dan aktivitas kerja; ini mendukung pembelajaran seumur hidup.
RESIKO E-COMMERCE
• Kehilangan segi finansial secara langsung karena kecurangan
• Pencurian informasi rahasia yang berharga
• Kehilangan kesempatan bisnis karena gangguan pelayanan
• Penggunaan akses ke sumber oleh pihak yang tidak berhak
• Kehilangan kepercayaan dari para konsumen
• Kerugian – kerugian yang tidak terduga

Anda mungkin juga menyukai