Anda di halaman 1dari 36

PANDUAN DAN JURNAL

MAGANG EPIDEMIOLOGI
FKM- UNHAS

NAMA :

NIM :

LOKASI MAGANG :

BAGIAN EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2016

1
DAFTAR ISI

Halaman Sampul ................................................................................... 1


Daftar Isi ................. .............................................................................. 2
Data Peserta Magang ......................................................................... 3
Kata Pengantar ..... ............................................................................... 4
I. Latar Belakang ........................................................................ 6
II. Definisi ................................................................................ 6
III. Tujuan Magang ...................................................................... 7
IV. Manfaat Magang ................................................................... 7
V. Manajemen Magang ............................................................... 8
A. Pengertian-pengertian ............................................... 8
B. Tata Tertib Magang .................................................. 9
i. Perkuliahan/Pembekalan/Orientasi ................... 9
ii. Pemberangkatan .............................................. 10
iii. Kegiatan di tempat magang ............................... 10
iv. Kegiatan setelah penarikan ................................ 11
v. Pelanggaran tata tertib ..................................... 11
vi. Penilaian Magang ............................................ 12
VI. Program / Kegiatan Magang Bagian Epidemiologi ................... 14
VII. Evaluasi / Ujian Magang ......................................................... 15
VIII. Laporan Magang ................................................................... 15
IX. Lampiran-Lampiran ................................................................. 17

2
DATA PESERTA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FKM-UNHAS

Nama : …………………………………….
Foto
3x4 Nim :…………………………………….

Lokasi Magang : …………………………………….

Alamat di Makassar :…………………………………….

Telepon : ……………………………………

Tempat/ Tanggal Lahir : ……………………………………..

Jenis Kelamin : Laki-Laki/Perempuan

Status Perkawinan : Kawin / Belum Kawin

Agama : ……………………………………….

Pembimbing Institusi : ……………………………………….

Pembimbing Institusi Yang Bersangkutan

(……………….......................……) (…..............................………………....)

3
KATA PENGANTAR

Perguruan tinggi sebagai institusi pendidikan memiliki peran yang sangat besar
dalam upaya pengembangan sumber daya manusia (SDM) dan peningkatan daya
saing bangsa. Agar peran yang strategis dan besar tersebut dapat dijalankan dengan
baik, maka lulusan perguruan tinggi haruslah memiliki kualitas yang unggul. Oleh
karena itu, seorang mahasiswa bukan hanya dituntut berkompeten dalam bidang
kajian ilmunya tetapi juga dituntut untuk memiliki kompetensi yang holistik seperti:
mandiri; mampu berkomunikasi; memiliki jejaring (networking) yang luas; mampu
mengambil keputusan; peka terhadap perubahan dan perkembangan yang terjadi di
dunia luar, dan lain-lain.
Fakta yang terjadi menunjukkan bahwa mahasiswa dengan kualifikasi tersebut
sulit ditemukan, untuk hal tersebut maka dibutuhkan sebuah proses pembelajaran
melalui suatu program magang sebagai sarana bagi mahasiswa tingkat akhir
Departemen Epidemiologi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin
untuk memperoleh berbagai kompetensi holistik yang dibutuhkan setelah
menyelesaikan pendidikan.

Buku ini menguraikan secara lengkap proses dan tata laksana program
magang bagi mahasiswa pada Departemen Epidemiologi Program Studi Ilmu
Kesehatan Masyarakat, Universitas Hasanuddin. Buku pedoman ini disusun dengan
tujuan memberikan penjelasan yang utuh bagi mahasiswa, dosen pembimbing
akademik magang, dosen pembimbing lapangan magang dan instansi terkait.
Diharapkan buku ini dapat dijadikan pegangan untuk mempermudah pelaksanaan
Program Magang, bersama buku pedoman ini juga kami lampirkan uraian kegiatan
magang, formulir penilaian magang, petunjuk teknis, tata tertib dan pedoman
penulisan laporan magang.

Kami sangat menyadari atas keterbatasan dalam pelaksanaan program


magang, sehingga diharapkan permakluman jika dalam pedoman ini terdapat
kekurangan dan kesalahan dari segi struktur bahasa dan/atau isi pedoman. Untuk itu

4
kami sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk memperbaiki
kekurangan dan kesalahan tersebut agar dapat terjadi pengembangan mata kuliah
magang yang lebih baik dari sisi proses pelaksanaan kegiatan maupun dari sisi buku
pedoman magang tahun ajaran berikutnya.

Pada kesempatan ini kami juga menyampaikan terima kasih kepada semua
pihak yang telah membantu dalam proses penyusunan dan penerbitan buku
pedoman ini.

Makassar, 2016
Tim Penyusun

5
PEDOMAN PELAKSANAAN MAGANG
BAGIAN EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKASSAR

I. LATAR BELAKANG
Pendidikan tinggi diharapkan mampu menghasilkan sarjana yang akan
mengisi posisi manajerial menengah sampai puncak dengan bekal pengetahuan dan
kemampuan yang didapat di perguruan tinggi. Kenyataan di lapangan seringkali
menunjukkan bahwa lulusan perguruan tinggi (fresh graduate) belum mampu secara
optimal mengaplikasikan pengetahuan yang didapatnya ke dalam dunia kerja. Hal itu
disebabkan karena adanya kesenjangan antara teori yang diperoleh dengan
kenyataan di lapangan yang lebih kompleks terutama dalam manajemen di bidang
kesehatan di rumah sakit, di dinas kesehatan atau di puskesmas yang merupakan
suatu institusi dengan sumber daya yang padat ilmu, padat teknologi dan padat
karya.
Untuk melengkapi kemampuan mahasiswa dengan pengalaman praktis di
lapangan, Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat mengembangkan program
magang di instansi yang terkait dengan kesehatan baik instansi pemerintah, swasta,
maupun lembaga swadaya masyarakat (LSM).
Magang merupakan bagian tak terpisahkan dari proses pendidikan pada
Program Sarjana Kesehatan Masyarakat (S1). Pada dasarnya kegiatan ini adalah
kegiatan intrakurikuler yang berupa kegiatan belajar di lapangan yang dirancang
untuk memberikan pengalaman praktis kepada para mahasiswa dalam menggunakan
aplikasi teori ke dalam praktek lapangan.

II. Definisi

Program magang adalah kegiatan intrakurikuler terstruktur berupa kegiatan


praktek kerja mahasiswa Program Sarjana (S1) Kesehatan Masyarakat di instansi
terkait dengan bidang kesehatan baik swasta, pemerintah maupun LSM yang relevan.

III. Tujuan Magang

6
1. Tujuan Umum
Secara umum tujuan dari program Magang Mahasiswa Epidemiologi adalah
memberikan pengalaman praktis lapangan kepada mahasiswa dengan cara ikut serta
sehari-hari sebagai bagian integral organisasi dalam suatu institusi, Dinas Kesehatan,
Rumah Sakit, Puskesmas ataupun institusi dibawah kementerian kesehatan dimana
mereka melakukan kegiatan Magang Epidemiologi
2. Tujuan Khusus :

Tujuan yang lebih rinci dapat dipaparkan sebagai berikut :


a. Meningkatkan pengetahuan mahasiswa tentang dunia kerja, baik dalam hal
konsep keilmuannya maupun aplikasi praktisnya.
b. Mengembangkan wawasan dunia kerja bagi mahasiswa, agar dapat
meningkatkan adaptasi kepribadian dan sosial kemasyarakatan.
c. Meningkatkan kemampuan analisa mahasiswa, khususnya terhadap masalah
kesehatan masyarakat.
d. Menggali hubungan keterkaitan dan kesepadanan antara perguruan tinggi
dengan dunia kerja.

IV. Manfaat Magang

1. Bagi Mahasiswa
Mahasiswa dapat menimba pelajaran praktis dari lapangan dan membandingkan
ilmu yang diperoleh dengan dunia kerja yang sesungguhnya. Sehingga dapat
mempersiapkan diri dalam menghadapi kompetisi pendidikan.

2. Bagi Institusi Tempat Magang


institusi mendapatkan bantuan tenaga terdidik yang masih memiliki idealisme dan
penuh dengan ilmu-ilmu segar yang belum lama dipelajari dari bangku perkuliahan
dalam membantu penyelesaian tugas-tugas unit organisasi, serta membantu
menciptakan kerjasama yang saling menguntungkan dan bermanfaat antara institusi
tempat magang

7
3. Bagi Departemen / Program Studi
Bagian Epidemiologi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin dapat
memperkaya khasanah dunia kerja melalui informasi yang diperoleh dari lapangan.
Sehingga dapat melakukan penyesuaian materi perkuliahan terhadap tuntutan dunia
kerja yang pada akhirnya dapat menghasilkan sarjana yang lebih kompetitif. Selain itu
departemen epidemiologi memperoleh jaringan kerjasama dengan institusi tempat
magang dalam upaya meningkatkan keterkaitan dan kesepadanan antara substansi
akademik dengan pengetahuan dan keterampilan sumber daya manusia yang
dibutuhkan dalam pembangunan kesehatan masyarakat.

V. MANAJEMEN MAGANG
A. Pengertian-Pengertian
1. Pimpinan adalah Pimpinan Bagian Epidemiologi Fakultas Kesehatan
Masyarakat Universitas Hasanuddin yang terdiri dari Ketua dan atau
Sekretaris Bagian Epidemiologi
2. Penanggung Jawab Magang adalah Dosen yang ditunjuk oleh pimpinan untuk
mengelola kegiatan magang mahasiswa Bagian Epidemiologi Fakultas
Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin bardasarkan surat keputusan
resmi.
3. Pembimbing Akademik adalah Dosen Bagian Epidemiologi Fakultas
Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin yang ditunjuk dengan surat
keputusan resmi untuk membimbing, membina serta memberikan
pengarahan kepada mahasiswa magang.
4. Pembimbing Institusi adalah seorang pembimbing dari tempat mahasiswa
magang yang telah diminta kesediaannya secara resmi oleh penanggung
jawab dan bersedia untuk memberikan arahan dan membina mahasiswa
peserta magang selama kegiatan magang di tempat magang.
5. Peserta magang adalah mahasiswa yang telah memenuhi syarat dan terdaftar
sebagai peserta Mata Kuliah Magang Epidemiologi, Bagian Epidemiologi
Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin.

8
B. Tata Tertib Magang
Tata tertib ini dibuat untuk dijadikan pedoman dalam pelaksanaan
magang, mulai dari perkuliahan / pembekalan sampai dengan penilaian. Dengan
adanya tata tertib ini, diharapkan kepada mahasiswa dapat melaksanakan kegiatan
magang dengan baik untuk menunjang kelancaran pelaksanaan di lapangan demi
tercapainya tujuan yang diharapkan..

1. Perkuliahan/Pembekalan /Orientasi
a. Mahasiswa calon peserta magang yang telah terdaftar wajib mengikuti
perkuliahan/pembekalan/orientasi yang dilaksanakan baik secara kolektif
maupun secara personal oleh Dosen/Pembimbing. Waktu perkuliahan/
pembekalan/orientasi akan ditentukan oleh Bagian Epidemiologi Fakultas
Kesehatan Masyarakat Unhas dan disesuaikan dengan Jadwal Perkuliahan
FKM Unhas
b. Untuk kelancaran kegiatan perkuliahan/orientasi/pembekalan, peserta harus
mengikutinya dengan seksama dalam keadaan tertib dan tenang, mematikan
ponsel/telepon genggam serta mengurangi kegiatan keluar masuk ruangan,
kecuali terpaksa.
c. Sikap perkuliahan/orientasi/pembekalan akan dibuktikan dengan tanda
tangan kehadiran pada absensi yang telah disediakan dan atau paraf
pembimbing/ petugas yang ditunjuk pada jurnal peserta magang.
d. Buku Panduan/Jurnal peserta harus dibawa sendiri oleh calon peserta dan
tidak boleh diwakili oleh orang lain.
e. Mahasiswa calon peserta magang yang tidak mengikuti
perkuliahan/orientasi / pembekalan dan atau tidak pernah hadir sesuai
dengan jadwal, akan mendapatkan sanksi pengurangan nilai sesuai dengan
penilaian perkuliahan/ orientasi / pembekalan.
f. Mahasiswa calon peserta magang yang telah mengikuti perkuliahan/
orientasi/pembekalan yang terdaftar sebagai peserta magang akan
diumumkan berdasarkan pembagian lokasi magang.

9
2. Pemberangkatan
a. Sebelum pemberangkatan, mahasiswa peserta magang wajib mengikuti
pertemuan yang ditentukan oleh masing-masing pembimbing.
b. Peserta magang wajib mengikuti acara pelepasan/pembekalan terakhir oleh
pimpinan Bagian Epidemiologi sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.
c. Pemberangkatan dan pembagian atribut peserta akan disampaikan dan diatur
oleh penanggung jawab magang.

3. Kegiatan di tempat magang


a. Peserta magang wajib berada di lokasi magang sesuai jam kerja tempat
magang dan mengikuti kegiatan kerja yang ditetapkan dengan penuh rasa
tanggung jawab dan dedikasi yang tinggi serta menyesuaikan diri dengan
lingkungan kerja.
b. Peserta magang wajib membina hubungan kerja yang harmonis dengan setiap
karyawan/pegawai, masyarakat sekitar, instansi/dinas/badan satuan kerja
pemerintah dan pihak terkait lainnya di lokasi magang.
c. Peserta magang wajib menggunakan atribut pengenal peserta magang, baik
di tempat magang maupun di luar lokasi selama melaksanakan kegiatan
magang, pertemuan atau kegiatan lain yang berhubungan dengan magang.
d. Selama mengikuti kegiatan magang, peserta magang :
 Dilarang meninggalkan lokasi pada jam kerja tanpa seizin pembimbing
institusi.
 Bagi yang meninggalkan lokasi pada jam kerja tanpa izin akan mendapat
pengurangan nilai sesuai dengan penilaian magang.
 Bagi yang meninggalkan lokasi pada jam kerja tanpa izin selama 5 hari
berturut-turut atau 10 hari tidak berturut, dinyatakan tidak lulus magang.
 Dalam hal-hal khusus, izin meninggalkan lokasi pada jam kerja hanya
diberikan oleh Penanggung Jawab Magang.
e. Selama melaksanakan kegiatan magang di lokasi peserta magang tidak
diperkenankan melakukan politik praktis, tindakan asusila, mencemarkan
nama baik almamater dan kegiatan-kegiatan lain yang melanggar hukum
secara langsung maupun tidak langsung baik di lokasi, maupun di tempat lain.

10
Pelanggaran terhadap ketentuan ini dapat dilakukan tindakan tegas oleh
pihak yang berwajib sesuai peraturan yang berlaku.
f. Dalam menerima kunjungan keluarga/teman, peserta magang harus tetap
memelihara etika sopan santun dan memperhatikan tradisi yang berlaku di
lokasi magang.
g. Peserta magang diwajibkan mencatat kegiatan yang berkaitan dengan
pelaksanaan kegiatan magang dalam jurnal/ catatan harian yang diisi setiap
hari dan ditanda tangani oleh pembimbing institusi tempat magang setiap
minggu dan akan diperiksa oleh pembimbing akademik bila berkunjung dalam
melakukan kegiatan monitoring.

4. Kegiatan setelah penarikan


a. Peserta magang diwajibkan mengumpul laporan selambat-lambatnya satu
minggu setelah penarikan dari lokasi.
b. Peserta magang wajib mengikuti seminar evalusi akhir yang dilaksanakan di
FKM Unhas
c. Setelah semua permasalahan menyangkut pelaksanaan kegiatan telah selesai,
maka peserta magang berhak mendapatkan nilai magang dan sertifikat bukti
pelaksanaan magang.

5. Pelanggaran Tata Tertib


a. Kepada mahasiswa yang melakukan pelanggaran tata tertib ini akan diberi
peringatan, ditegur langsung dan atau peringatan tertulis yang dicatat pada
Buku Panduan dan Jurnal Magang Mahasiswa yang bersangkutan oleh
pembimbing sesuai dengan pelanggarannya.
b. Sanksi terhadap pelanggaran yang dilakukan akan dikenakan pengurangan
nilai kepada yang bersangkutan berdasarkan komponen-komponen penilaian
magang.
c. Terhadap mahasiswa yang melakukan pelanggaran yang cukup berat, maka
sanksi yang akan diberikan oleh penanggung jawab magang yang akan
dikoordinasikan dengan pimpinan tempat magang untuk pemberian sanksi
sesuai dengan pelanggarannya.

11
d. Apabila keadaan sangat memaksa, maka sanksi terhadap pelanggaran berat
akan diberikan kepada mahasiswa bersangkutan dan langsung ditarik dari
lokasi dengan persetujuan penanggung jawab magang.

6. Penilaian Magang
Penilaian Pelaksanaan Magang Epidemiologi Bagian Epidemiologi Fakultas
Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin akan dilakukan pada saat
perkuliahan/orientasi/pembekalan hingga penarikan mahasiswa dari lokasi.
Penilaian dilakukan oleh Penanggung Jawab, Dosen Pembimbing berdasarkan
komponen-komponen sebagai berikut :

a. Perkuliahan/Orientasi/Pembekalan = OP (1-10) yang dinilai :


Catatan :
 Tidak ikut perkuliahan/pembekalan, tidak diperkenankan mengikuti
kegiatan magang.
 Setiap 1 (satu) hari tidak hadir (TH), dikurangi 2 (dua)
 Terlambat (TL), Ribut (RB), Keluar Masuk (KM), Tidak Disiplin (TD)/
tidur, masing-masing dikurangi 1 (satu).
 Buku Panduan / Jurnal hilang, nilai dikurangi 3 (tiga)
Penilai : Penanggung Jawab /Pembimbing Akademik
b. Kehadiran di Lokasi = KL (1-15) yang dinilai :
 Meninggalkan lokasi tiap 1 (satu) hari tanpa izin dikurangi 2 (dua)
 Meninggalkan lokasi melampaui izin yang diberikan dikurangi 2 (dua)
setiap hari
 Meninggalkan lokasi 5 (lima) hari berturut-turut dan 10 hari tidak berturut-
turut, dinyatakan mengundurkan diri dan tidak lulus magang.
Penilai : Pembimbing Institusi
c. Kondite = KD (1-10) yang dinilai :
 Etika sopan santun (1-5)
 Kedisiplinan (1-5)
Penilai : Pembimbing Akademik / Pembimbing Institusi

12
d. Kerjasama = KJ (1-10) yang dinilai :
 Kerjasama dengan karyawan lain/ pegawai instansi tempat magang (1-5)
 Kerjasama dengan pihak terkait lainnya (1-5)
Penilai : Pembimbing Institusi
e. Pelaksanan Kegiatan = PK (1-10) yang dinilai :
 Tugas individu (1-5)
 Pelaksanaan Program di lokasi (1-5)
Penilai : Pembimbing Akademik/ Pembimbing Institusi
f. Laporan Akhir = LA (1-10) yang dinilai :
 Sistematika dan kelengkapan laporan (1-5)
 Ketepatan waktu penyetoran (1-5)
Catatan :
Keterlambatan pengumpulan laporan akhir melewati batas waktu yang
ditentukan akan diberikan sanksi pengurangan dan penundaan nilai kepada
mahasiswa bersangkutan.
Penilai : Pembimbing Akademik
g. Jurnal / Catatan Harian = JH (1-10) yang dinilai :
 Kebersihan dan kerapian (1-5)
 Kedisiplinan pengisian (1-5)
Penilai : Pembimbing Akademik/ Pembimbing Institusi
h. Kegiatan Khusus = KH (1-10) yang dinilai :
 Pertemuan dengan dosen pembimbing akademik(1-5)
 Pelepasan oleh Pimpinan Bagian (1-5)
Penilai : Pembimbing Akademik
i. Seminar Evaluasi di FKM = SP (1-10) yang dinilai :
 Kehadiran (1-5)
 Partisipasi dan Aktifitas (1-5)
Penilai : Pembimbing Akademik/Pembimbing Institusi
j. Nilai Akhir
Penilaian akhir berdasarkan hasil yang dicapai oleh setiap mahasiswa magang
merupakan akumulasi dari seluruh komponen penilaian yang ada, dinyatakan

13
dengan huruf akan ditentukan oleh penanggung jawab dengan ketentuan
sebagai berikut :
1). > 85 = Nilai A
2). 81 – 85 = Nilai A-
3). 76 – 80 = Nilai B+
4). 71 - 75 = Nilai B
5). 66 – 70 = Nilai B-
6). 61 – 65 = Nilai C+
7). 51 – 60 = Nilai C
8). 45 – 50 = Nilai D
9). < 45 = Nilai E
Nilai akhir yang diberikan kepada mahasiswa merupakan keputusan bersama
antar Penanggung Jawab dan Dosen Pembimbing Magang dalam Rapat
Evaluasi Penilaian Mahasiswa Peserta Magang Bagian Epidemiologi Fakultas
Kasehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin.

VI. PROGRAM / KEGIATAN MAGANG BAGIAN EPIDEMIOLOGI


1. Mengenal tempat magang
a. Struktur Organisasi Institusi Tempat Magang
b. Pengenalan program, mekanisme kerja, tugas pokok dan fungsi bidang / unit
tempat magang.
2. Pengumpulan data di tempat magang. Pengumpulan Data terkait program
ataupun bidang dalam organisasi tempat magang tersebut.
3. Melakukan kegiatan analisis terhadap data yang dikumpulkan di tempat magang
4. Seminar Hasil Magang pada lokasi magang masing-masing
5. Pembuatan laporan magang
a. Penyelesaian perbaikan laporan magang
b. Persetujuan laporan magang oleh pembimbing Institusi Tempat Magang
c. Seminar Akhir Magang oleh semua kelompok di FKM Unhas

14
VIII. EVALUASI /UJIAN MAGANG
Setelah penarikan dari lokasi magang akan diadakan evaluasi /seminar magang
yang diberikan oleh penanggung jawab/dosen pembimbing. Evaluasi ini menyangkut
segala kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa magang, sejak dari
perkuliahan/orientasi/pembekalan sampai dengan penarikan. Evaluasi dilakukan
selain untuk menilai sejauh mana pencapaian tujuan, juga dilakukan untuk melihat
kelemahan-kelemahan untuk kemudian dilakukan perbaikan pada pelaksanaan
selanjutnya.

VIII. LAPORAN MAGANG


Pelaksanaan kegiatan magang harus dilaporkan secara tertulis dalam bentuk
pembuatan laporan magang yang dibuat berdasarkan kelompok. Laporan magang
dibuat dalam 2 rangkap hardcopy dan 2 buah dibuat softcopy melalui CD.
Selanjutnya disetor masing-masing 1 buah di lokasi magang dan Bagian
Epidemiologi FKM Unhas.n
Struktur laporan magang terdiri :
1. Halaman Sampul
2. Lembar Pengesahan
3. Kata Pengantar
4. Daftar Isi
5. Daftar Tabel atau Grafik
6. Daftar Lampiran
7. Isi Laporan
BAB I PENDAHULUAN (Latar belakang, Tujuan dan Manfaat Magang)
BAB II KEGIATAN MAGANG (pengenalan lokasi/bidang/seksi,
wawancara, input dan analisis data, kegiatan lapangan, seminar hasil
magang)
BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN KEGIATAN MAGANG (Gambaran
umum lokasi magang, hasil dan pembahasan kegiatan)
BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN (Kesimpulan dan saran)

15
Lampiran Laporan Magang :
a. Absensi kegiatan magang di instansi
b. Foto-foto kegiatan magang

16
IX. LAMPIRAN-LAMPIRAN
A. Format Halaman Sampul

LAPORAN AKHIR
MAGANG EPIDEMIOLOGI
DI ...........................................………….

OLEH :

NAMA DAN NIM

BAGIAN EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2016

17
B. Format Halaman Pengesahan

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN AKHIR MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN
2016

LOKASI :……………………….

......................, …………………….2016

MENGETAHUI,

PEMBIMBING AKADEMIK PEMBIMBING INSTITUSI

(……………………………………) (…………………………........)

18
C. Format Absensi Magang

DAFTAR HADIR PESERTA MAGANG


LOKASI :............................................
Tanggal 4 Januari 2016 – 16 Januari 2016

No Nama Tanda Tangan


Tgl Tgl Tgl 6/Jan/2016 Tgl Tgl Tgl
4/Jan/2016 5/Jan/2016 7/Jan/2016 8/Jan/2016 9/Jan/2016

Mengetahui
Pembimbing Institusi

(................................................)

1
D. Format Kegiatan Harian di Tempat Magang

JURNAL/CATATAN HARIAN
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

1
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

2
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

3
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

4
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

5
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

6
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

7
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

8
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

9
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

10
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

11
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

12
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

13
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

14
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

15
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

JURNAL/CATATAN HARIAN

16
MAHASISWA MAGANG EPIDEMIOLOGI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HASANUDDIN

NO HARI/TGL JAM KEGIATAN KET


1 2 3 4 5

…………………., …………………2016
PEMBIMBING AKADEMIK, PEMBIMBING INSTITUSI,

(……………………………...) (……………………………..)

17

Anda mungkin juga menyukai