Anda di halaman 1dari 2

AUDIT PEMAHAMAN PIHAK TENAN TERHADAP PROGRAM KESELAMATAN

DAN KEAMANAN RSIA SENTOSA MAKASSAR

A. PENDAHULUAN
RSIA Sentosa sebagai salah satu rumah sakit Ibu Dan Anak Pilihan di
Sulawesi selatan, perlu melakukan peningkatan mutu pelayanan salah satunya yaitu
dengan meningkatnya keamanan dan keselamatan dalam lingkungan RSIA Sentosa.
Salah satu upaya yang dilakukan mengenali hal-hal yang berpotensi menganggu
kenyamanan, dan tindakan antisipatif apabila terjadi ketidaknyamanan, dan
keselamatan baik untuk karyawan,pihak tenan, pasien dan pengunjung yang ada di
RSIA Sentosa.
Selain karyawan RSIA Sentosa, pihak-pihak tenan yang ada juga harus
mengikuti aturan yang ditetapkan oleh pihak rumah sakit untuk menjamin
keselamatan dan keamanan dalam lingkungan RSIA Sentosa. Upaya yang dilakukan
pihak rumah sakit untuk pemenuhan standar keselamatan dan keamanan yaitu
melakukan audit pemahaman dan kepatuhan dari pihak tenan menyangkut program ini
yang bertujuan untuk mengetahui target yang telah dicapai,rencana dan tindak lanjut
yang akan dilakukan.

B. INDIKATOR
Adapun target pencapaian pemahaman dan kepatuhan pihak tenan dalam program
keselamatan dan keamanan adalah 80%.

C. TEKNIK EVALUASI
Teknik evaluasi dilakukan dengan cara menguji pemahaman dan kepatuhan langsung
pada karyawan pihak tenan di bagian/unit masing-masing yang dilakukan oleh Tim
Manajeman Keselamatan dan Fasilitas (MFK).

D. HASIL EVALUASI
Audit pemahaman dan kepatuhan pihak tenan dilakukan dengan mengambil
responden pihak tenan yang ada di RSIA Sentosa. Uji pemahaman menggunakan skor
0, 5 dan 10 terhadap tingkat pemahaman dan kepatuhan responden. Hasil evaluasi
dilakukan dengan cara membandingkan skor yang dicapai dengan skor maksimum
pemahanan dan kepatuhan. Adapun hasil persentase pemahaman dan kepatuhan
tenant yang dilakukan sejakJanuari - November 2018 dapat dilhat pada grafik sebagai
berikut (data terlampir) :

audit pemahaman dan kepatuhan pihak tenan periode


januari - november 2019
84
82
80
78
pencapaian

76
74 pencapaian
72 indikator
70
68
66

Dari tabel diatas menunjukkan hasil bahwa hasil audit mencapai target yang telah
ditetapakan pada bulan Oktober dan November.

E. RENCANA DAN TINDAK LANJUT


Adapun rencana dan tindak lanjut yang akan dilakukan yaitu rutin melakukan
sosialisasi dan uji pemahaman dan kepatuhan terkait keselamatan dan keamanan
kepada pihak tenan agar dapat mencapai target yang telah ditetapkan.

Anda mungkin juga menyukai