Anda di halaman 1dari 3

TUBERKULOSIS PARU

DEFINISI

Penyakit infeksi yang menular disebabkan oleh:

Mycobacterium tuberkolosis

ETIOLOGI

Basil Microbacterium Tuberkolosis


tipe humanus, kuman berbentuk
batang , ukuran panjang : 1-4 /mm.
Tebal : 0,3- 0,6/mm.

MANIFESTASI KLINIS

1. Demam
2. Batuk / Batuk Berdahak
3. Sesak Nafas
4. Nyeri Dada
5. Malaise dan Kelelahan

KLASIFIKASI

Tidak ada pejanan TB. Terpajan TB


Tidak terinfeksi Tidak ada bukti infeksi

Ada infeksi TB TB, aktif secara klinis


Tidak timbul penyakit

Tersangka TB
PATOFISIOLOGI

penularan tuberculosis paru terjadi karena kuman dibersinkan atau


dibatukkan menjadi droplet nuclei dalam udara. Bila partikel infeksi terhisap
oleh orang sehat akan menempel pada jalan nafas nafas atau paru-paru dan
akan masuk ke alveolar bila ukurannya < 5 mikromilimeter. Bassil tuberkel
yang mencapai permukaan alveolus biasanya diinhalasi sebagai unit yang
terdiri dari 1-3 basil.

Setelah berada diruang alveolus biasanya dibagian bawah lobus atas


paru- paru atau dibagian atas lobus bawah, basil tuberkel ini
membangkitkan reaksi peradangan.

PENATALAKSANAAN

1. Penatalaksanaan keperawatan diantaranya dapat dilakukan


dengan cara:
a. Promotif
 Penyuluhan kepada masyarakat apa itu TBC
b. Preventif
 Vaksinasi BCG
2. Penatalaksanaan secara medik
Dalam pengobatan TB paru dibagi 2 bagian :
- Jangka pendek : Dengan tata cara pengobatan setiap hari
dengan jangka waktu 1 – 3 bulan.
- Jangka panjang : Tata cara pengobatan : setiap 2 x seminggu,
selama 13 – 18 bulan, tetapi setelah perkembangan pengobatan
ditemukan terapi.
DIAGNOSA

Ketidakefektifan bersihan jalan nafas Intoleransi aktivitas berhubungan


berhubungan dengan sekret kental dengan ketidakseimbangan antara
atau sekret suplai dan kebutuhan oksigen.
darah,kelemahan,edema
trakeal/faringeal.

Anda mungkin juga menyukai