Anda di halaman 1dari 3

KUESIONER

GAMBARAN PERAN IBU DALAM PERAWATAN BAYI DENGAN


HIPERBILIRUBIN YANG MENJALANI FOTOTERAPI

A. Identitas Responden
1. No. Responden :
2. Umur ibu :
3. Pendidikan ibu :
4. Pekerjaan :
5. Umur bayi :
6. Kadar bilirubin :
7. Fototerapi pada jam :

B. Peran ibu dalam pemberian ASI


Observasi
No Kegiatan Dilakukan Tidak
dilakukan
1 Ibu memberikan ASI 2 jam sekali pada saat jam
besuk
2 Ibu memerah ASI saat tidak menyusui secara
langsung
3 Ibu memberikan ASI perah kepada perawat
4 Ibu menanyakan kecukupan ASI perah yang
disimpang perawat
5 Ibu melakukan upaya untuk bisa meningkatkan
produksi ASI seperti makan cukup dan istirahat
cukup
C. Peran ibu dalam Baounding attachment
Observasi
No Kegiatan Dilakukan Tidak
dilakukan
1 Sentuhan
Membelai tubuh bayi, kemungkinan bayi akan
dipeluk dilengan ibu,memberikan usapan lembut
untuk menenangkan bayi, menggenggam pada
satu jari atau seuntai rambut dan terjadilah ikatan
diantara keduanya
2 Kontak Mata
Ibu dan bayi melakukan saling memandang
3 Aroma
bayi belajar cepat untuk membedakan aroma susu
ibunya. Bayi akan berinteraksi untuk mencari bau
susu ibunya apabila dia sudah mendapatnya dia
akan berhenti berinteraksi
4 Kehangatan Tubuh
Seorang ibu akan dapat langsung meletakkan
bayinya diatas perut ibu, setelah proses
melahirkan atau sebelum tali pusat dipotong
Kontak kulit ini akan membantu agar bayi tetap
hangat.
5 Suara
Orang tua menantikan tangisan bayi saat
kelahiran.
6 Gaya bahasa
Bayi bergerak-gerak sesuai dengan struktur gaya
pembicaraan orang dewasa. Bayi
menggoyangkan tangan, mengangkat kepala,
menendang-nendang kaki.

Anda mungkin juga menyukai