Anda di halaman 1dari 16

LK-4a Pengembangan RPP

Format Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP )


Satuan Pendidikan : SD Negeri Karang Padak
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia, I P A, SBdP
(Tema/Sub Tema/PB untuk SD) : Tema 8, Sub.tema: 1 ,Pembelajaran: 2
Kelas/ Semester : Kelas V/2
Materi Pokok : Siklus Air,
Praktik Menyanyikan lagu, “Air Terjun”
Melaporkan Isi Bacan
Alokasi Waktu : 5 x 35 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan
mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan
dan kegiatannya, serta benda-benda yang dijumpainya di rumah,di sekolah, dan
tempat bermain
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif,kritis,
mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas,sistematis, logis
dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap
perkembangannya.

B. Kompetensi Dasar (KD), Indikator Pencapaian Kompetensi

No KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN


KOMPETENSI
SBDP SBDP
3.2 Memahami tangga nada 3.2.1. Mengidentifikasi tangga nada dalam
4.2 Menyanyikan lagu-lagu dalam lagu
berbagai tangga nada dengan 4.2.1.Melalui bimbingan guru siswa dapat
iringan musik menyanyikan lagu “Air Terjun” dengan
nada yang sesuai
B.Indonesia
3.8 Menguraikan urutan peristiwa IPK B.Indonesia
atau tindakan yang terdapat pada 3.8.1Siswa dapat menguraikan urutan peristiwa
teks nonfiksi atau tindakan yang terdapat pada teks
nonfiksi dengan runtut
4.8 Menyajikan kembali peristiwa

1
atau tindakan dengan memper-hatikan 4.8.1.Siswa dapat menyajikan kembali peristiwa
latar cerita yang terdapat pada teks atau tindakan dengan memperhatikan
fiksi latar cerita yang terdapat pada teks fiksi

Kompetensi Pengetahuan (IPA)


3.8 Menganalisis siklus air dan dampak IPK Pendukung (IPA)
nya pada peristiwa di bumi serta 3.8.1 Mengidentifikasi manfaat air bagi
kelangsungan makhluk hidup manusia,hewan, dan tumbuhan
3.8.2 Menjelaskan manfaat air bagi
manusia,hewan, dan tumbuhan
3.8.3 Menggambarkan manfaat air bagi
manusia,hewan, dan tumbuhan
3.8.4 Mengidentifikasi sumber-sumber air
bersih
3.8.5 Menjelaskan penyebab kelangkaan
airbersih
3.8.6 Menggambarkan cara memperoleh
airbersih
3.8.7 Mengidentifikasi tahap-tahap dalam
siklusAir
IPK Kunci
3.8.8 Membagankan tahap-tahap dalam siklus
air seperti evaporasi, kondensasi, dan
presipitasi
3.8.9 Mengkorelasikan dampak siklus air
padaperistiwa di Bumi
3.8.10 Mengkorelasikan dampak siklus air
padakelangsungan makhluk hidup
IPK Pengayaan
3.8.11 Menyimpulkan dampak siklus air
padaperistiwa di Bumi
3.8.12 Menilai usaha manusia untuk
melestarikansumber air bersih
Kompetensi Keterampilan IPK Pendukung
4.8 Membuat karya tentang 4.8.1 Membuat peta pikiran
skema siklus air manfaat air bagimanusia, hewan,
berdasarkan informasi dan tumbuhan
dari berbagai sumber 4.8.2 Mempresentasikan sumber-
sumber airbersih
4.8.3 Mempresentasikan penyebab
kelangkaanair bersih
4.8.4 Mempresentasikan cara mem-
peroleh air bersih
IPK Kunci
4.8.5 Membuat skema siklus air

IPK Pengayaan
4.8.6 Membuat poster Siklus Air dan
Bencana Kekeringan

2
C. Tujuan Pembelajaran…..Catatan: sinkronkan antara IPK dg Tujuan dg
Evaluasi
1. Melalui kegiatan menyanyi, siswa mampu mengidentifikasi berbagai
tangga nada dengan benar.
2. Melalui kegiatan pengamatan, siswa mampu menjelaskan terjadinya
siklus air dengan baik.
3. Melalui kegiatan menggali informasi dari sumber bacaan dan ekperimen siswa
dapat membuat bagan sederhana untuk menjelaskan siklus air.
4. Melalui kegiatan mengamati, siswa mampu mengidentifikasi urutan
peristiwa dalam bacaan dengan benar.

D. Materi Pembelajaran
1. Siklus air
2. Proses terjadinya hujan
3. menyanyikan lagu Air Terjun
4. mengurutkan peristiwa dalam cerita

E. Metode Pembelajaran : Tanya jawab, eksperimen, pemberian tugas, diskusi

F. Media Pembelajaran : LCD, File video siklus air, air, toples, korek api, kapas
G. Sumber belajar : Buku Guru K-13 : Tema 8 : Sub Tema: 1: Pembelajaran 2
Modul IPA Kls.V: Bumi dan Alam Semesta

H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


TAHAP ALOKAS
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PEMBELAJARAN I WAKTU
A. Kegiatan Pendahuluan 15 menit

1. Guru mengucapkan salam kepada siswa,


Pendahuluan menanyakan kabar dan mengecek kehadiran siswa
(persiapan/orientasi
) 2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang siswa. Siswa yang diminta membaca do’a
adalah siswa siswa yang hari ini datang paling awal.
(Menghargai kedisiplinan siswa/PPK).

3. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu


nasional lainnya. Guru memberikan penguatan
tentang pentingnya menanamkan semangat
Nasionalisme.

3
4. Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik
untuk mengikuti proses pembelajaran.

5. Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang


Apersepsi mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan
materi yang akan dipelajari; Misalnya:
 Sebutkan manfaat air selain untuk minum !
 Mengapa air tawar selalu ada di rumah walaupun
tiap hari digunakan oleh kita dan makhluk hidup
lainnya? dst...

6. Memberi motivasi belajar peserta didik secara


Motivasi kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi materi ajar
dalam kehidupan sehari-hari. Hari ini kita akan belajar
tentang siklus air di bumi: A) Air merupakan
kebutuhan paling penting bagi makhluk hidup,
manusia hanya mampu bertahan selama 2 hari saja
untuk hidup tanpa minum air. bagaimana upaya kita
agar air bersih di rumah kita selalu tersedia agar kita
dapat terus bertahan hidup ? inilah manfaat utama
pelajaran hari ini, ...
7. Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi
dasar yang akan dicapai
8. Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan
uraian kegiatan sesuai silabus
B. Kegiatan Inti 155 menit

4
Dengan menirukan atau dibimbing guru, siswa mencoba
menyanyikan nada-nada pada lagu,”Air Terjun”
secara berulang-ulang hingga tepat.
• Siswa membaca syair lagu dengan cermat, lalu
menceritakan isi syair lagu.
• Siswa menyanyikan syair lagu sesuai nada yang tepat.
• Kegiatan ini bertujuan untuk melatih keterampilan
siswa menyanyikan lagu sesuai tangga nada yang
digunakan (SBdP KD 3.2 dan 4.2).
Siswa membentuk kelompok terdiri atas 4-5 siswa tiap
kelompok.
• Tiap kelompok mengamati gambar siklus air, lalu
menuliskan proses proses yang terlihat pada gambar
tersebut.
• Perwakilan dari setiap kelompok maju ke depan kelas
untuk menceritakan gambar siklus air dan proses-
proses yang terlihat pada gambar.
• Kegiatan ini bertujuan untuk mengidentifikasi
kemampuan siswa dalam menganalisis dan
menceritakan bagan siklus air (IPA KD 3.8).
Siswa membaca teks “Siklus Air” dengan cermat. Teknik
membaca dapat menggunakanteknik membaca senyap
atau membaca keras bergantian.
• Siswa diajak bertanya jawab mengenai isi bacaan.
• Siswa menceritakan mengenai siklus air dari bacaan.
• Dengan kelompoknya, siswa menggambar bagan
sederhana untuk menjelaskan siklus air.
• Siswa diminta membuat bagan yang benar dan menarik.
• Selanjutnya, setiap kelompok mempresentasikan bagan
yang dibuatnya. Kelompok lain menanggapi dan memberi
masukan atas bagan yang dipresentasikan.
• Kegiatan ini bertujuan untuk agar siswa dapat
menganalisis siklus air (IPA KD 3.8 dan 4.8).
Melakukan percobaan “membuat model awan dan
Sintak Model hujan” dengan model pembelajaran Discovery
Pembelajaran 1 Learning: dengan sintak sbb:

Discovery Learning Stimulation (Pemberian Rangsangan)


Media, Alat, dan bahan yang digunakan adalah:
1) File video proses terjadinya hujan;
2) LCD Proyektor/komputer;
Alternatif :
Printout teks bacaan tentang hujan

5
Apa yang saudara lakukan:
a. Membagi peserta didik ke dalam kelompok yang
beranggotakan 4-5 orang
(pembagian kelompok disesuaikan dengan jumlah
peserta didik).
b. Memfasilitasi mengamati video proses terjadinya
hujan

https://www.youtube.com/watch?v=5pW8HD5k8X
k (atau guru juga bisa mengunduhnya). Alternatif
lain menggunakan teks bacaan
c. Memfasilitasi peserta didik untuk mengingat
kembali pengertian dari penguapan dan
pengembunan. Misalnya guru memberi instruksi
“Diskusikan dalam kelompok, apa yang kalian ketahui
tentang proses penguapan dan pengembunan!”
Problem Statement (Identifikasi masalah)
d. Memfasilitasi Peserta didik untuk merumuskan masalah
yang akan dipecahkan dalam pembelajaran. Misalnya
“bagaimana tahap-tahap pada proses siklus air?”
Data Collection (Pengumpulan data)
Media, Alat, dan bahan yang digunakan adalah:
1) Toples kaca bertutup
2) Air panas
3) Korek api
4) Kapas
5) Es batu
Apa yang saudara lakukan:
e. Memfasilitasi peserta didik secara kelompok
menyelidiki siklus airmenggunakan Lembar Kerja
Peserta Didik (LKPD 1.1)
Langkah kegiatan:
1) Isi toples kaca dengan sepertiga air panas kemudian
tutup toplesnya
2) Nyalakan korek api atau bakar kapas, kemudian
masukkan ke dalamtoples kemudian tutup rapat
3) Simpan es batu di atas tutup toples
4) Amati apa yang terjadi di dalam toples (terjadi
proses penguapan air dan bersatu dengan asap
kemudiansetelah terdinginkan uap air mengembun
dan jatuh kembali di dalamtoples)
Data Processing (Pengolahan data)

6
f. Memfasilitasi peserta didik untuk dapat menjelaskan
proses yang terjadi didalam toples (Terjadi proses
penguapan, pengembunan, dan presipitasi)
g. Memfasilitasi peserta didik untuk mencari dari
berbagai sumber bacaan tentang pengertian dari
evaporasi, presipitasi, kondensasi, transpirasi,
daninfiltrasi, (Tahap-tahap pada siklus air adalah
sebagai berikut. Proses evaporasi(penguapan),
kondensasi (pengembunan), presipitasi
(jatuhnyahujan), transpirasi (pelepasan air oleh
makhluk hidup tumbuhan), daninfiltrasi (peresapan).
h. Memfasilitasi peserta didik untuk membuat skema
siklus air secarasederhana. Misalnya: (bagan siklus air)

Verification (Pembuktian)
i. Memfasilitasi peserta didik untukmempresentasikan
hasil kerjakelompoknya

Generalization (Kesimpulan)
j. Memfasilitasi peserta didik dalam kelompok untuk
menyimpulkan hasilpenyelidikannya ternatng siklus air
dalam bentuk skema (dapat berupa peta pikiran).

Sintak Model
Pembelajaran 2

C. Penutup 15 menit
Guru bersama siswa baik secara individu maupun kelompok melakukan refleksi untuk
mengevaluasi :
1. Seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang diperoleh untuk
selanjutnya secara bersama-sama menemukan manfaat langsung maupun tidak langsung
dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung. Contohnya: manfaat kita belajar tentang

7
siklus air: a) kita mengetahui tentang panjang dan rumitnya proses air untuk sampai ke
rumah kita; b) upaya yang harus kita lakukan agar siklus air di bumi tidak terganggu sebab
akan membawa bencana yang merugikan kita; c) dst
2. Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. Melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pemberian tugas, baik tugas individual
maupun kelompok;
4. Menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
5. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan
toleransi.
6. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu siswa.

I. Penilaian
a. Teknik Penilaian
1) Sikap
- Aspek sikap yang diamati :
a. Cermat,
b. percaya diri (Menggunakan jurnal)

2) Keterampilan
- bagan siklus air (menggunakan format nilai dan rubric)

3) Pengetahuan
- Tes tertulis , bentuk Pilihan Ganda dan Uraian

b. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan :


- siswa yang belum mencapai KKM diberikan remedial
- siswa yang telah mencapai KKM diberi pengayaan: tentang dampak siklus air pada
peristiwa di bumi dan menilai usaha manusia untuk melestarikan air bersih.

J. Bahan Ajar
Tahap-tahap siklus air yang terjadi di bumi adalah: Proses evaporasi (penguapan);
kondensasi (penguapan); presipitasi (jatuhnya hujan); transpirasi (pelepasan oleh
makhluk hidup tumbuhan); dan infiltrasi (peresapan).
Lampiran :

Soal Penilaian Tertulis :


IPA:

KARTU SOAL PILIHAN GANDA

KARTU SOAL NOMOR 1


(PILIHAN GANDA)

Mata Pelajaran :IPA


Kelas/Semester : V/2

8
Menganalisis siklus air dan dampaknya pada peristiwa di bumi
KompetensiDasar
serta kelangsungan makhluk hidup
Siklus air di bumi
Materi
Disajikan pernyataan , siswa dapat mengkorelasikan dampak siklus
IndikatorSoal
air pada peristiwa di bumi
L3
Level Kognitif

Soal:
Perhatikan pernyataan berikut!
Di suatu daerah curah hujannya tinggi, namun di daerah tersebut air sungainya cepat
kering, sehingga sering terjadi kekurangan air bersih. Penyebab utama terjadinya masalah
tersebut adalah ….

A. perluasan lahan pertanian di daerah pegunungan


B. banyaknya pembangunan perumahan penduduk
C. angka kelahiran penduduk cukup tinggi
D. populasi hewan pemakan tumbuhan tinggi

Kunci PedomanPenskoran
NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL
1 A 1

KARTU SOAL URAIAN


KARTU SOAL NOMOR 2
(URAIAN)

Mata Pelajaran : IPA


Kelas/Semester : V/2

3.8.10. mengkorelasikan dampak siklus air pada kelangsungan


KompetensiDasar
makhluk hidup

9
Siklus air di bumi
Materi
Disajikan pernyataan, siswa dapat mengkorelasikan dampak
Indikator Soal gagalnya proses kondensasi (pengembunan) pada sikulus air
terhadap kelangsungan makhluk hidup
L3
Level Kognitif

Soal:
2. Uraikan bagaimana dampak gagalnya proses kondensasi (pengembunan) pada siklus air
terhadap kelangsungan makhluk hidup !

KunciPedomanPenskoran
NO
URAIAN JAWABAN/KATA KUNCI SKOR
SOAL
2 - Jika pengembunan gagal terjadi maka uap air tidak akan berubah 2
menjadi butir air yang turun/jatuh ke bumi sebagai hujan
- dengan tidak adanya hujan maka sumber air di bumi akan kering
sehingga makhluk hidup akan sulit memperoleh air bersih untuk 2
minum dan keperluan lainnya

10
Format Penilaian Poster
Kelas/semester : V/2

Aspek 1 : Isi teks


2 : Desain
3 : Gambar
4 : Ketersampaian pesan
Rubrik Penilaian : Modul IPA Kls V: Bumi dan Alam Semesta Hal: 33

Aspek 1 Aspek 2 Aspek 3 Aspek 4 Jl R


N0 Nama Siswa 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

10

11

12

13

14

15

dst

11
JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP
KELAS : _______SDN KARANG PADAK TAHUN AJARAN 2019/2020

NO Tanggal Nama Peserta Didik Catatan Perilaku Butir Sikap

12
LK-4b Telaah RPP

Tujuan
PesertadapatmenelaahdandapatmemperbaikiRPP.

NamaPenyusunRPP :
NamaPenelaahRPP :

FORMAT TELAAHRPP

HasilPenilaia
No. Komponen Indikator n/Sarantinda
klanjut
A. IdentitasMataPel 1. Menuliskannamasekolah.
ajaran/ Tema 2. Menuliskanmatapelajaran.
3. Menuliskankelasdansemester.
4. Menuliskanalokasiwaktu.

B. KompetensiInti MenuliskanKI denganlengkapdanbenar.

C. KompetensiDasa MenuliskanKDdenganlengkapdanbenar.
r
D. IndikatorPencapa 1. Merumuskanindikatoryang
ianKompetensi mencakupkompetensipengetahuan,
keterampilan,dansikapsesuaidengan KD.
2. Menggunakan kata
kerjaoperasionalrelevandengan
KDyangdikembangkan.
3. Merumuskanindikatoryang
cukupsebagaipenandaketercapaianKD.
E Nilai Karakter 1. Menuliskan nilai-nilai karakter yang akan
dimunculkan dalam pembelajaran
2. Butir karakter yang dituliskan adalah butir karakter
operasional

F TujuanPembelaja 1. Tujuanpembelajarandirumuskansatuataulebihunt
ran uksetiapindikatorpencapaiankompetensi.
2. Tujuanpembelajaranmengandungunsur:
audience(A), behavior(B),condition(C),
dandegree(D).
3. Tujuanpembelajarandirumuskanuntuksatu
pencapaian KD.

13
HasilPenilaia
No. Komponen Indikator n/Sarantinda
klanjut
G. MateriPembelajar 1. Memilihmateripembelajaranreguler,remedialdanpeng
an ayaansesuaidengankompetensiyang dikembangkan.
2. Cakupanmateripembelajaranreguler,remedial,danpe
ngayaansesuaidengantuntutan KD,
ketersediaanwaktu,danperkembanganpesertadidik.
3. Kedalamanmaterikemampuanpesertadidik.

H. MetodePembelaj 1. Menerapkansatuataulebihmetodepembelajaran.
aran 2. Metodepembelajaranyangdipilihadalahpembelajaran
aktifyangefektifdanefisienmemfasilitasipesertadidikm
encapaiindikator-indikatorKDbesertakecakapanabad
21.

I. Media danBahan 1. Memanfaatkanmedia sesuaidenganindikator,


karakteristikpesertadidikdankondisisekolah.
2. Memanfaatkanbahansesuaidenganindikator,
karakteristikpesertadidikdankondisisekolah
3. Memanfaatkanmediauntukmewujudkanpembelajara
ndenganpendekatansaintifikataumodelmemadai.
4. Memanfaatkanbahanuntukmewujudkanpembelajara
ndenganpendekatansaintifikataumodelmemadai.
5. Memilihmediauntukmenyampaikanpesanyangmena
rik,
variatif,dansesuaidenganindikatorpencapaiankompe
tensi.
6. Memilihbahanuntukmenyampaikanpesanyangmena
rik,
variatif,dansesuaidenganindikatorpencapaiankompe
tensi.

J SumberBelajar 1. Memanfaatkanlingkunganalamdan/atausosial..
2. Menggunakanbukutekspelajarandaripemerintah(Bu
kuPesertadidikdanBukuGuru).
3. Merujukmateri-materi
yangdiperolehmelaluiperpustakaan.
4. MenggunakanTIK/merujukalamatweb
tertentusebagaisumberbelajar.

14
HasilPenilaia
No. Komponen Indikator n/Sarantinda
klanjut
K Penilaian 1. Mencantumkanteknik,bentuk,dancontohinstrumenpe
nilaianpadaranahsikap,pengetahuan,danketerampil
ansesuaidenganindikator.
2. Menyusunsampelbutirinstrumenpenilaiansesuaikaid
ahpengembanganinstrumen
3. Mengembangkanpedomanpenskoran(termasukrubri
k)sesuaidenganinstrumen.

L PembelajaranRe 1. Merumuskankegiatanpembelajaranremedialyangses
medial uaidengankarakteristikpesertadidik,alokasiwaktu,sar
anadanmediapembelajaran.
2. Menuliskansalahsatuataulebihaktivitaskegiatanpem
belajaranremedial,berupa:
 pembelajaranulang,
 bimbinganperorangan
 belajarkelompok
 tutor sebaya

M PembelajaranPe Merumuskankegiatanpembelajaranpengayaanyang
ngayaan sesuaidengankarakteristikpesertadidik,alokasiwaktu,
saranadanmediapembelajaran.

N Bahan Ajar Menguraikan bahan ajar sesuai dengan KD

15
R-4.Pengembangan RPP

Rubrikinidigunakanfasilitatoruntukmenilaihasilpengembangan RPP

Langkah-langkahpenilaianhasilkajian:
1. Cermatitugas yang diberikankepadapesertapembekalanpada LK-4!
2. BerikannilaipadahasilkajianberdasarkanpenilaianAndaterhadaphasilkerjapesertasesuair
ubrikberikut!

KegiatanPraktik
1. Menuliskan KD pengetahuandanketerampilandengantepat.
2. MenuliskanTujuanPembelajarandengantepat.
3. Menuliskanmateri, metode, media, bahan,dansumberpembelajarandengantepat.
4. Menuliskanlangkah-langkahpembelajaran yang runutsesuaisintak model
pembelajaran.
5. Mengintegrasikansaintifik, dimensipengetahuan, aspek HOTS,dankecakapanabad 21
dalamkegiatanpembelajaran.
6. Menuliskanpenilaiandengantepat.
7. Menuliskanbahandengantepat.

RubrikPenilaian:
Nilai Rubrik
90 nilai100 Tujuhaspeksesuaidengankriteria
80 nilai90 Enamaspeksesuaidengankriteria, satuaspekkurangsesuai
70 nilai80 Lima aspeksesuaidengankriteria, duaaspekkurangsesuai
60 nilai70 Empataspeksesuaidengankriteria,tigaaspekkurangsesuai
<60 Tigaaspeksesuaidengankriteria, empataspekkurangsesuai

16

Anda mungkin juga menyukai