Anda di halaman 1dari 1

JENJANG KUALIFIKASI KETENAGALISTRIKAN

Melayani Jasa untuk melakukan proses Uji Kompetensi tenaga teknik ketenagalistrikan dan Level -1 : Pelaksana Muda
menerbitkan Sertifikat Kompetensi dengan ruang lingkup : Mampu melaksanakan tugas sederhana, terbatas, bersifat rutin dengan menggunakan
Bidang : Pembangkitan Tenaga Listrik alat, aturan dan proses yang telah ditetapkan, serta di bawah bimbingan, pengawasan,
dan tanggung jawab atasannya.
Sub Bidang : Pembangunan dan Pemasangan
Pemeriksaan dan Pengujian Level - 2 : Pelaksana Madya
Abimanyu Suyoso Risly Haliman Mampu melaksanakan satu tugas spesifik dengan menggunakan alat, nformasi, dan
KOMISARIS UTAMA KOMISARIS
Pengoperasian
prosedur kerja yang lazim dilakukan, serta menunjukkan kinerja dengan mutu yang
Pemeliharaan terukur di bawah pengawasan langsung atasannya
Konsultansi
Asesor Ketenagalistrikan
Level -3 : Pelaksana Utama
Melayani jasa proses perpanjangan masa berlaku Sertifikat Kompetensi. Mampu melaksanakan serangkaian tugas spesifik dengan menerjemahkan informasi
dan menggunakan alat, berdasarkan sejumlah pilihan prosedur kerja, serta mampu
menunjukkan kinerja dengan mutu dan kuantitas yang terukur yang sebagian merupakan
hasil kerja sendiri dengan pengawasan langsung.
Misbachul Munir Sudibyanto
DIREKTUR UTAMA DIREKTUR
PROSES SERTIFIKASI
Level - 4 : Tehnisi Muda
Mampu menyelesaikan tugas terlingkup luas dan kasus spesifik dengan menganalisa
Usulan Permohonan informasi terbatas, memilih metode yang sesuai dari beberapa pilihan yang baku serta
Dari Pelaku Usaha mampu menunjukan kinerja dengan mutu dan kuantitas terukur.
atau Perorangan
VISI
Level - 5 : Tehnisi Madya
Menjadi badan usaha yang bergerak di bidang sertifikasi Melaporkan Kepada Mampu menyelesaikan pekerjaan berlingkup luas, memilih metode yang sesuai dari
PT. Eleska Hakit DJK
kompetensi personel yang unggul, terpercaya, independen dan beragam pilihan yang sudah maupun belum baku dengan menganalisis data, serta
profesional bertaraf internasional. mampu menunjukan kinerja dengan mutu dan kuantitas yang terukur.

Level - 6 : Tehnisi Utama


MISI PROSEDUR ASESMEN Mengirim
Mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan memanfaatkan ilmu pengetahuan,
Melakukan proses sertifikasi kompetensi personel teknik STANDAR tehnologi pada bidangnya dalam penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi
METODE ASESMEN KOMPETENSI
ketenagalistrikan bidang pembangkitan sub bidang operasi, ASESOR terhadap situasi yang dihadapi.
Tenaga Teknik (SKP)
pemeliharaan dan inspeksi serta bidang terkait lainnya PRINSIP ASESMEN yang diberlakukan PENGAWAS (SAKSI)

yang berstandar nasional dan diakui internasional. Pedoman Pengawasan Level - 7 : Ahli muda
TOOLS ASESMEN Menguji
Mampu merencanakan dan mengelola sumber daya di bawah tanggung jawabnya dan
Menghimpun para asesor dalam wadah independen untuk mengevaluasi secara komprehensif kerjanya dengan memanfaatkan ilmu pengetahuan,
meningkatkan profesionalisme. Menyaksikan Pengujian tehnologi untuk menghasilkan langkah-langkah pengembangan strategis organisasi.
CALON/
TENAGA TEKNIK (ASESI)
Menyediakan sumber daya untuk mendukung kegiatan Level - 8 : Ahli Madya
HAKIT Mampu mengembangkan pengetahuan, tehnologi di dalam bidang keilmuannya atau
Registrasi praktek profesionalnya melalui riset sehingga menghasilkan karya inovatif dan teruji.
Ya Sertifikat
Kompeten Sertifikat Kompetensi DJK
Level - 9 : Ahli Utama
VALUE Mampu mengembangkan pengetahuan, tehnologi dan/atau seni baru di bidang
Belum Pemohon keilmuannya atau praktek profesionalnya hingga menghasilkan karya kreatif, original
Integrity, Service, Quality. DIKLAT
Keteragan :
(Tenaga Teknik) dan teruji.

DJK : Direktorat Jendral Ketenagalistrikan


Registrasi : Pencatatan dan penomoran sertifikasi kompetensi untuk syarat sahnya sertifikasi

Anda mungkin juga menyukai