Anda di halaman 1dari 5

USER MANUAL

APLIKASI LUPIS 1.5.0

QUALITY CONTROL -PSI-


OKTOBER 2019
DAFTAR ISI
1. Login Aplikasi Lupis Sebagai Legalisator FKTP ........................................................................ 3
2. Entry Legalisasi Kacamata di FKTP ......................................................................................... 3
3. Riwayat Legalisasi ................................................................................................................. 5

User Manual
Aplikasi Lupis Versi 1.5.0 – Legalisator FKTP 2| P a g e
1. Login Aplikasi Lupis Sebagai Legalisator FKTP
Untuk username dan password login aplikasi dapat menghubungi Kantor Cabang.
Terdapat validasi antara lain:
1. User yang telah didaftarkan belum memiliki hak akses login aplikasi
2. Username / password salah
3. Kesalahan input username / password lebih dari 3x
4. Login aplikasi hanya untuk Faskes Pilot Kacamata

.
2. Entry Legalisasi Kacamata di FKTP
Berikut adalah langkah-langkah untuk melakukan entri data legalisasi kacamata:
a. Pilih Tanggal Pelayanan dan Pencarian Nomor Peserta

b. Klik Tambah Untuk Mengentrikan Data Legalisasi Kacamata


Entrikan data legalisasi kacamata sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

User Manual
Aplikasi Lupis Versi 1.5.0 – Legalisator FKTP 3| P a g e
Pada entri data legalisasi kacamata terdapat validasi sebagai berikut:
1. Tanggal Kunjungan PCare Tidak Sesuai
2. No Kunjungan PCare Harus 19 Digit
3. Tanggal Kalendar Melebihi 30 Hari dari Tanggal Pelayanan
4. Optik Tujuan Belum Diisi
5. Nilai Spheris/Cylindiris Kanan atau Kiri Belum Terisi
6. Spheris/Cylindris Berdasarkan Diagnosa
H52.0 - Hypermetropia
• Shperris < 0.5 ( + ) à warning
• Shperris ≥ 0.5 ( - ) à warning
• Shperris < 0.5 ( - ) à warning
Validasi Diagnosa H52.1 - Myopia
• Shperris ≥ 0.5 ( + ) à warning
• Shperris < 0.5 ( + ) à warning
• Shperris < 0.5 ( - ) à warning
Validasi Diagnosa H52.2 - Astigmatisme
• Cylindris ≥ 0.25 ( + ) à warning
• Cylindris < 0.25 ( - ) à warning
7. Diagnosa Tidak Sesuai (Diagnosa Untuk Pelayanan Kacamata adalah H52,
H52.0, H52.1 dan H52.2)
8. Pengambilan Kacamata Setiap 2 Tahun Sekali

Setelah klik simpan, otomatis akan memunculkan cetakan Surat Legalisasi


Pelayanan

User Manual
Aplikasi Lupis Versi 1.5.0 – Legalisator FKTP 4| P a g e
3. Riwayat Legalisasi
Pada tab legalisasi ini menampilkan riwayat legalisasi. Jika sudah dilakukan realisasi,
maka data legalisasi tidak dapat dihapus.

Pada tab realisasi ini menampilkan riwayat realisasi. Klik refresh untuk melihat
update perubahan status realisasi.

User Manual
Aplikasi Lupis Versi 1.5.0 – Legalisator FKTP 5| P a g e

Anda mungkin juga menyukai