Anda di halaman 1dari 17

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH
ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN

KOORDINATOR MATA KULIAH

Siti Jumhati, S.ST.,SKM., M.Kes

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN


FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS
MOHAMMAD HUSNI THAMRIN
2019
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI
BIDAN FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS MH THAMRIN

Mata Kuliah Kode MK Rumpun MK Bobot (SKS) Semester Periode Kuliah Tgl penyusunan
Asuhan Kebidanan BD.73130 6 SKS (2T, 4P) V 2019/2020 20-5-2019
Kehamilan Pengembang RPS Kordinator Rumpun MK Ka.Program Studi
1. Dewi Suri Damayanti, S.ST. M.Kes. Dewi Suri Damayanti, S.ST. Febi Puji Utami,
M.Kes. S.Tr.Keb.,M.Tr.Keb

(...........................................................) .

2. Sundari Fatimah S.Tr.Keb., M.Tr.Keb


(...............................................) (…………................................................)

(.....................................................................)
Capaian Pembelajaran S2 : Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika
(CP) S3 : Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, dan kemajuan
peradaban pada negara dan bangsa
Catatan S5 : Menghargai keragaman budaya, pandangan agama, kepercayaan dan status sosial-ekonomi, serta pendapat
S : Sikap atau temuan orisinil orang lain
P : Pengetahuan
KU : Keterampilan Umum
S6 : Menghargai martabat perempuan sebagai individu yang unik, memiliki hak-hak, potensi dan privasi
KK : Keterampilan Khusus S7 : Bekerjasama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
S8 : Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara serta dalam kehidupan berprofesi
S9 : Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik
S10: menunjukan sikap bertanggung jawab atas pekerjaannya
P1 : Menguasai filsafat Ketuhanan, filsafat Pancasila dan nilai-nilai Pancasila dalam lingkup pelayanan
kebidanan
P2 : Menguasai pengetahuan faktual tentang bahasa nasional dan internasional dalam lingkup pelayanan
kebidanan, interdisiplin dan masyarakat
P3 : Menguasai teori aplikasi ilmu kebidanan (Midwifery Science)
P10 : Menguasai pengetahuan faktual, prinsip, teknik dan metode konseling dan penyuluhan, mencakup Hak
asasi manusia, keadilan dan kesetaraan gender dalam hal kehamilan, persalinan, pasca persalinan, dan
keluarga berencana, kesehatan reproduksi remaja, pola hidup beresiko (malnutrisi, pemerkosaan, perilaku
sex-bebas, penggunaan narkotika, abortus dan aborsi yang sensitif budaya sesuai dengan undang-undang
dan peraturan yang berlaku, pengasuhan Bayi baru lahir, Bayi, Anak Balita dan Pra-sekolah,
perimenopause
P11 : Menguasai pengetahuan prosedural manajemen asuhan kebidanan pada masa pra-konsepsi, kehamilan,
persalinan, bayi baru lahir,bayi, anak balita, pra-sekolah, kesehatan reproduksi dan keluarga berencana
P14 : Menguasai pengetahuan factual tentang aspek-aspek budaya yang mempengaruhi perilaku kesehatan
masyarakat dalam lingkup kebidanan
KU2 : Mampu membuat keputusan yang independen dalam menjalankan pekerjaan profesi bidan berdasarkan
pemikiran logis, kritis, sistematis,dan kreatif dalam meningkatkan derajat kesehatan ibu dan anak
KU3 : Mampu mengkomunikasikan pemikiran/argumen atau karya inovasi yang bermanfaat bagi pengembangan
profesi, dan kewirausahaan, yang dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah dan etika profesi bidan
kepada masyarakat terutama masyarakat profesinya
KU5 : Mampu meningkatkan keahlian keprofesiannya pada bidang yang khusus melalui pendidikan
berkelanjutan dan pelatihan dan pengalaman kerja;
KU8 : Mampu bekerja sama dengan profesi kesehatan lainnya yang sebidang dalam menyelesaikan masalah
Pekerjaan bidang profesinya;
KU10: Mampu bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang profesinya sesuai dengan kode etik profesinya
KU13: Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengaudit, mengamankan dan menemukan kembali data dan
informasi untuk keperluan pertanggungjawaban layanan dan pengembangan profesi melalui riset
KK1 : Melaksanakan praktik asuhan kebidanan secara mandiri, kolaborasi, dan rujukan sesuai dengan standar
kompetensi yang ditetapkan oleh IBI dan ICM.
KK2 : Memberikan asuhan kebidanan pada prakonsepsi
KK3 : Memberikan asuhan kebidanan berbasis bukti pada masa kehamilan, persalinan, dan pascapersalinan.
KK10: Menerapkan filosofi, dan paradigma kebidanan berdasarkan nilai kemanusiaan serta memperhatikan aspek
sosial budaya.
KK11 : Berkomunikasi efektif dalam memberikan asuhan secara verbal dan nonverbal dengan perempuan, keluarganya
dan masyarakat, serta teman sejawat dan profesi lain untuk meningkatkan kesehatan perempuan, ibu, dan anak.
KK12 : Melakukan advokasi, edukasi dan penyuluhan, serta konsultasi terkait hak asasi manusia, kesehatan reproduksi,
kehamilan, persalinan, pascapersalinan, keluarga berencana, abortus dan aborsi yang sensitif budaya sesuai
dengan undang-undang dan peraturan yang berlaku, pengasuhan bayi baru lahir, bayi, balita, dan prasekolah,
serta perimenopause.
KK13 : Mencatat dan mendokumentasikan seluruh asuhan kebidanan sesuai sistem rekam medis yang berlaku.
KK14 : Melakukan evaluasi terhadap seluruh asuhan kebidanan yang telah diberikan.
KK15 : Melakukan kemitraan dengan perempuan untuk meningkatkan pemberdayaan perempuan dalam mengelola
kesehatan reproduksi, prakonsepsi, kehamilan, persalinan, pascapersalinan, KB dan pengasuhan anak.
Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah ini memberikan kemampuan kepada peserta didik untuk memberikan asuhan kebidanan pada ibu hamil
normal dengan memperhatikan aspek budaya yang didasari konsep-konsep, sikap dan keterampilan serta hasil
evidence based dalam praktik antenatal yang menggunakan pendekatan manajemen kebidanan yang berfokus pada
upaya preventif dan promotif, deteksi dini komplikasi serta pendokumentasiannya. Proses pembelajaran melalui
kegiatan belajar ceramah dan tanya jawab, diskusi dan seminar, studi kasus, penugasan, dan praktikum.
Bahan Kajian/Materi 1. Konsep dasar kehamilan
Pembelajaran 2. Anatomi fisiologi kehamilan
3. Perubahan yang terjadi pada ibu hamil (adaptasi fisik dan psikologis)
4. Ketidaknyamanan yang terjadi pada ibu hamil
5. Faktor-faktor yang memperngaruhi kehamilan kebutuhan dasar ibu
hamil
6. Patient safety dan pencegahan infeksi dalam asuhan kehamilan
7. Etika dan kewenangan bidan dalam asuhan kehamilan
8. Evidence based dalam asuhan kehamilan dan kajian jurnal
9. Deteksi dini penyulit atau komplikasi dalam kehamilan
10. Upaya-upaya promotif dan preventif terkait dengan asuhan kehamilan
11. Asuhan kebidanan kehamilan dengan pendekatan problem solving,
critical thinking dengan menerapkan metodelogi manajemen kebidanan:
- Pengkajian
- Analisa
- Perencanaan
- Pelaksanaan
- Evaluasi

Media Pembelajaran SOFTWARE: HARDWARE:


- Student Centered Learning - LCD & Laptop

Evaluasi 1. Kehadiran : 10 %
2. Penugasan : 20 %
3. UTS : 30 %
4. UAS : 40 %
Referensi 1. Bennet, V.R., Brown, LK, 1993, Myler Textbook for Midwives
2. Pusdinakes-WHO-JHPIEGO, 2001, Buku Asuhan Antenatal, MNH: Jakarta
3. Varney, 1997, Varney’s Midwifery, 3rd Edition, Jones and Barlet Publisher, Sudbury:England
4. Balaskas, J., 1997, Easy for Exercises for Pregnancy, Harper Collins Publishing Ltd. London
5. Linda, V.W., 2001, Midwifery: Community-Based Care During The Childbearing Year
6. Murray, et.al, A. Guide to Effective Care in Pregnancy and Childbirth
7. Prawirohardjo, S., 1997, Ilmu Kebidanan, YBPSP, Jakarta.
8. Pusdiknakes-WHO-JHPIEGO, 2001, Konsep Asuhan Kebidanan
9. Saifudin, A.B., 2002, Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. YBPSP, Jakarta
10. Seller, PM., 2000, Midwifery, Vol. 1 dan 2, 1 st Edition, juta & Co. Ltd, Cape Town
11. Sweet, B.R., 1997, Mayes Midwifery
12. Nolan, M., 2002, Education and Support for Parenting: A Guide for Health Professional. Hartcourt Publishers
Limeted, London.
13. Enkin, et.al., 2000, Effective Care in Pregnancy and Childbirth

Dosen Pengampu Nani Hendriani, S.Si.T., M.Keb


MGG Kemampuan Akhir Bahan Kajian/Materi Metode Estimasi Pengalaman Penilaian
KE- Yang Diharapkan Pembelajaran Pembelajaran Waktu Belajar Kriteria & Indikator Bobot
Mahasiswa Bentuk Penilaian
1 2 3 4 5 6 7 8 9
1 Pada akhir Konsep dasar asuhan 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketepatan 5%
perkuliahan kehamilan: interaktif memahami 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: 2. Diskusi konsep dasar konsep dasar
1. Philosofi asuhan kehamilan kehamilan
Memahami konsep kehamilan
dasar kehamilan 2. Lingkup asuhan
kehamilan
3. Prinsip pokok asuhan
kehamilan
4. Sejarah asuhan
kehamilan
5. Tujuan asuhan
kehamilan
6. Refocusing asuhan
kehamilan
7. Standar asuhan
kehamilan
8. Tipe pelayanan asuhan
kehamilan
9. Hak-hak wanita hamil
10. Tenaga profesional
(asuhan kehamilan)
11. Peran dan tanggung
jawab bidan dalam
asuhan kehamilan
2 Pada akhir a. Anatomi fisiologi 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketepatan 5%
perkuliahan organ reproduksi interaktif menguraikan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: wanita 2. Diskusi anatomi anatomi
1) Genetalia interna fisiologi fisiologi
Menguraikan
anatomi fisiologi dan externa kehamilan
kehamilan 2) Panggul
3) Siklus hormonal
b. Konsepsi
1) Ovum dan sperma
2) Fertilisasi dan
implantasi
c. Pertumbuhan dan
perkembangan hasil
konsepsi
1) Pertumbuhan dan
perkembangan
embrio
2) Struktur dan fungsi
amnion
3) Struktur, fungsi dan
sirkulasi tali pusat
4) Struktur, fungsi dan
sirkulasi plasenta
5) Sirkulasi darah fetus
6) Menentukan usia
kehamilan
7) Menentukan periode
kehamilan
3 Pada akhir a. Perubahan anatomi dan 1. Diskusi T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 10%
perkuliahan adaptasi fisiologis pada 2. Presentasi menguraikan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: ibu hamil trimester I, 3. Seminar perubahan perubahan yang
II,III yang terjadi terjadi padan
Menguraikan 1) Sistem reproduksi padan ibu ibu hamil
perubahan yang 2) Payudara hamil (adaptasi fisik
terjadi padan ibu 3) Sistem endokrin (adaptasi fisik dan psikologis)
hamil (adaptasi 4) Sistem kekebalan dan dan mampu
fisik dan 5) Sistem perkemihan psikologis) mengidentifikas
psikologis) dan 6) Sistem pencernaan dan mampu i tanda-tanda
mampu 7) Sistem mengidentifik kehamilan
mengidentifikasi muskuloskeletal asi tanda-
tanda-tanda 8) Sistem tanda
kehamilan kardiovaskuler kehamilan
9) Sistem integumen
10) Metabolisme
11) Berat badan dan
Indeks Massa
Tubuh (IMT)
12) Darah dan
pembekuan darah
13) Sistem pernafasan
14) Sistem persyaratan
b. Perubahan dan
adaptasi psikologis
dalam masa kehamilan
1) Pada kehamilan
trimester I
2) Pada kehamilan
trimester II
3) Pada kehamilan
trimester III
c. Tanda-tanda kehamilan
1) Pasti
2) Tidak pasti
3) Kemungkinan
d. Pemeriksaan
4 Pada akhir Ketidaknyamanan yang 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 5%
perkuliahan terjadi pada ibu hamil: interaktif menerangkan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: 2. Diskusi ketidaknyama ketidaknyamana
1. Pada kehamilan
trimester 1 nan yang n yang terjadi
Menerangkan 2. Pada kehamilan terjadi pada pada ibu hamil
ketidaknyamanan trimester II ibu hamil
yang terjadi pada 3. Pada kehamilan
ibu hamil trimester III
5 Pada akhir a. Faktor fisik 1. Diskusi T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 10%
perkuliahan 1) Status kesehatan 2. Presentasi menerangkan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: 2) Status gizi 3. Seminar kebutuhan kebutuhan dasar
3) Gaya hidup: dasar ibu ibu hamil sesuai
Menerangkan subtance abuse, hamil sesuai dengan tahap
kebutuhan dasar perokok, hamil dengan tahap perkembangan-
ibu hamil sesuai diluar nikah, perkembanga nya
dengan tahap kehamilan tidak n-nya
perkembangan-nya diharapkan
b. Faktor psikologis
1) Stressor internal
dan external
2) Support keluarga
3) Substance abuse
4) Partner abuse
c. Faktor lingkungan,
sosial, budaya,
ekonomi
1) Kebiasaan adat
istiadat
2) Fasilitas kesehatan
3) Ekonomi
6 Pada akhir a. Kebutuhan fisik ibu 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 5%
perkuliahan hamil trimester I,II,III interaktif P =4x170” menerangkan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: 1) Oksigen 2. Diskusi kebutuhan 3. Ujian Praktik kebutuhan dasar
2) Nutrisi 3. Praktikum dasar ibu ibu hamil sesuai
Menerangkan 3) Personal hygiene hamil sesuai dengan tahap
kebutuhan dasar 4) Pakaian dengan tahap perkembangan-
ibu hamil sesuai 5) Eliminasi perkembanga nya
dengan tahap 6) Seksual n-nya
perkembangan-nya 7) Mobilisasi, body
mekanik
8) Exercise/senam
hamil
9) Istirahat/tidur
10) Imunisasi
11) Traveling
12) Persiapan laktasi
13) Persiapan
persalinan dan
kelahiran bayi
14) Memantau
kesejahteraan janin
15) Ketidaknyamanan
dan cara mengatasi
16) Kunjungan
ulangan
17) Pekerjaan
18) Tanda bahaya
dalam kehamilan
b. Kebutuhan psikologi
ibu hamil trimester
I,II,III
1) Support keluarga
2) Support dari
tenaga kesehatan
3) Rasa aman dan
nyaman selama
kehamilan
4) Persiapan menjadi
orang tua
5) Persiapan sibling
7 Pada akhir Patient safety dan 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 5%
perkuliahan pencegahan infeksi dalam interaktif P =4x170” menerangkan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: asuhan kehamilan 2. Diskusi patient safety 3. Ujian Praktik patient safety
3. Praktikum dan dan pencegahan
Menerangkan pencegahan infeksi dalam
patient safety dan infeksi dalam asuhan
pencegahan infeksi asuhan kehamilan
dalam asuhan kehamilan
kehamilan
8 Pada akhir Etika dan kewenangan 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 10%
perkuliahan bidan dalam asuhan interaktif P =4x170” menerangkan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: kehamilan 2. Diskusi etika dan etika dan
3. Praktikum kewenangan kewenangan
Menerangkan etika bidan dalam bidan dalam
dan kewenangan asuhan asuhan
bidan dalam asuhan kehamilan kehamilan
kehamilan
9 Pada akhir Evidence based dalam 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 5%
perkuliahan asuhan kehamilan dan interaktif P =4x170” menunjukkan 2. Ujian Praktik menjelaskan
mahasiswa mampu: kajian jurnal 2. Diskusi evidence evidence based
3. Seminar based dalam dalam asuhan
Menunjukkan 4. Presentasi asuhan kehamilan dan
evidence based 5. Praktikum kehamilan kajian jurnal
dalam asuhan dan kajian
kehamilan dan jurnal
kajian jurnal
10 Pada akhir a. Tanda-tanda dini 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 5%
perkuliahan bahaya/komplikasi interaktif P =4x170” melakukan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: ibu dan janin masa 2. Diskusi deteksi dini 3. Ujian Praktik deteksi dini
kehamilan muda 3. Praktikum penyulit atau penyulit atau
Melakukan deteksi 1) Perdarahan komplikasi komplikasi
dini penyulit atau pervaginam dalam dalam
komplikasi dalam 2) Hipertensi kehamilan kehamilan
kehamilan gravidarum
3) Nyeri perut bagian
bawah
b. Tanda-tanda dini
bahaya/komplikasi
ibu dan janin masa
kehamilan lanjut.
1) Perdarahan
pervaginam
2) Sakit kepala yang
hebat
3) Penglihatan kabur
4) Bengkak di wajah
dan jari-jari tangan
5) Keluar cairan
pervaginam
6) Gerakan janin
tidak terasa
7) Nyeri perut yang
hebat
11 Pada akhir Upaya-upaya promotif 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 5%
perkuliahan dan preventif terkait interaktif P =4x170” melakukan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: dengan asuhan kebidanan 2. Diskusi upaya-upaya 3. Ujian Praktik upaya-upaya
kehamilan 3. Praktikum promotif dan promotif dan
Melakukan upaya- preventif preventif terkait
upaya promotif dan terkait dengan asuhan
preventif terkait dengan kebidanan
dengan asuhan asuhan kehamilan
kebidanan kebidanan
kehamilan kehamilan
12 Pada akhir a. Asuhan kehamilan 1. Ceramah T =2x50” Mampu 1. Ujian tulis Ketetapan 10%
perkuliahan kunjungan awal interaktif P =4x170” melakukan 2. Ujian lisan menjelaskan
mahasiswa mampu: 1) Tujuan kunjungan 2. Diskusi 3. Ujian Praktik
3. Praktikum asuhan asuhan
2) Pengkajian data
Melakukan asuhan kebidanan kebidanan
kesehatan ibu
kebidanan hamil kehamilan kehamilan
kehamilan dengan - Riwayat dengan dengan
pendekatan kesehatan:sosial, pendekatan pendekatan
problem solving, riwayat kebidanan, problem problem
crithical thinking keluarga, penyakit solving, solving,
- Pemeriksaan fisik crithical crithical
dengan - Pemeriksaan
menerapkan thinking thinking dengan
panggul
metodologi - Pemeriksaan dengan menerapkan
manajemen laboratorium menerapkan metodologi
kebidanan - Pengkajian metodologi manajemen
 Pengkajian emosional manajemen kebidanan
3) Pengkajian fetal kebidanan  Pengkajian
 Analisa - Gerakan janin
 Perencanaan  Pengkajian  Analisa
- DJJ
 Pelaksanaan - Non Stress Test  Analisa  Perencanaan
 Evaluasi (NST)  Perencanaa  Pelaksanaan
- Amnio Centesis n  Evaluasi
4) Menentukan  Pelaksanaa
diagnosa n
- Menetapkan
normalitas  Evaluasi
kehamilan
- Membedakan antara
ketidaknyamanan
dalam kehamilan
dan kemungkinan
komplikasi
- Mengidentifikasi
tanda dan gejala
penyimpangan dari
keadaan normal
- Mengidentifikasi
kemungkinan
kebutuhan belajar
5) Mengembangkan
perencanaan asuhan
yang komprehensif
- Menetapkan
kebutuhan test
laboratorium
- Menetapkan
kebutuhan belajar
- Menetapkan
kebutuhan untuk
pengobatan
komplikasi ringan
- Menetapkan
kebutuhan
konsultasi atau
rujukan pada
tenaga profesional
lainnya
- Menetapkan
kebutuhan untuk
konseling spesifik
atau anti cipatory
guidance
- Menetapkan
kebutuhan
konseling
HIV/PMS
- Menetapkan jadwal
kunjungan sesuai
dengan
perkembangan
kehamilan
b. Asuhan kehamilan
kunjungan ulang
1) Mengevaluasi
penemuan
masalah yang
terjadi, aspek-
aspek yang
menonjol pada
wanita hamil
2) Mengevaluasi
data dasar
3) Mengevaluasi
keefektifan
manajemen/asuha
n
4) Pengkajian data
fokus
- Riwayat
- Untuk deteksi
komplikasi
dan
ketidaknyama
nan
- Pemeriksaan
fisik
- Pemeriksaan
laboratorium
5) Mengembangkan
rencana sesuai
dengan kebutuhan
dan
perkembangan
kehamilan

Ketua 6 Mei 2019


Prodi Pendidikan Profesi Bidan Pj. Mata Kuliah Asuhan
Kebidanan Kehamilan

Febi Puji Utami, S.Tr.,M.Tr.Keb Dewi Suri Damayanti, S.ST. M.Kes


. NIDN. 0313039301 NIDN. 030807850

Anda mungkin juga menyukai