Anda di halaman 1dari 2

PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANG
Akreditasi rumah sakit adalah pengakuan terhadap rumah sakit yang
diberikan oleh lembaga independen penyelenggara akreditasi yang ditetapkan
oleh menteri kesehatan, setelah dinilai bahwa rumah sakit itu memenuhi
standar pelayanan rumah sakit yang berlaku untuk meningkatkan mutu
pelayanan rumah sakit secara berkesinambungan.
Pada tahun 2018 Komisi Akreditasi Rumah Sakit (KARS) memberlakukan
Standar Nasional Akreditasi Rumah Sakit Edisi 1 (SNARS) yang merupakan
standar akreditasi baru yang bersifat nasional dan diberlakukan secara nasional
di Indonesia. Disebut dengan edisi 1, karena di Indonesia baru pertama kali
ditetapkan standar nasional untuk akreditasi rumah sakit.
RSUD Dr. H. Ibnu Sutowo Baturaja Kabupaten Ogan Komering Ulu,
merupakan rumah sakit pemerintah yang berkomitmen terus meningkatkan
mutu pelayanan dengan berpartisipasi dalam mengikuti akreditasi secara
berkesinambungan khususnya pada bab Hak pasien dan Keluarga (HPK.)
Untuk itu perlu dilakukan Sosialisasi HPK mengenai HAK & KEWAJIBAN
PASIEN dan SECOND OPINION.

2. TEMA
"Sosialisasi pokja HPK mengenai Hak & Kewajiban Pasien dan
keluarga serta Second Opinion".

3. TUJUAN
Tujuan soasialisisi pokja HPK ini adalah untuk menambah wawasan
tentang Hak & Kewajiban Pasien dan keluarga serta Second Opinion di
Lingkungan RSUD Dr. H. Ibnu Sutowo Baturaja.

4. WAKTU DAN TEMPAT


Hari / Tanggal : Rabu/ 21 Agustus 2019
Waktu : 07.30 wib sampai selesai
Tempat : Aula IGD atas

5. KEGIATAN
a. Penyampaian Materi dari Pembicara
b. Diskusi

6. PEMBICARA
dr. Rosi andarina, spkk
Ermawanti, SKP

7. PESERTA
Peserta Seminar terdiri dari kabid bina pelayanan, kepala instalasi rawat
jalan, kepala instalasi rawat inap, , kepala ruangan rawat jalan dan rawat inap
di lingkungan RSUD Dr. H. Ibnu Sutowo Baturaja.

8. SUSUNAN ACARA
07.30 - 07.40 Pembukaan oleh kabid bina pelayanan
07.40 - 08.00 Penyampaian materi oleh pembicara
08.00 - 08.15 Diskusi

Anda mungkin juga menyukai