Anda di halaman 1dari 7

KEGIATAN PROSES BELAJAR MENGAJAR (PBM) MAHASISWA

PROGRAM STUDI KESEHATAN LINGKUNGAN SURABAYA


JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
POLTEKKES KEMENKES SURABAYA

PROGRAM DIPLOMA IV KESEHATAN LINGKUNGAN SURABAYA


JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
POLTEKKES KEMENKES SURABAYA

SILABUS dan RPS


Nama Mata Kuliah : Klinik Sanitasi
Kode : KL 51601
Beban/Jumlah SKS : 2 SKS (T = 1; P = 1)
Penempatan : Semester VI
Jumlah minggu/pertemuan : 14
Nama Dosen : 1. Erna Triastuti,SKM,M.Kes (PJMK)
2. Siti Surasri, SKM, M.Kes
3. Nur Haidah, SKM, M.Kes
KEGIATAN PROSES BELAJAR MENGAJAR (PBM) MAHASISWA
PROGRAM STUDI KESEHATAN LINGKUNGAN SURABAYA
JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
POLTEKKES KEMENKES SURABAYA

PROGRAM DIPLOMA IV KESEHATAN LINGKUNGAN SURABAYA


JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN
POLTEKKES KEMENKES SURABAYA

SILABUS
1. Identitas Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah : Klinik Sanitasi
Kode : KL 51601
Beban/Jumlah SKS : 2 SKS (T = 1; P = 1)
Penempatan : Semester VI
Jumlah minggu/pertemuan : 14
Nama Dosen : 1. Erna Triastuti,SKM,M.Kes (PJMK)
2. Siti Surasri, SKM, M.Kes
3. Nur Haidah, SKM, M.Kes

2. Diskripsi MK : Mata kuliah Klinik Sanitasi adalah mata kuliah kurikulum Institusional yang melakukan kajian tentang
suatu upaya/kegiatan yang mengintegrasikan pelayanan kesehatan antara promotif, preventif dan kuratif
yang difokuskan pada penduduk yang berisiko tinggi untuk mengatasi masalah penyakit berbasis
lingkungan dan masalah kesehatan lingkungan pemukiman.

3. Standar Kompetensi : Mampu memahami dan trampil melakukan kegiatan klinik sanitasi di dalam maupun di luar gedung
(Puskemas)
4. Kompetensi Dasar (TIU) : Setelah mengikuti materi perkuliahan Klinik Sanitasi, mahasiswa diharapkan mampu memahami :
1. Pengertian, tujuan, dan ruang lingkup Klinik Sanitasi
2. Sasaran, sarana dan prasarana Klinik Sanitasi, dan trampil melakukan kegiatan klinik sanitasi baik di
dalam maupun di luar gedung (Puskemas)

5. Evaluasi : Penugasan, UTS, dan UAS

6. Sumber Belajar : - Pedoman Pelaksanaan Klinik Sanitasi


- Standar Prosedur Operasional Klinik Sanitasi
- Panduan Konseling bagi Petugas Klinik Sanitasi
- Pengantar, Prinsip dan Metode Epidemiologi

7. Rencana Pembelajaran Semester :

TATAP KEMAMPUAN BAHAN KAJIAN BENTUK KRITERIA BOBOT DOSEN


MUKA AKHIR YANG (Materi Ajar) ** PEMBELAJARAN PENILAIAN NILAI
KE DIHARAPKAN * DAN WAKTU *** **** *****
1 Memahami konsep 1. Latar belakang Ceramah, dan Ketepatan 7% Erna Triastuti
dasar klinik sanitasi 2. Pengertian Diskusi mendeskripsikan
3. Tujuan dan 50’/TM/Mg X 1 mg
4. Ruang lingkup klinik (50 menit)
sanitasi

2 Memahami konsep 1. Sasaran Ceramah, dan Ketepatan 7,5 % Erna Triastuti


dasar klinik sanitasi 2. Sarana dan prasarana Diskusi mendeskripsikan
3. Strategi operasional 50’/TM/Mg X 1 mg
klinik sanitasi (50 menit)
3 Persiapan kegiatan 1. Pembuatan buku Ceramah, dan Ketepatan 7,5 % Erna Triastuti
Klinik Sanitasi di catatan pasien/penderita Diskusi mendeskripsikan
dalam gedung : 2. Rencana ruangan 50’/TM/Mg X 1 mg
Konseling (50 menit)
3. Koordinasi Sosialisasi
4. Advokasi
4 dan 5 Persiapan kegiatan 1. Penyediaan ruangan Ceramah, dan Ketepatan 13 % Erna Triastuti
Klinik Sanitasi di 2. Penyediaan sarana Diskusi mendeskripsikan
dalam gedung : 3. Panduan konseling 50’/TM/Mg X 2 mg
4. Format evaluasi & (100 menit)
laporan

6 dan 7 Persiapan kegiatan 1. Persiapan kunjungan Ceramah, dan Ketepatan 13 % Erna Triastuti
Klinik Sanitasi di rumah Diskusi mendeskripsikan
luar Gedung 2. Penemuan penderita 50’/TM/Mg X 2 mg
secara aktif (100 menit)
3. Penemuan “population
at risk”
4. Pemetaan “population
at risk”
8 dan 9 Penyehatan 1. Epidemiologi Diare Ceramah, dan Ketepatan 13 % Siti Surasri
lingkungan penderita 2. Menyusun pedoman Diskusi mendeskripsikan
Diare konseling 50’/TM/Mg X 2 mg
3. Penyiapan Sanitizer (100 menit)
yang diperlukan untuk
pelayanan pasien Diare
4. Cara-cara penyehatan
lingkungan di rumah
pasien Diare

10 dan 11 Penyehatan 1. Epidemiologi DBD Ceramah, dan Ketepatan 13 % Siti Surasri


lingkungan penderita 2. Menyusun pedoman Diskusi mendeskripsikan
DBD konseling 50’/TM/Mg X 2 mg
3. Penyiapan Sanitizer (100 menit)
yang diperlukan untuk
pelayanan pasien DBD
4. Cara-cara penyehatan
lingkungan di rumah
pasien DBD
11 dan 12 Penyehatan 1. Epidemiologi ISPA Ceramah, dan Ketepatan 13 % Nur Haidah
lingkungan penderita 2. Menyusun pedoman Diskusi mendeskripsikan
ISPA konseling 50’/TM/Mg X 2 mg
3. Penyiapan Sanitizer (100 menit)
yang diperlukan untuk
pelayanan pasien ISPA
4. Cara-cara penyehatan
lingkungan di rumah
13 dan 14 Penyehatan 1. Epidemiologi TBC Ceramah, dan Ketepatan 13 % Nur Haidah
lingkungan penderita 2. Menyusun pedoman Diskusi mendeskripsikan
TBC konseling 50’/TM/Mg X 2 mg
3. Penyiapan Sanitizer (100 menit)
yang diperlukan untuk
pelayanan pasien TBC
4. Cara-cara penyehatan
lingkungan di rumah
pasien TBC

Surabaya, 23 Pebruari 2017


Mengetahui: Penanggung Jawab Mata Kuliah
Ketua Program Studi Klinik Sanitasi
D IV Kesehatan Lingkungan

AT Diana Nerwati, SKM, M.Kes Erna Triastuti, SKM,.M.Kes


NIP. 196312091986032001 NIP.195305231977032001

Anda mungkin juga menyukai