Anda di halaman 1dari 3

KONTRAK PERKULIAHAN

NamaMataKuliah : Kesehatan Lingkungan Institusi


KodeMataKuliah : KMU 1652 / 2 SKS
Pengajar : Ellyke, SKM., M.KL (PJMK)
Rahayu Sri Pujiati, SKM.,M.Kes
Prehatin Trirahayu N, SKM.,M.Kes
Semester : VI (Enam)
Fakultas : Kesehatan Masyarakat
Hari Pertemuan/Jam : 100 menit/ 8.50 wib
TempatPertemuan : Ruang 9

1. MANFAAT MATA KULIAH

Setelah mengikuti mata kuliah ini dengan materi Pengantar Sanitasi Institusi, Sanitasi Rumah
Sakit, Sanitasi Perkantoran, Sanitasi Sekolah, Sanitasi Pondok Pesantren, Sanitasi Hotel,
Sanitasi Lembaga Pemasyarakatan mahasiswa akan dapat memecahkan permasalahan yang
meliputi aspek kesehatan lingkungan institusi dengan memahami materi ruang lingkup
kesehatan lingkungan institusi.

2. DESKRIPSI PERKULIAHAN

Deskripsi Mata Kuliah:Pengantar Sanitasi Institusi meliputi definisi sanitasi, definisi institusi,
tujuan dan manfaat sanitasi, macam/jenis institusi, dasar hukum yang melandasi, Sanitasi
Rumah Sakit, Sanitasi Perkantoran, Sanitasi Sekolah, Sanitasi Pondok Pesantren, Sanitasi
Hotel, Sanitasi Lembaga Pemasyarakatan , sanitasi institusi tersebut meliputi persyaratan :
lokasi, lingkungan, bangunan, penggunaan ruangan, pencahayaan, penyediaan air bersih,
pengelolaan sampah, SPAL, keberadaan vector dan rodent, safety component.

3. CAPAIAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa akan dapat memecahkan permasalahan yang
meliputi aspek kesehatan lingkungan institusi dengan memahami materi ruang lingkup
kesehatan lingkungan institusi.

4. STRATEGI PERKULIAHAN

Pada setiap pertemuan, mahasiswa akan mempresentasikan materi sanitasi sesuai dengan
topik saat itu. Di akhir sesi dosen pendamping akan memberikan masukan atau uraian.
Setelah UTS mahasiswa akan mempresentasikan hasil observasi di lapangan secara
berkelompok.
5. MATERI/BACAAN PERKULIAHAN
mengacu pada sumber :
1. , 1987, Petunjuk Pengawasan Sanitasi Tempat Tempat Umum, Dinkesda
TK I, Propinsi Jatim
2. Anwar, dkk., 1990/1991, Sanitasi Makanan dan Minuman, Depkes, RI., PPKT, Jakarta
3. Depkes, RI, 1995, Pedoman Sanitasi Rumah Sakit di Indonesia, Dirjen PPM & PLP,
Jakarta
4. Depkes, RI., 1987, Pedoman Sanitasi Pembuangan Sampah, APK-TS, PPKT, Jakarta
5. Purdom, P., Walton, 1980, Environmental Health Second Edition, Academic Press,
New York
6. Rozendaal, A., Jan, 1997, Vector Control, WHO
7. Suparlan, 1988, Pedoman Pengawasan Sanitasi Tempat Tempat Umum,
Merdekaprint, Surabaya
8. Soeparman dan Suparmin, 2002, Pembuangan Tinja dan Limbah Cair, Penerbit Buku
Kedokteran, EGC
9. Udin, dkk, 1990/1991, Pedoman Bidang Studi Pembuangan Tinja dan Air Limbah,
Depkes RI, PPTK, Jakarta
10. Peraturan terkait kesehatan lingkungan institusi

6. TUGAS

1. Setiap perkuliahan, mahasiswa harus siap mempesentasikan tugas individu sesuai


dengan topik.
2. Tugas kelompok berupa makalah yang berisi hasil observasi di lapangan sesuai dengan
instansi yang ditunjuk. Makalah dikumpulkan maksimal 2 hari sebelum presentasi.

7. KRITERIA PENILAIAN

Penilaian dilakukan oleh pengajar dengan kriteria sebagai berikut:

Nilai Point Range


A 4 > 80
AB
B 3 67 – 79
BC
C 2 56 – 66
CD 1 45 – 55
E 0 < 79

Dalam menentukan nilai akhir akan digunakan pembobotan sebagai berikut:


Tugas/laporan : 30%
UTS : 35%
UAS : 35%
8. JADWAL PERTEMUAN
No. Tanggal Materi Dosen Sumber
1 21/2/2018 Kontrak Kuliah Ellyke
2 28/2/2018 Pengantar Sanitasi Institusi Ellyke 1, 5, 7, 10
3 7/3/2018 Sanitasi Rumah Sakit Ellyke 1, 3, 5 7, 10
4 14/3/2018 Sanitasi Perkantoran Harum 1, 4 - 10
5 21/3/2018 Sanitasi Hotel Harum 1, 2, 7, 10
6 28/3/2018 Sanitasi Lembaga Pemasyarakatan Harum 1, 4 - 10
7 4/4/2018 Sanitasi Sekolah Rahayu 1, 2, 4 - 10
8 11/4/2018 Sanitasi Pondok Pesantren Rahayu 1, 2, 4 - 10
9 16-27 April UTS TIM
2018
10 2/5/2018 Diskusi I Ellyke Makalah
11 9/5/2018 Diskusi II Ellyke Makalah
12 16/5/2018 Diskusi III Harum Makalah
13 23/5/2018 Diskusi IV Harum Makalah
14 30/5/2018 Diskusi V Rahayu Makalah
15 6/6/2018 Diskusi VI Rahayu Makalah
16 13/6/2018 Review Rahayu Makalah
17 18-29 Juni UAS TIM
2018

DISIPLIN DALAM MENGIKUTI PERKULIAHAN

1. Mahasiswa mematuhi tata tertib bagi mahasiswa FKM


2. Bagi yang terlambat 15 menit tidak diperbolehkan mengisi daftar kehadiran.
3. Bila lebih dari 15 menit dosen belum hadir tanpa ada pemberitahuan dianggap kuliah
tidak ada, dan harus mencari hari lain sebagai pengganti.
4. Kehadiran mahasiswa harus min 75%.
5. Tidak ditolerir adanya TA

Jember, ....................2018
Dosen PJMK, Koordinator Mata Kuliah

Ellyke, S.KM., M.KL (...................................)


NIP. 198104292006042002

Anda mungkin juga menyukai