Anda di halaman 1dari 1

S Tina 5 tahun

KU : Demam, normal pada pagi hari meningkat pada sore hari


RPS : mengigil, nyeri kepala, mual muntah, nafsu makan dan minum turun
Riwayat Migrasi : 2 minggu yll dari papua
Riwayat Terapi : diberikan obat penurun panas tidak membaik
O Keadaan Umum : Lemah tampak sakit berat.TB: 100 cm, BB: 20 kg
Vital Sign :Tekanan darah: 90/60 mmHg, Nadi 120 x/menit, RR : 40x/menit,
Suhu: 39,5○C. Kepala: Konjungtiva pucat, mata cekung, bibir kering
Leher : Pembesaran KGB (-).
Thorax : Jantung dan Paru dalam batas normal.
Abdomen : didapatkan kesan normal pada inspeksi, bising usus normal, nyeri
pada palpasi regio epigastrium, pada
palpasi limpa juga teraba pada schuffner 3 dengan konsistensi keras.
A1 Malaria, Demam Tifoid, Demam Dengue, Leptospirosis
P1 Apusan darah tebal dan tipis, RDT
Darah lengkap dan GDA
A2 Malaria Tropika tanpa komplikasi (4A)
P2  Mrs
 Infus RL : D5% = 1:1
 Dhp + Primakuin
DHP 1,5 mg  selama 3 hari
Primakuin : 0,5 tablet diberikan hari pertama satu kali saja
Antiemetic  metoklopramid 2,5 mg 3xsehari
Demamparasetamol 10-15mg/kgbb 200mg diberikan tiap 4-6
jam sehari
 Monef:
Pemeriksaan mikroskopis ulang di hari ke 3,7,14,21,28 saat klinis
membaik
Observasi dalam 28 hari

Anda mungkin juga menyukai