Anda di halaman 1dari 2

ANALISA DATA

No. Data Diagnosa Keperawatan


1 Ds: Kesiapan meningkatkan manajemen
Keluarga mengatakan ketika kesehatan (00162)
anaknya sakit sering merasa
khawatir, terutama jika anaknya
demam tinggi dan keluarga ingin
ingin tahu mengenai pola hidup
sehat,
Do:
 Mengekspresikan keinginan
untuk melakukan penanganan
terhadap faktor resiko
 Mengekspresikan keinginan
untuk meningkatkan pilihan
hidup sehari-hari untuk
memenuhi kebutuhan
 Ny. R tampak menjaga pola
makan terutama untuk anaknya

3 Ds: Kesiapan meningkatkan peran orang tua


Keluarga mengatakan ingin menjadi (00164)
orang tua yang baik untuk anaknya
dan ingin memberikan kebebasan
untuk anaknya namun tetap terarah.
Do:
 Tn. A dan Ny. R tampak sayang
dan peduli kepada anaknya
 Ny. R tampak mendampingi
anaknya yang sedang belajar
 Ny. R mengizinkan anaknya
untuk bermain

SKORING DAN PRIORITAS MASALAH


No Diagnosa Indikator Nilai Bobot Jumlah Jumlah
Keperawatan Semua
1 Kesiapan 1. Sifat masalah 2/3 1 0,67 3,17
meningkatkan
2. Kemungkinan
manajemen
kesehatan masalah dapat 1/2 2 1
diubah
3. Potensi masalah 1/2 1 0,5
untuk dicegah
4. Menonjolnya 2/2 1 1
masalah
2 Kesiapan 1. Sifat masalah 2/3 1 0,67 2,67
meningkatkan 2. Kemungkinan
peran orang tua masalah dapat 1/2 2 1
diubah
3. Potensi masalah 1/2 1 0,5
untuk dicegah
4. Menonjolnya 2/2 1 0,5
masalah

Prioritas Diagnosa Keperawatan :


1. Kesiapan meningkatkan manajemen kesehatan
2. Kesiapan meningkatkan peran orang tua

Anda mungkin juga menyukai