Anda di halaman 1dari 14

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Sekolah Menengah Atas


(SMA Negeri 1 Sirenja)

Dosen Pengampu :
Dr. Usman H.B. M.Pd

Disusun Oleh:
Lara Rahmi Ramadhani
A 231 17 059

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA


JURUSAN PENDIDIKAN MIPA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS TADULAKO
2020
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
KURIKULUM 2013

MATA PELAJARAN : MATEMATIKA


MATERI AJAR : STATISTIKA (BAB 2)
KELAS / SEMESTER : XII / I

DISUSUN OLEH
LARA RAHMI RAMADHANI
A 231 17 059

SMA NEGERI 1 SIRENJA


KECAMATAN SIRENJA, KABUPATEN DONGGALA
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

RPP SMA STATISTIKA Page 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Sirenja


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/semester : XII/I
Materi Pokok : Statistika
Alokasi Waktu : 1 pertemuan ( 1 x 45 Menit )

A. Kompetensi Inti (KI)


KI. 3 Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan
prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, dan budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI. 4 Mengolah,menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari disekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar (KD), Analisis kandungan KD dan Indikator
Kompetensi Dasar (KD) Analisis Kandungan KD Indikator
3.2 Menetukan dan 1. Ukuran Pemusatan 3.2.1 Mengubah sebaran data
menganalisis ukuran data yang meliputi : yang disajikan ke dalam
pemusatan dan  Rata-rata bentuk tabel distribusi
penyebaran data yang  Median frekuensi dan histogram.
disajikan dalam bentuk  Modus 3.2.2 Menentukan ukuran
tabel distribusi frekuensi 2. Ukuran Penyebaran pemusatan data dan
dan histogram data yang meliputi : berdasarkan tabel distribusi
 Simpangan Rata- frekuensi dan histogram
rata 3.2.3 Menetukan ukuran
 Simpangan Baku penyebaran data
 Ragam berdasarkan tabel distribusi
3. Penyajian data dalam frekuensi dan histogram
bentuk : 3.2.4 Menemukan letak
pemusatan data dari tabel
 Tabel distribusi
distribusi frekuensi dan
frekuensi
histogram
 Histogram

C. Tujuan Pembelajaran

RPP SMA STATISTIKA Page 3


Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik (A) dapat:
1. Mengubah sebaran data yang disajikan (B) ke dalam bentuk tabel distribusi
frekuensi dan histogram (C) minimal 2 macam sebaran data (D)
2. Menentukan ukuran pemusatan data yaitu rata-rata, median dan modus (B)
berdasarkan tabel distribusi frekuensi dan histogram (C)
3. Menetukan ukuran penyebaran data yaitu simpangan rata-rata,simpangan baku,
dan ragam (B) berdasarkan tabel distribusi frekuensi dan histogram (C)
4. Menemukan letak pemusatan data (B) dari tabel distribusi frekuensi dan histogram
(C)
D. Materi Pembelajaran
1. Penyajian data berdasarkan distribusi frekuensi dan grafik (Histogram,Poligon
Frekuensi, dan Ogive)
2. Ukuran pemusatan dan penyebaran data berkelompok
E. Pendekatan dan Metode
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Quantum Teacing (Pengajaran Kuantum)
3. Metode : talking stick, diskusi, tanya jawab, demonstrasi, penugasan.
F. Media Pembelajaran
1. Laptop 5. Pengeras suara 9. Spidol
2. Power Poin 6.Gambar 10.Tongkat Buatan
3. In focus 7.Video 11.Lembar kerja peserta
4. Buku 8.Papan tulis didik (LKPD)
G. Sumber Belajar
1. As’ari, Abdur Rahman, dkk.. (2018). Matematika Jilid 3 untuk SMA Kelas XII.
Edisi Revisi 2018. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
2. Internet

H. Langkah-langkah pembelajaran

RPP SMA STATISTIKA Page 4


1. Pertemuan 1 : 1 x 40 menit (1 jam pelajaran)

Kegiatan Langkah Kegiatan Alokasi


Waktu
 Tumbuhkan :
1. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan
berdoa untuk memulai pembelajaran
G : Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
PD: Wa’alaikumsalamWarohmatullahi Wabarakatuh
G : Bagaimana kabarnya anak-anak?
Pendahuluan PD: Baik Bu !(serempak) 5 menit
G : Alhamdulillah, Sebagai ungkapan rasa syukur kita
kepada Allah subhanahuwata ‘ala karena pada hari
ini kita masih diberikan kesehatan dan kesempatan,
oleh karena itu marilah kita mengawali pembelajaran
kita pada hari ini dengan membaca do’a bersama-
sama. (Guru mengarahkan salah satu siswa untuk
memimpin do’a)
PD: Baik bu, mari teman-teman sebelum belajar kita
berdoa menurut keyakinan masing-
masing, berdoa dimulai… berdoa selesai.

2. Guru memeriksa kehadiran peserta didik


G : Mana absen kelasnya anak-anak ?
PD: Ini ibu absennya (memberikan absen ke ibu).
G : Baik, terimakasih.

3. Guru mengkondisikan kelas agar peserta didik siap untuk


belajar
G :Baiklah, sekarang semua yang tidak berhubungan
dengan mata pelajaran ibu simpan di dalam tas.
PD:Baik bu (memasukkan buku mata pelajaran lain ke tas
dan menyisakan buku pelajaran matematika di meja )

4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran


G : Anak-anak pada hari ini kita akan belajar tentang
Statistika adapun tujuan pembelajran kita pada hari
ini yaitu ..... (menampilkan PPT dan membacakannya)

5. Guru memberikan apresiasi dan memotivasi siswa


dengan mengaitkan materi pada kehidupan sehari-hari
melalui pemutaran video.
G : sebelumnya kalian sudah pernah belajar statistika ?
PD: sudah bu!
G : Apa yang kalian ketahui tentang statistika ?
PD: (menjelaskan secara singkat pelajaranSMP nya)
G : terima kasih, baiklah anak-anak perhatikan video
Berikut ini
PD: (Memperhatikan video yang putar oleh guru)
G : Apa yang kalian lihat pada video pertama ini?

RPP SMA STATISTIKA Page 5


PD: Orang wawancara bu
PD: ibu orang ba sensus.
G : Baik, Terima kasih benar . Jadi dalam kehidupan
sehari-hari kita sering sekali bertemu dengan
statistika, adapun manfaat dari mempelajari
statistika
yaitu sebagai berikut.............. (menampilkan ppt)

 Alami :
1. Peserta didik dibentuk menjadi 4 kelompok, seluruh
kelompok tersebut diberikan LKPD untuk didiskusikan.
G : Anak-anak sekarang buat kelompok setiap 1
kelompok 4 orang, ayo cepat!
PD: (bergegas memebentuk kelompok)
G : (memeberikan LKPD kelompok) Sekarang lakukan
Inti kegiatan sesuai dengan arahan soal jika ada yang 35 menit
belum dipahami silahkan bertanya, setiap 1 kegiatan
dibatasi waktu tertentu, waktunya mulai musik
berjalan sampai musik berhenti !
PD: baik bu!

RPP SMA STATISTIKA Page 6


RPP SMA STATISTIKA Page 7
 Namai :
1. Peserta didik mengamati, mengidentifikasi, dan
menyelesaikan pertanyaan dalam LKPD yang diberikan
oleh guru secara berkelompok.
2. Peserta didik diarahkan oleh guru dalam diskusi jika
terdapat kesulitan

 Demonstrasikan :
1. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi dan peserta
didik yang lain menanggapi.
2. Peserta didik yang mempresentasikan hasil diskusi pada
masing-masing kelompok dipilih dengan cara talking stick
G :Baiklah anak-anak waktu selesai. Ayo setiap kelompok
membacakan hasil diskusinya.Kelompok yang lain
harus mndengarkan, jika ada yang ingin menambah
atau menyangga peryataan kelompok lain
dipersilahkan. Sebelum mempresentasikan mari kita
lakukan pemilihan terlebih dahulu, jadi siapa yang
memegang tongkat pada nyanyian berakhir maka dia
yang akan mempresentasikan jawaban kelompoknya.
PD: Baik bu.
G : Guru mengajak menyanyi seluruh siswa dan
menjalankan tongkat secara estafet dari satu siswa ke
siswa lain hingga nyanyian berakhir dan terpilihlah
seorang siswa.
PD: Baiklah saya akan membacakan hasil diskusi kami
(membacakan jawabannya)
G : Baik, terima kasih .Bagaimana dengan kelompok lain
apakah ada yang ingin bertanya atau menambahkan ?

RPP SMA STATISTIKA Page 8


PD:Saya bu, kelompok kami ingin menambahkan bahwa
kelompok kami jawabannya begini (membacakan
jawabannya)
G : Baik, terima kasih. Apakah masih ada yang ingin
menambahkan atau bertanya?
PD: Tidak bu!
G : Baik, terima kasih.

 Ulangi :
1. Peserta didik dengan dibimbing dan difasilitasi oleh guru
membuat kesimpulan tentang materi statistik.
G : Jadi, dalam statistika sebuah sebaran data dapat
disajikan dalam beberapa bentuk, kemudian dalam
menentukan ukuran pemusatan data dan penyebaran data
dapat dilakukan dengan cara.... (memperlihatkan PPT
agar lebih menyakinkan peserta didik)
2. Peserta didik diberikan kesempatan untuk menanyakan
hal-hal yang belum jelas.
G : Apakah ada yang belum jelas ? jika ada boleh
bertanya.
PD : Tidak bu.!
 Rayakan :
1. Guru menyampaiakan rencana pembelajaran pertemuan
berikutnya.
G: baiklah anak-anak minggu depan kita akan soal-soal
tentang ukuran pemusatan data dan penyebaran data.

Penutup 2. Guru dan peserta didik mengekspresikan keberhasilannya 5 menit


dengan game
G :Baiklah sebelum kelas selesai ayo kita bermain...
(guru
menyampaikan arahan permainan kepada siswa)
kalian siap?
PD:Siap bu!
PD:(Bermain sesuai peraturan guru)
G :Baiklah, ada yang ingin membuat kesimpulan dari
permainan ini ?
PD:Saya bu, bahwa rata-rata jumlah saudara orang
dalam kelas ini adalah.
G :baik, terima kasih.Ayo mari kita bertepuk tangan untuk
semua orang yang ada di kelas ini !
PD:Serempak bertepuk tangan.

3. Guru memutup pertemuan dengan memberi salam penutup


dan berdoa
G : Baiklah anak-anak sebelum kita tutup pertemuan pada
hari ini marilah kita berdoa bersama-sama agar ilmu
yang kita peroleh dapat bermanfaat (Guru
mengarahkan salah satu siswa untuk memimpin doa)
PD:Baik bu, mari teman-teman marilah kita berdoa

RPP SMA STATISTIKA Page 9


menurut keyakinan masing-masing, berdoa dimulai…
berdoa selesai.
G : Terima kasih, Wassalamu’alaikum Warahmatullahi
Wabarakatuh
PD:Wa’alaikumsalamWarohmatullahi Wabarakatuh

I. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian:
a. Penilaian Sikap Spiritual
1) Tekhnik Penilaian : Observasi
2) Bentuk Penilaian : Lembar pengamatan sikap
3) Instrumen : (Lampiran 1)
b. Penilaian Sikap Sosial
1) Tenik penilaian : Observasi
2) Bentuk Penilaian : Lembar pengamatan sikap
3) Instrumen : (Lampiran 2)
c. Penilaian Pengetahuan
1) Tekhnik Penilaian : Tes tertulis
2) Bentuk Penilaian : Uraian
3) Instrumen : (Lampiran 3)
d. Penilaian Keterampilan
1) Tekhnik Penilaian : Unjuk Kerja
2) Bentuk Penilaian : Lembar pengamatan Unjuk kerja
3) Instrumen : (Lampiran 4)
2. Remedial
a. Pembelajaran remedial akan dilakukan bagi siswa yang mempunyai nilai
dibawah standar nilai ketuntasan
b. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remedial teaching
dalam bentuk pembelajaran ulang , bimbingan perorangan, atau pemanfaatan
tutor teman sebaya yang diakhiri dengan tes.

3. Pengayaan

RPP SMA STATISTIKA Page 10


Bagi siswa yang sudah mencapai nilai ketuntasan akan diberikan pembelajaran
pengayaan untuk perluasan atau pendalaman materi dalam bentuk mengejakan
soal-soal dengan tingkat kesulitan yang lebih tinggi.

Palu, 17 Maret 2020

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

…………………………………… ……………………………….
NIP NIP

Catatan Kepala Sekolah


..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
.......................................................................................

Tes Tertulis

RPP SMA STATISTIKA Page 11


Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Sirenja
Kelas/semester : XII/I
Materi Pokok : Statistika
Tahun Pelajaran : 2019/2020

No Soal Jawaban Skor


1 Data dibawah ini adalah data jumlah pengunjung a. Distribusi frekuensi dengan 7 a. 10
perpustakaan SMA “ANUGERAH” dalam 40 kelas.
hari kerja berturut-turut. Kelas Frekuensi
50-56 2
50 65 60 71 55 82 76 70 80 57-6364 3
Ubalah 78 95 88 90 81 75 78 78 70 64-7068 8
sebaran data 85 67 74 86 59 63 84 66 75 71-7787 6
diatas kedalam 94 96 72 78 65 81 85 95 88 78-8496 9
bentuk : 85-91 7
a. Distribusi frekuensi dengan 7 kelas 92-98 5
b. Histogram, poligon frekuensi, dan ogive
untuk distribusi frekuensi poin (a) b. (Histogram) b. 15

(Poligon frekuensi)

(Ogive)

RPP SMA STATISTIKA Page 12


2 Berikut merupakan data jumlah protein yang a. Rata-rata data tunggal a. 10
terkandung dalam beberapa macam makanan jumlah data
x́=
cepat saji yang terpilih. n
1105
¿
23 30 20 27 44 26 35 20 29 29 40
25 15 18 27 19 22 12 26 34 15a.
27 35 26 43 35 14 24 12 23 31a. ¿ 27,625
40 35 38 57 22 42 24 21 27 33a.
a. Median data tunggal = 26,5 dan
Tentukanlah rata-rata, median, dan modus dari modusnya adalah 27 b. 10
data tersebut
b. Buatlah distribusi frekuensi dari data b. Distribusi frekuensi dengan 5
tersebut dengan 5 kelas kelas
c. Tentukanlah rata-rata, median, dan modus Kelas Frekuensi
dari data yang sudah dikelompokkan pada 10-19 7
poin (b) 20-29 19
d. Bandingkan ukuran pemusatan pada poin 30-39 9
(a) dan (c). Apa yang dapat anda simpulkan 40-49 4
mengenai hal tersebut? 50-59 1 c. 20
e. Temukanlah letak pemusatan data berupa
modus dan median pada tabel distribusi c. Menggunakan distribusi frekuensi
frekuensi. di atas dapat ditentukan:
 Rata-rata
k

∑ xi f i
x́= i=1k
∑ fi
i =1

1110
¿ =27,75
40

 Median
1
M e =Lme + p
2
(
n−Fme
f me )
¿ 19,5+10 ( 20−7
19 )
¿ 26,34 d. 5
 Modus
d1 e. 5
M O=Lmo + p (
d 1 +d 2 )
12
¿ 19,5+10 (
12+10 )
¿ 24,95
d. Kata kunci : Ukuran pemusatan
data berbeda antara data tunggal
dan data kelompok.

RPP SMA STATISTIKA Page 13


e. Letak modus dan median nya
yaitu pada kelas interval 20-29
dengan frekuensi 19

3 Delapan puluh baterai merk tertentu dipilih a. Penyebaran data : a. 20


secara acak untuk dievaluasi daya hidup batrei  Simpangan rata-rata
dalam jam. Distribusi frekuensi yang diperoleh
adalah sebagai berikut. k

Presentase Frekuensi ∑ f i|x i− x́|


62,5-73,5 5 SR= i=1 k
73,5-84,5 14 ∑f i
84,5-95,5 18 i=1

95,5-106,5 25
106,5-117,5 12 965,525
¿
117,5-128,5 6 80
a. Tentukan simpangan rata-rata,simpangan
baku dan ragam ¿ 12,07
b. Dapatkah disimpulkan bahwa daya hidup
batrei merk tertentu tersebut konsisten ?  Ragam
2
Jelaskan. 2
n ∑ f i x i2−( ∑ f i xi )
s=
n(n−1)
¿ 211,1948
b. 5
 Simpangan baku
2
n ∑ f i x i2−( ∑ f i xi )
S=


¿ 14,53
k

∑fi
i=1

b. Daya hidup baterai merk tertentu


tersebut tidak konsisten karena
simpangan baku, maupun
simpangan rata-ratanya terlalu
besar.
Skor Total 100

KKM = 75

RPP SMA STATISTIKA Page 14

Anda mungkin juga menyukai