Anda di halaman 1dari 2

ANALISA PICO

“Terapi Relaksasi untuk Menurunkan Tekanan Darah dan Meningkatkan Kualitas Hidup
Penderita Hipertensi”
Oleh :

Indahria Sulistyarini

Masalah yang ada di jurnal ini adalah mengenai pengaruh pelatihan


P
relaksasi pada tekanan darah dan kualitas hidup di antara pasien dengan
(Problem)
hipertensi. Metode eksperimental yang digunakan adalah desain
kelompok kontrol pra-postes. Data dianalisis dengan menggunakan
desain campuran anava dan sampel t-test independen diikuti oleh analisis
kovarians untuk menguji perbedaan rata-rata tekanan darah sistolik dan
diastolik antara kelompok perlakuan baik kelompok eksperimen maupun
kelompok kontrol.

Fokus penatalaksanaan dalam penelitian ini, peneliti mencoba untuk


I menawarkan alternatif terapi lainnya berupa pelatihan relaksasi. Terapi
(Intervensi) relaksasi di sini tidak dimaksudkan untuk mengganti terapi obat yang
selama ini digunakan penderita hipertensi, terapi ini hanya membantu
untuk menimbulkan rasa nyaman atau relaks. Dalam keadaan relaks,
tubuh melalui otak akan memproduksi endorphrin yang berfungsi sebagai
analgesik alami tubuh dan dapat mereda-kan rasa nyeri (keluhan-keluhan
fisik). Hipotesis penelitian ini menyatakan bahwa ada pengaruh pelatihan
relaksasi terhadap tekanan darah dan kualitas hidup di antara pasien
dengan hipertensi.
C
Selanjutnya penatalaksanaan dalam jurnal ini juga disarankan agar
(Comparation)
penderita hipertensi tetap melakukan terapi pengobatan

Berdasarkan permasalahan dan anali-sis data yang dilakukan, maka dapat


disimpulkan bahwa relaksasi dapat menurunkan tekanan darah baik
sistolik mau-pun diastolik pada penderita hipertensi. Selanjutnya
penurunan tekanan darah mempengaruhi peningkatan kualitas hi-dup
O
penderita hipertensi yang ditunjuk-kan dengan berkurangnya keluhan-
(Outcome)
keluhan fisik seperti rasa nyeri di tengkuk dan kepala, meningkatnya
kemampuan individu dalam mengendalikan perasaannya serta
kemampuan dalam melakukan aktivitas fisik dan membantu penderita
dalam berinteraksi di dalam lingkungan-nya.

Anda mungkin juga menyukai