Anda di halaman 1dari 1

Pernah melihat iklan Mie Sedaap versi “Ayamku”?

Di iklan tersebut ada seorang anak bernama Adi


yang menanyakan keberadaan ayam peliharaannya setelah menyentap mie instan rasa kaldu ayam.

Namun, dalam iklan tersebut terdapat scene di mana seorang guru berbicara sambil membawa
sebungkus Mie Sedaap. Di atas kepala guru tersebut terdapat seekor ayam yang kemungkinan besar adalah
animasi. Iklan ini dianggap melecehkan profesi seorang guru. Akhirnya, KPI melayangkan teguran kepada
perusahaan produk tersebut untuk memperbaiki iklan itu.

Tanggapan dan saran yang dapat kami sampaikan ialah agar lebih berhati-hati lagi terutama bagi mie
sedap dalam pemilihan ide dan tema dari iklan nya agar tidak menyalahi aturan dan etika yang berlaku baik
secara etika pariwara maupun etika sosial.

Anda mungkin juga menyukai