Anda di halaman 1dari 3

Shavira Kurnia Cahyani 111911133082

Perkembangan Manusia, Pendidikan & Keluarga B-1

Tugas Pertemuan 5

Freya Kayonna Humaira (Umur: 1 tahun 8 bulan)

Umur Gerakan Kasar Gerakan Halus Komunikasi/ Sosial &


Berbicara Kemandirian
1 bulan Tangan dan kaki Bisa menjulurkan - Tidak menangis
bergerak aktif. lidahnya. ketika tidak
melihat ibu nya
dalam waktu
sebentar.
3 bulan Dapat tidur Memegang tangan Bereaksi seperti Menatap wajah
tengkurap. orang lain, mainan mengoceh dan orang yang
dan benda tertawa dengan mengajaknya
disekitarnya. orang di bermain dan
lingkungan bereaksi juga
sekitarnya yang berbicara seperti
mengajaknya mengajak orang
berbicara. lain mengobrol
dengannya.
4 bulan Mampu Menunjukkan - -
mengangkat ekspresi senangnya
kepala ketika ketika dipijat.
duduk di sofa.
5 bulan Dapat Tidur dengan Mencoba ASI di Meraih kaki dan
membalikkan menghisap jempol mangkok untuk mengangkat
badan. tangannya. simulasi MPASI, dengan tangannya
ketika ASI habis dan meraih
Freya menangis mainan.
dan meminta lagi.
6 bulan Memegang Menolehkan kepala Tertawa senang Memakan buah
mangkok sendiri. ketika dipanggil. ketika diberi memakai tangan
makan untuk sendiri.
pertama kali.
9 bulan Mampu duduk Mampu Bisa berekspresi Menyikat gigi
tegak. mengeluarkan ikat pura-pura marah. pertama kali dan
rambut dari dalam dibantu oleh Ibu.
kocokan telur.
13 bulan Berlari dan Menyilakan kaki Berbicara sepatah -
bermain kejar- ketika duduk. dua kata dan
kejaran. mampu mengikuti
omongan orang
lain.
14 bulan - Bermain Bisa mencuci
menggunakan cat - tangan dengan
dan kertas namun bantuan orang tua.
cat nya ingin
dijilat.
15 bulan - Sudah bisa bermain Bisa Bisa menghitung
finger paint diatas menyebutkan angka.
kanvas tanpa suara-suara
dimakan. hewan.
16 bulan Bisa mengangkat Bisa berpose ketika Bisa Menirukan ibu nya
barang berat foto. mengucapkan yang sedang
(skuter dll). nama sendiri. berdandan dan
mengikutinya.
17 bulan Berlari sangat Bisa memegang Bisa berbicara Sudah bisa
kencang. buku dan meskipun belum bernyanyi.
membaca. terlalu jelas.
19 bulan Naik sepeda Bisa melepas Sudah bisa Sudah bisa
balance bike. pengait helm menyebutkan memilih apa yang
sepeda sendiri. nama-nama diinginkan.
hewan.
20 bulan Tangannya sudah Sudah bisa sikat Mengikuti Menyuapi dan
kuat menahan gigi dengan pasta aktivitas bersama menggendong
badannya ketika gigi tanpa ditelan orang tua dengan boneka seperti
bermain dan menempelkan bernyanyi. anak bayi.
gelantungan. stiker di buku
meskipun belum
sempurna.

Link video:

1. https://youtu.be/uyu65Ud3leM (naik sepeda balance bike)


2. https://youtu.be/BNB7cfqiW5Y (bereaksi ketika diajak berbicara seperti tertawa dan
mengoceh)
3. https://www.instagram.com/p/CFTpqtOgYR8/?utm_source=ig_web_copy_link (sikat
gigi)
4. https://www.instagram.com/p/CDs2ctmASae/?utm_source=ig_web_copy_link
(Bermain menggunakan cat dan kertas namun cat nya ingin dijilat)
5. https://www.instagram.com/p/CB3EfZzgmZS/?utm_source=ig_web_copy_link (freya
menyanyi)
6. https://www.instagram.com/tv/CA-IvIPAktb/?utm_source=ig_web_copy_link
(Menirukan ibu nya yang sedang berdandan dan mengikutinya)
7. https://www.instagram.com/tv/CAu-x8pACbS/?utm_source=ig_web_copy_link (Bisa
mengangkat barang berat (skuter dll))
8. https://www.instagram.com/p/B_2LvldgrS3/?utm_source=ig_web_copy_link
(mengucapkan nama sendiri)
9. https://www.instagram.com/p/B-B8XqOgZjW/?utm_source=ig_web_copy_link
(mencuci tangan)
10. https://www.instagram.com/p/B98QFnsgUyT/?utm_source=ig_web_copy_link (naik
skuter)
11. https://www.instagram.com/p/B9Ja1fhgAZp/?utm_source=ig_web_copy_link (berlari
kencang dan kejar-kejaran)
12. https://www.instagram.com/p/B8Sm61SH5GY/?utm_source=ig_web_copy_link (bisa
duduk dengan kaki menyila)
13. https://www.instagram.com/p/CEeDsX-g_jF/?utm_source=ig_web_copy_link (bisa
berpose ketika foto)
14. Source lain: Highlight story @dwihandaanda

Anda mungkin juga menyukai