Anda di halaman 1dari 1

Kisi-kisi UAS Ganjil 2019 Fisika kelas XII IPA

Induksi Magnetik
1. Mengetahui teori magnet elementer untuk menjelaskan sifat kemagnetan benda
2. Mengetahui sifat-sifat dari kutub magnet
3. Mengetahui sifat kemagnetan bumi
4. Mengetahui perbedaan sudut inklinasi dan deklinasi
5. Dapat menentukan arah medah magnet yang dihasilkan arus litrik pada penghantar
6. Mengetahui keuntungan dan kerugian dari electromagnet
7. Mengetahui faktor-faktor yang menentukan kuat medan magnet yang dihasilkan
arus litrik pada kawat lurus
8. Mengetahui alat-alat yang bekerja berdasarkan prinsip electromagnet
9. Mengetahui alat-alat yang bekerja berdasarkan prinsip gaya Lorentz

Induksi Elektromagnetik
10. Mengetahui pengertian dari GGL induksi dan arus induksi
11. Mengetahui penyebab timbulnya GGL induksi
12. Mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi besar GGL induksi yang terjadi pada
kumparan
13. Mengetahui prinsip kerja dan fungsi dari generator
14. Mengetahui bagian-bagian dari transformator
15. Mengetahui ciri-ciri dari transformator/trafo penaik dan penurun tegangan
16. Dapat menghitung nilai tegangan pada salah satu kumparan trafo berdasarkan data
jumlah lilitan dan nilai tegangan pada kumparan yang lain
17. Mengetahui penyebab kenapa efisiensi trafo selalu kurang dari 100 %
18. Mengetahui tujuan dari transmisi listrik jarak jauh mengunakan tegangan tinggi

Esai
1. Menentukan besar medan magnet yang dihasilkan arus pada kawat lurus
2. Menentukan besar gaya magnetic (Gaya Lorentz) yang terjadi pada dua kawat yang
diletakan berdampingan
3. Menentukan besar GGL dan arus induksi yang terjadi pada seutas kawat yang
digerakan memotong medan magnet seperti pada contoh gambar berikut
P
B
v

Q
4. Diberikan persamaan fluks magnetik terhadap waktu yang terjadi pada sebuah
kumparan dengan N lilitan dan hambatan R, mengunakan turunan siswa dapat
menentukan besar GGl dan arus maksimum yang terjadi

Anda mungkin juga menyukai