Anda di halaman 1dari 10

TUGAS RANGKUMAN

“CERDAS SEMINAR INVESTASI SAHAM DI ERA PANDEMIC”

OLEH

NAMA : HALIMATUSSAKDIYAH NST

NIM : (7183210051)

MATA KULIAH : EKONOMI MONETER

DOSEN PENGAMPU : RIZA INDRIANI, SE., M.Si.

PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

2020
PENGENALAN ACARA

Judul acara : cerdas seminar investasi saham di era pandemic

Pembicara : 1 ojk regional V Sumatera bagaian Utara (risca bernadetta kepala bagian
pengawasan pasar modal ojk sumbagut)

2 PT Bursa efek Indonesia (M.pintor nasution,kepala kantr Bei sumatera utara)

3 PT Indo Premier Sekuritas (M.Banu Adiputra K.U.,Head of market


development)

4. Universitas Negeri Medan (Dr.Azizul Kholis S.E.,M.Si,CMA)


ISI MATERI ACARA SEMINAR

A. MATERI MENGENAI OJK (dipaparkan oleh bu risca bernadetta kepala bagian


pengawasan pasar modal ojk sumbagut)

Ojk adalah Otoritas Jasa Keuangan (OJK) adalah lembaga yang independen yang
mempunyai fungsi, tugas, dan wewenang pengaturan, pengawasan, pemeriksaan, dan
penyidikan
Tujuan ojk berperan dalam mengawasi lembaga lembaga atau industri keuangan
secara terintegrasi. Diantara lembaga atau industri jasa keuangan yang diawasi OJK
adalah lembaga perbankan, pasar modal, asuransi, dana pensiun, dan lembaga
lembaga penyedia jasa keuangan lainnya.
Jenis badan usaha
perbankan terdiri atas 2 yaitu bank umum dan Bpr
pasar modal terdiri atas 3 lembaga yang mengatur kegiatan pasar modal Sro,
perusahaan efek,lembaga penunjang
iknb terdiri atas asuransi, dana pensiun,lembaga pembiayaan, Bpjs, pengadaian,
penjaminan, ljk lainnya
lkm : lembaga keuangan mikro
Ojk melakukan pengawasan dan pembinaan pasar modal Indonesia yaitu :
 SRO yang terdiri dari :
1. Bursa Efek. : PT BEI
2. LKP : PT KPEI
3. LPP : PT KSEI
 Pelaku pasar lain nya yang terdiri dari :
1. Perusahaan Efek
2. Lembaga Penunjang
3. Emiten

Peran Pasar Modal :

 Pasar yang mempertemukan pihak yang membutuhkan dana dengan pihak


yang menawarkan dana nya.
 Pasar modal sebagai intermediary dalam pengalokasian dana secara efisien
dan transparan
 Pasar modal menyediakan berbagai instrument investasi yang memungkinkan
diversifikasi bagi portofolio investasi
 Memungkinkan masyarakat investor (selain pendiri) untuk memiliki
perusahaan public yang sehat dan berprospek baik

Prinsip Perlindungan Investor

Regulator pasar modal wajib melindungi kepentingan investor tetapi tidak dalm
konteks pemberian jaminan ekonomis bahwa berinvestasi di pasar modal tidak
akan mengalami kerugian sebagai konsekuensi logis dalam berinvestasi.

SIPF : Securities Investor Protection Fund

Prinsip Keterbukaan adalah jiwa pasar modal

 Tujuan menciptakan pasar modal yang efisien,transparan,adil.


 Informasi harus benar akurat lengkap tepat waktu
 Pelanggaran jika :
a) Informasi tidak benar,menyesatkan,semu
b) Informasi asimetris

Untuk melakukan transaksi di pasar modalah harus memperhatikan:

 Waktu
 Pengetahuan
 Keahlian
 Dana

Pehaman yang perlu dimiliki dalam berinvestasi di pasar modal yakni:

 Mengenai produk
 Mengenai manfaat
 Mengenai resiko
Hal yang harus diperhatikan dalam melakukan investasi :

 Legal
 Imbal hasil
 Resiko
 Logis

Contoh Investasi Liquid :


 Emas
 Usaha
 Tanah
 Rumah
 Tabungan
 Deposito
 Asuransi unit link
 Saham
 Obligasi
 Reksadana

Satuan Tugas Waspada Investasi terdiri dari :

1. Regulator. Yakni : OJK, BI, Bappebti, Kementerian Perdagangan, BKPM,


Kementerian Koperasi dan UKM
2. Penegak Hukum. Yakni : Polri dan Kejaksaan Agung
3. Pendukung. Yakni : Kementerian Komunikasi dan Informasi, PPATK

B. Investasi Pasar Modal Ketika Pandemi (Dipaparkan oleh pak M.pintor


nasution,kepala kantr Bei sumatera utara)

Faktor penyebab pelemahan global 2020 :

 Global Pandemi
 American Ellection
 British Exit
 Oil Price War

Perbandingan Return “10 Years Challenge”. 2009-2019

 Inflasi 4,49 %
 Emas 6,33%
 Deposito 6,82%
 Obligasi 7,59%
 Saham 17,54%

Beberapa alasan mengapa hingga saat ini jumlah investor di Indonesia masih sangat kecil
jumlah penduduk nya, padahal predikat sebagai negara dengan ekonomi terbesar dan penduduk
terbanyak di ASEAN adalah :

 Banyak nya anggapan bahwa untuk berinvestasi dibutuhkan modal yang besar,
sehingga tidak sedikit masyarakat kita berasumsi bahwa berinvestasi itu mahal
 Seringnya investasi dikaitkan dengan kegiatan bisnis illegal/bodong
 Adanya anggapan bahwa berinvestasi itu berarti berjudi

5 Hal yang mengapa saham perlu di investasikan :

 Capital Gain
 Deviden
 Resiko Dikelola
 Menjadi Warisan
 Bagian Perusahaan

Securities Investor Protection Fund (SIPF)

 Dana perlindungan pemodal (SIPF) adalah kumpulan dana yang dibentuk untuk
melindungi pemodal dari hilangnya asset modal
 Dana perlindungan pemodal diadministrasikan dan dikelola oleh Penyelenggara
Dana perlindungan pemodal yang merupakan perseroan yang telah mendapatkan
izin usaha dari OJK untuk menyelenggarakan dan mengelola Dana perlindungan
pemodal dalam hal ini adalah PT penyelenggara Program Perlindungan Investor
Efek Indonesia

Pemodal yang asset nya mendapat perlindungan :

 Dibukakan Sub Rekening Efek pada KSEI oleh Kustodian


 Memiliki nomor tunggal identitas pemodal dari KSEI
 Menitipkan asset nya dan Memiliki Rekening Efek pada Kustodian

Pemodal yang asset nya tidak mendapat perlindungan :

 Pemodal yang terlibat atau menjadi penyebab asset pemodal hilang


 Pemodal merupakan pemegang saham pengendali

Digital Investing as a New Normal :

 Terpercaya
 Berkualitas
 Mudah Didapatkan

Investor Tips sebelum melakukan investasi di pasar modal :

 Tentukan batas investasi sebatas kemampuan


 Pahami tujuan investasi
 Kenali profil resiko pribadi
 Pelajari alternative investasi yang ada
 Tentukan strategi investasi mu
 Manfaatkan jasa professional
 Disiplin berinvestasi
 Update berita
C. IPOT: INDO PREMIER SEKURITAS ( dipaparkan oleh pak M.Banu Adiputra
K.U.,Head of market development)

Perjalanan Investasi :
 Kenali diri sendiri
 Pilih instrument investasi
 Pilih partner investasi
 Ikuti perkembangan nya
 Tujuan investasi

Persiapan awal Investasi :

 Money
 Mindset
 Method

Pilihan Saham :

 Saham yang dikenal


 Saham yang terkenal
 Saham murah tapi tidak murahan
 Saham apapun yang murah

Mempertimbangkan Prospek masa depan melalui analisis fundamental :

 Ekonomi
 Industry
 Perusahaan
D. Galeri Investasi dan Labolatorium Pasar modal Unimed (dipaparkan oleh pak
Dr.Azizul Kholis S.E.,M.Si,CMA)

Fungsi Galeri investasi di kampus :

1. Sentra Edukasi
2. Pusat data dan informasi
3. Layanan konsultasi dan pendampingan
4. Program kerja

Peranan Galeri Investasi BEI :


 Mengenalkan pasar modal sejak dini pada dunia akademis/masyarakat umum
khususnya dikalangan mahasiswa UNIMED.
 Memberikan pemahaman kepada Mahasiswa agar tidak hanya mengenal teori
namun juga memahami praktik investasi di pasar modal.
 Sebagai langkah untuk menjangkau kelompok yang berpendidikan dan
masyarakat umum agar lebih memahami dan mengenal dunia pasar modal
 Mempermudah akses informasi data BEI

Pertanyaan seminar

1. Bagaimana cara otoritas jasa keuangan dapat menilai suatu investasi tergolong
legal atau bodong?
2. Jika suatu kondisi saham perusahaan mengalami penurunan apa faktor yang
menyebabkan hal tersebut ? apa solusi perusahaan agar saham tetap mengalami
kenaikan dan kembali seperti diawal ?
3. Bagaimana cara menghitung return saham dan obligasi dan bentuk bentuk
investasi pasar modal?

Jawaban:

1. Kita harus melihat kegiatan operasional perusahaan tersebut. Jika perusahaan tersebut
memilki kegiatan pasti agar dapat mengembalikan investasi yang diberikan berupa
dividen. Jika perusahaan tersebut tidak memiliki kegiatan yang operasional yang
diperkirakan dapat memngembalikan investassi seorang investor berupa dividen maka
investasi tersebut adalah investasi bodong.
2. Jika saham perusahaan mengalami penurunan karena supply dan demand.jika demand
lebih banyak daripada supply maka harga sama akan naik namun jika supply lebih
banyak dibanding demand maka harga saham menurun. Cara
3. Return saham : investor akan mendapat dividen jika perusahaan mengalami keuntungan
dan tidak akan mendapatkan dividen jika perusahaan mengalami kerugian artinya untung
rugi dirasakan bersama
Return obligasi: jika perusahaan mengalami keuntungan dan rugi maka pemegang
obligasi tetap harus mendapatkan uang sesuai yang disepakati atau tertera pada obligasi
tersebut.
Bentuk investasi pasar modal: saham ,obligasi, reksadana, bukti right

Anda mungkin juga menyukai