Anda di halaman 1dari 3

yaCRITICAL APPRAISAL WORKSHEET

READING JURNAL

1. Judul Hubungan antara paritas dengan


persalinan letak sungsang

2. Penulis Lidia Widia

3. Nama Jurnal Jurnal Kebidanan dan keperawatan


vol.13,No.1,Juni 2017: 13-18

4. Screening Populasi
Berdasarkan data yang didapatkan di
Mengapa penelitian dilakukan? RSUD dr H. Andi Abdurrahman Noor
untuk mengetahui hubungan antara Paritas tanah Bumbu periode April 2015 tercatat
dengan Persalinan Letak Sungsang di RSUD ibu bersalin sebanyak 142 ibu bersalin
dr. H. Andi Abdurrahman Noor Kabupaten dan kejadian persalinan letak sungsang
Tanah Bumbu berjumlah 26 ibu bersalin (RSUD dr
H.Andi Abdurrahaman Noor Tanah
Apa pertanyaan penelitian ini? (PICO) Bumbu 2015).
Intervens : kelompok persalinan
berdasarkan paritas,panggul
sempit,premature,gemelli dan
hidramnion
Control : penelitian Supartini (2012),
dengan judul hubungan antara usia dan
paritas dengan letak sungsang di RSUD
dr. M. Soewandhi Surabaya,
menggunakan teknik analisis data
chi square dan dari hasil penelitian yang
dilakukan didapatkan hasil H1 diterima
yang berarti ada hubungan antara usia
dengan letak sungsang , sedangkan untuk
paritas juga ada hubungan dengan letak
sungsang
Outcome : kita bisa lebih mengenal
tentang kehamilan dan persalinan
sungsang
5. Validity (Keabsahan) tidak
Apakah ada pertanyaan penelitian yang ya
jelas? Jelaskan! Apakah ada hubungan antara paritas
dengan persalinan letak sungsang??
Apa Tujuan Penelitian ini? Untuk mengetahui hubungan antara
paritas dengan persalinan Letak sungsang
Jelaskan tinjauan pustaka yang mendasari Paritas adalah keadaan pada wanita yang
content/ isi dari penelitian tersebut! telah melahirkan janin yang beratnya 500
gram atau lebih, mati atau hidup
anapabila berat badan tidak diketahui
maka dipakai batas umur gestasi 22
minggu terhitung dari hari pertama haid
terakhir normal
Penanganan ibu bersalin dengan letak
sungsang yaitu melakukan pertolongan
persalinan dengan metode brach, klasik,
loevset, muller, dan mauriceau. Selain itu
juga dapat dilakukan Sectio Caesaria
SC).
Pada saat hamil sebaiknya lakukan
pemeriksaan kehamilan atau antenatal
care secara rutin minimal 4X dan
lakukan USG untuk mengetahui keadaan
letak janin
Banyak faktor yang menyebabkan
kelainan letak sungsang, diantaranya
umur ibu, paritas ibu, bentuk panggul
ibu, jarak kehamilan dan riwayat
kehamilan sungsang

Jenis penelitian apa yang digunakan dalam Metode penelitian yang digunakan yaitu
penelitian ini? menggunakan metode survey analitik
dengan desain cross sectional.
Populasi dalam penelitian ini adalah
seluruh ibu yang teregister di Ruang
Bersalin RSUD dr. H. Andi
Abdurrahman Noor Kabupaten Tanah
Bumbu dengan jumlah sampel 510
responden. Tekhnik sampling yang
digunakan adalah total sampling dan
Pengujian data menggunakan uji chi-
square.
4. Clinical Importance Persalinan dengan letak sungsang
berpotensi tinggi untuk terjadinya asfixia
pada bayi baru lahir.sehingga pelu
penanganan yang cepat dan tepat serta
harus mengetahui factor factor resiko
lainnya yang mungkin bisa terjadi
Menurut anda, apa manfaat hasil penelitian 1. Bidan bias lebih peka terhadap
tersebut? posisi janin dengan pemeriksaan
lepold
2. Diharapkan agar petugas
kesehatan dapat memberikan KIE
pada ibu-ibu hamilan muda untuk
meminimalkan kejadian letak
sungsang dengan cara
memberikan penyuluhan yang
dapat menghindari terjadinya
letak sungsang
3. Para Dokter,Bidan dan tenaga
medis lainnya agar lebih berhati
hati dan harus memeiliki
ketrampilan yang baik untuk
menolong persalinan dengan
sungsang
Apa kesimpulan anda terhadap penelitian 1. Tidak ada kesenjangan antara
ini? antara teori dan data
2. Hasil penelitian ini menunjukkan
ada hubungan yang sangat erat
antara paritas dengan persalinan
letak sungsang Di Ruang Bersalin
RSUD dr. H. Andi Abdurrahman
Noor Kabupaten Tanah Bumbu.

Anda mungkin juga menyukai